You are on page 1of 8

Keterampilan menulis

semester 2 kelas XI SMA


DELA FAUZIAH (1510221044)
ERWIN WAHYU ILAHI (1510221065)
SITI AISYAH (15102210)
1. KD : Merancang sebuah proposal karya ilmiah dengan
memperhatikan informasi, tujuan, esensi karya ilmiah yang
diperlukan

Indikator : 1. siswa diharapkan mampu menelaah hasil proposal


2. siswa diharapkan mampu membuat proposal berdasarkan aspek-
aspek penting yang meliputi pendahuluan, latar belakang,
metode, pelaksanaan (waktu, tempat, biaya, dan pelaksanaan)
Topik : 1. Menelaah hasil proposal
2. Menyusun proposal
2. KD : Merancang informasi, tujuan, dan esensi yang harus
disajikan dalam karya ilmiah

Indikator : 1. siswa diharapkan mampu menentukan informasi penting dalam karya ilmiah.
2. siswa diharapkan mampu merancang karya ilmiah sesuai dengan unsur-unsur
dan isi karya ilmiah
3. siswa diharapkan mampu menyajikan hasil karya ilmiah yang telah didiskusikan.
Topik : 1. Menentukan informasi penting dalam karya ilmiah
2. Menyusun informasi, tujuan, dan esensi dalam karya ilmiah
3. Menyajikan hasil karya ilmiah
3. KD : Mengonstruksi sebuah karya ilmiah dengan
memperhatikan isi, sistematika, dan kebahasaan

Indikator : 1. siswa diharapkan mampu mengungkapkan informasi berdasarkan isi karya ilmiah
2. siswa diharapkan mampu mengumpulkan dan mengidentifikasi data berkenaan
dengan informasi yang akan disusun dalam bentuk karya ilmiah
3. Siswa diharapkan mampu menulis karya ilmiah dengan memperhatikan isi,
sistematika, dan kebahasaan
Topik : 1. menyiapkan informasi berdasarkan isi karya ilmiah
2. Menulis karya ilmiah
4. KD : Menyusun sebuah resensi dengan memperhatikan
hasil perbandingan beberapa teks resensi

Indikator : 1. siswa diharapkan mampu mengidentifikasi identitas buku yang


di resensi.
2. siswa diharapkan mampu menyusun sebuah resensi buku dengan
memperhatikan kelengkapan unsur-unsurnya.
Topik : 1. mengidentifikasi identitas buku yang diresensi
2. Menyusun sebuah resensi
5. KD : Mengonstruksi sebuah resensi dari buku
kumpulan cerita pendek atau novel yang sudah dibaca.

Indikator : 1. siswa diharapkan mampu mendiskusikan hal-hal menarik dalam buku


kumpulan cerita.
2. Siswa diharapkan mampu menulis resensi dari buku kumpulan cerpen /
novel yang sudah dibaca.

Topik : 1. mendiskusikan hal-hal menarik dalam kumpulan cerita.


2. Menulis resensi dari buku kumpulan cerita.
6. KD : menyusun ulasan terhadap pesan dari dua buku
kumpulan puisi yang dikaitkan dengan situasi kekinian

Indikator : 1. siswa diharapkan mampu mengidentifikasi pesan dari dua buku


fiksi (novel dan buku kumpulan puisi yang dibaca)
2. siswa diharapkan mampu menyusun ulasan terhadap pesan dari
dua buku fiksi yang dikaitkan dengan kondisi sekarang
3. siswa diharapkan mampu mengomentari isi dari buku fiksi.
Topik : 1. Teknik mengidentifikasi pesan dari buku fiksi
2. Teknik menyusun ulasan dari buku fiksi
Terima Kasih

You might also like