You are on page 1of 42

BANDAR LAMPUNG

2018
IMS ???
• HERPES
• KONDILOMA AKUMINATA VIRUS
• AIDS

•KEPUTIHAN (KANDIDOSIS) JAMUR

•GENORHOE
•SIFILIS
BAKTERI
GONORE
Kencing nanah
Kelompok berisiko:
• aktif seksual
Infeksi yang • dewasa muda (15 – 30
menular melalui tahun) yang memiliki
kontak seksual pasangan seks > 1
dengan penderita • homoseksual
• perkotaan > pedesaan
KONDILOMA AKUMINATA
(KUTIL KELAMIN/
JENGGER AYAM)
JENGGER AYAM

KANKER SERVIKS
Gatal dan panas di sekitar organ
kelamin,
Pertumbuhan tanpa nyeri, mula-
mula datar, kemerahan, dan
kemudian kutil dapat tumbuh
cepat dalam bentuk dan ukuran
yang tidak teratur
Ditularkan Gejala khas:
melalui hubungan • Gatal
seks (anus - • Nyeri, panas
• Timbul bercak berisi
kelamin, mulut- cairan kecil-kecil
kelamin, bergerombol
kelamin-kelamin,
ciuman, dan
kontak kulit
 Ibu hamil (+) sifilis janin/bayi yang
dikandungnya  cacat pada saat lahir
 Bayi yang lahir dari ibu sifilis dapat
mengalami anemia, demam, timbul
ruam-ruam pada kulitnya , hati
membesar ,kulit kuning, tangisan
lemah, cacat wajah
Gejala: keputihan,
kemerahan pada
Peradangan pada vagina kemaluan, gatal, dengan
bau yang tak sedap 
amis, asam

Jamur  kebersihan diri


yang buruk, dan zat
iritan lainnya seperti
detergen, pembalut
wanita, celana dalam
lembab
Acquired = didapat
Immune = kekebalan tubuh
Deficiency = menurun/berkurang
Syndrome = kumpulan gejala penyakit

AIDS adalah
kumpulan gejala penyakit yang timbul akibat
menurunnya kekebalan tubuh yang didapat.
darah

cairan sperma

Ibu HIV[+]
mengandung ke anak
cairan vagina yang dikandung
Cara penularan HIV
 Lewat cairan darah
 Transfusi darah
 Pemakaian jarum suntik
yang tidak steril dan dipakai
bersama-sama
 Pemakaian alat tusuk yang
menembus kulit (yang tidak
steril dan dipakai bersama-
sama)
HIV TIDAK MENULAR MELALUI
KONTAK SOSIAL
 ORANG YANG TERINFEKSI HIV
TERLIHAT DAN MERASA SEHAT

 ORANG YANG TERINFEKSI HIV TIDAK


TAHU BAHWA DIRINYA SUDAH
TERINFEKSI HIV

 TES HIV ADALAH SATU-SATUNYA


CARA UNTUK MENGETAHUI APAKAH
SESEORANG SUDAH TERINFEKSI HIV
MITOS FAKTA
1. HIV adalah kutukan SALAH!! Semua orang
Tuhan bisa tertular HIV jika
tidak tahu cara
melindungi diri dari
penularan HIV
2. Kita bisa tertular HIV SALAH!! HIV hanya
jika bersalaman atau menular melalui 3
bersentuhan dengan cairan tubuh, yaitu
orang yang mengidap cairan kelamin, darah,
HIV/menderita AIDS dan ASI
MITOS FAKTA
3. Kita tidak akan tertular SALAH!!! HIV dapat
HIV jika berhubungan seks menular melalui cairan
sekali saja dengan kelamin orang yang sudah
pengidap HIV terinfeksi HIV meskipun
hanya berhubungan seks
sekali saja
4. Berenang bareng, SALAH!! HIV tidak ada di
terkena ludah, keringat, air seni,
batuk/bersin/keringat, dan kotoran orang yang
memakai toilet yg sama, terinfeksi HIV
memakai alat makan &
minum yg sama dgn
pengidap HIV akan
membuat kita tertular
MITOS FAKTA
5. HIV menular melalui SALAH!! Nyamuk mengisap
gigitan nyamuk darah manusia, bukan
mentransfer darah ke
manusia. Selain itu, HIV
hanya hidup di tubuh
manusia, bukan di tubuh
hewan.
6. Pengobatan terapi SALAH!! Sampai sekarang
tradisional bisa belum ada obat yang dapat
menghilangkan HIV dalam memusnahkan virus apapun
tubuh dalam tubuh, termasuk HIV.
Namun, terapi obat anti
retroviral (ARV) dapat
membantu melemahkan HIV.
Jika mengalami atau
mengetahui
seseorang menderita
penyakit-penyakit
tersebut
HERPES, VAGINOSIS, GONORE, SIFILIS,
ATAU HIV/AIDS?

You might also like