You are on page 1of 11

Kelompok V :

Nama Kelompok :
1. Siti Kholifah
2. Tya Safitri
3. Viki Liza A
4. Yulinarsih
5. Anggraeni Chossy P
6. Anisa Amelia Asmarani
7. Anisa Rofiul Istihfari
Emulsi Minyak Atsiri Bunga
Cengkeh
TUJUAN
Untuk membuat sediaan emulsi dari minyak
atsiri cengkeh dan menguji aktivitas sediaan
terhadap jamur kayu. Bentuk sediaan yang dipilih
adalah emulsi tipe minyak dalam air (m/a), karena
zat aktif yang digunakan berupa minyak dan pelarut
yang digunakan adalah air
ALAT DAN BAHAN

ALAT BAHAN
• Mortir dan stemper • Bunga Cengkeh
• timbangan elektrik • PGA
• pH meter digital (Mettler Toledo) • CMC
• viskometer Brookfield • Propilenglikol
• cawan uap • Asam benzoat
• akuades
TABEL FORMULASI
CARA KERJA
Sediaan emulsi dibuat dengan mengembangkan emulgator dalam air kemudian di gerus kuat dan cepat sampai terbentuk
corpus
emuls.

Dimasukkan asam benzoat yang sudah dilarutkan dalam propilenglikol sedikit demi sedikit

Dihomogenkan

Ditambahkan minyak atsiri bunga cengkeh

Dihomogenkan

Ditambahkan air sampai 100 mL.


EVALUASI FISIK
Evaluasi fisik yang dilakukan pada emulsi minyak atsiri
cengkeh ini di antaranya

• pengamatan organoleptis

• pH,

• viskositas.

• Uji aktivitas sediaan emulsi minyak atsiri cengkeh


Hasil Pemeriksaan
Organoleptis
Hasil Pemeriksaan pH
Hasil Pemeriksaan
Viskositas
Hasil Uji Aktivitas

You might also like