You are on page 1of 12

Disusun oleh ;

~ Anggita Dewi A. (E2016006)
~ Dian Pratiwi        (E2016016)
~ Kingkin Candra NH  (E2016024)
MANAJEMEN PELAYANAN ~ Nikita Fauzia Hanifa
(E2016033)
FISIOTERAPI ~ Rizki                  (E2016042)

Dosen pengampu :

Bp.Maskun Pudjianto, S.MPH, S.PD, M.Kes


Visi dan Misi STIKes Aisyiyah 
Surakarta
   Visi

Menjadi Perguruan Tinggi ‘Aisyiyah yang unggul dalam bidang kesehatan untuk
menghasilkan sumber daya manusia yang berakhlakul karimah dan kompetitif di
tingkat nasional tahun 2028.
Misi

a. Menyelenggarakan dan mengembangkan pendidikan yang unggul bertaraf


nasional di bidang akademik serta non-akademik yang bernafaskan Islam.
b. Mengembangkan dan melaksanakan penelitian untuk menghasilkan teori yang
mendukung pembelajaran.
c. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat yang mendukung peningkatan
mutu pendidikan.
d. Mengembangkan jejaring dengan lembaga pendidikan, lembaga penelitian,
lembaga pemerintah dan masyarakat ditingkat nasional.
Visi dan Misi 
RSUD.Dr.Moewardi
Visi 

“MENUJU JAWA TENGAH SEJAHTERA DAN BERDIKARI”


Moten Korupsi Mboten Ngapusi
Misi

1. Membangun Jawa Tengah Berbasis Trisakti Bung Karno, Berdaulat di Bidang Politik, Berdikari di
Bidang Ekonomi, dan Berkepribadian di Bidang Kebudayaan.
2. Mewujutkan Kesejahteraan Masyarakat yang Berkeadilan. Menanggulangi Kemiskinan dan
Pengangguran.
3. Mewujudkan Penyelenggaraan Pemerintahan Provinsi Jawa Tengah yang Bersih, Jujur dan
Transparan, “Moten Korupsi Mboten Ngapusi”
4. Memperkuat Kelembagaan Sosial Masyarakat untuk Meningkatkan Persatuan dan Kesatuan.
5. Memperkuat Partisipasi Masyarakat dalam Pengambilan Keputusan dan Proses Pembangunan
yang Menyangkut Hajat Hidup Orang Banyak.
6. Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik untuk Memenuhi kebutuhan Dasar Masyarakat.
7. Meningkatkan Insfrastruktur untuk Mempercepat Pembangunan Jawa Tengah yang Berkelanjutan
dan Ramah Lingkungan.
Visi dan Misi Kementerian Kesehatan
Visi 

Terwujudnya Indonesia yang Berdaulat, Mandiri dan Berkepribadian


Berlandaskan Gotong-royong
Misi

1. Terwujudnya keamanan nasional yang mampu menjaga kedaulatan wilayah,


menopang kemandirian ekonomi dengan mengamankan sumber daya maritim dan
mencerminkan kepribadian Indonesia sebagai negara kepulauan.
2. Mewujudkan masyarakat maju, berkesinambungan dan demokratis berlandaskan
negara hukum.
3. Mewujudkan politik luar negeri bebas dan aktif serta memperkuat jati diri sebagai
negara maritim.
4. Mewujudkan kualitas hidup manusia lndonesia yang tinggi, maju dan sejahtera.
5. Mewujudkan bangsa yang berdaya saing.
6. Mewujudkan Indonesia menjadi negara maritim yang mandiri, maju, kuat dan
berbasiskan kepentingan nasional, serta
7. Mewujudkan masyarakat yang berkepribadian dalam kebudayaan.
Sumber

– Visi dan Misi - Kementerian Kesehatan Republik Indonesia


– Visi Misi - Official Web RSUD Dr. Moewardi
– www.stikes-aisyiyah.ac.id/

You might also like