You are on page 1of 34

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK

MEREKOMENDASIKAN LOKASI PROMOSI DI BALIHO


MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT (WP)
(STUDI KASUS PADA PT. CAHAYA REZEKI SEMESTA)

Oleh :
ANZAR ASMARA
2013020349

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI


STMIK TRIGUNA DHARMA MEDAN
Latar Belakang
Periklanan (advertising) adalah penyajian materi secara persuasif kepada
publik melalui media massa dengan tujuan mempromosikan barang atau
jasa.
Selama ini untuk mengiklankan suatu produk pada PT. Cahaya Rezeki
Semesta dalam memenuhi kebutuhan konsumen dengan mengaplikasikan
baliho serta perangkat promosi lainnya seperti brosur, poster, spanduk dan
lain-lain. Namun fokus perusahaan saat ini adalah untuk mempromosikan
baliho secara online sesuai dengan kebutuhan konsumen.
Untuk mengatasi masalah dalam mengambil keputusan diperlukan
pertimbangan dalam memilih lokasi baliho. Untuk itu dibutuhkan suatu
Sistem Pendukung Keputusan (SPK) yang dapat memperhitungkan faktor
– faktor yang mendukung pengambilan keputusan guna membantu,
mempercepat dan mempermudah pengambilan keputusan.
Perumusan Masalah
 Bagaimana merancang suatu sistem pendukung keputusan yang
dapat digunakan dalam menentukan lokasi promosi di baliho
dengan metode Weighted Product (WP).

 Bagaimana membantu dan memudahkan pihak CRS


Advertising dalam penyediaan berbagai macam lokasi baliho
dalam memenuhi kebutuhan konsumen.
Batasan Masalah
 Sistem Pendukung Keputusan ini hanya sebagai alat bantu
dalam memilih lokasi baliho dalam memenuhi kebutuhan
pelanggan.

 Keputusan yang diambil hanya dari beberapa faktor


kriteria seperti harga, keamanan dan tingkat keramaian

 Untuk menentukan kriteria keputusan hanya berdasarkan


hasil testimonial dari pelanggan.
Sistem Pendukung Keputusan
sistem pendukung keputusan adalah sistem
informasi komputer yang menghasilkan berbagai
alternatif keputusan untuk membantu manajemen
dalam menangani berbagai permasalahan.
Pada dasarnya pembuat keputusan
mempertimbangkan resiko manfaat/biaya,
dihadapkan pada suatu keharusan mengandalkan
seperangkat sistem yang mampu memecahkan
masalah secara efisien dan efektif.
Tahapan Pengambilan Keputusan
Alur pemilihan alternatif keputusan terdiri dari:
1. Tahap Intelligence : tahap proses seseorang dalam mengambil
keputusan untuk permasalahan yang dihadapi, terdiri dari
aktivitas penelusuran, pendektesian dan proses pengenalan
masalah.
2. Tahap Design : tahap proses pengambil keputusan setelah tahap
intellegence meliputi proses untuk mengerti masalah,
menurunkan solusi dan menguji kelayakan solusi. Aktivitas
yang biasanya dilakukan seperti menemukan, mengembangkan
dan menganalisa alternatif tindakan yang dapat dilakukan.
3. Tahap Choice: pada tahap ini dilakukan proses pemilihan
diantara berbagai alternatif tindakan yang mungkin dijalankan.
Hasil pemilihan tersebut kemudian diimplementasikan dalam
proses pengambilan keputusan.
Metode Weighted Product (WP)
Menurut Yoon (dalam Kusmarini, 2006:79) Metode Weighted Product
merupakan perkalian untuk menghubungkan rating atribut, dimana
rating setiap atribut harus dipangkatkan dulu dengan bobot atribut yang
bersangkutan. Proses tersebut melalui 3 tahapan yaitu pembobotan,
pemangkatan dan perangkingan.
Adapun tahapan – tahapan secara singkat algoritma dari metode ini
adalah sebagai berikut:
1. Memperbaiki nilai bobot terlebih dahulu dengan cara membagi
bobot dengan nilai rating bobot preferensi tingkat kepentingan
setiap kriteria.
2. Nilai seluruh atribut kriteria dipangkatkan dengan bobot yang telah
diperbaiki. Bagi sebuah alternatif dengan bobot pangkat positif
untuk atribut manfaat dan bobot pangkat negatif pada atribut biaya.
Preferensi untuk alternatif Ai diberikan sebagai berikut:
dengan i=1,2,…,n.
dimana ∑wj = 1.
wj adalah pangkat bernilai positif untuk atribut keuntungan, dan bernilai negatif
untuk atribut biaya.
S : Preferensi alternatif dianologikan sebagai vektor S
X : Nilai kriteria
W : Bobot kriteria/subkriteria
I : Alternatif
j : Kriteria
n : Banyaknya kriteria
3. Seluruh nilai atribut kriteria dikalikan berdasarkan jumlah kriteria yang dimiliki
setiap alternatif.
4. Hasil perkalian dijumlahkan untuk menghasilkan nilai pada setiap alternatif.
5. Mencari nilai hasil dengan melakukan pembagian dengan rata-rata dari nilai hasil
setiap perkalian. Preferensi relatif dari setiap alternatif, diberikan sebagai:

Vi = dengan i = 1,2,…,m.

6. Ditemukan urutan nilai hasil terbaik yang akan menjadi keputusan.


Analisa Permasalahan
 Analisa permasalahannya adalah sebagai bahan
perbandingan dengan sistem yang akan dirancang. Proses
sistem pengambilan keputusan tentang menentukan lokasi
promosi di bidang baliho yang masih secara manual
dengan kata lain ketidakpastian konsumen dalam
menentukan pilihan yang mereka butuhkan.
 Sistem yang sedang berjalan dalam menentukan lokasi
baliho masih menggunakan sistem manual dan sangat
sederhana yaitu dengan melihat beberapa gambar contoh
lokasi baliho. Sehingga butuh waktu yang lama untuk
menentukan pilihan yang layak dan cocok terhadap
keinginan konsumen.
Algoritma Sistem
Misalnya :
seorang pengusaha ataupun pelanggan yang ingin memasarkan produknya di bidang
baliho, dengan ukuran standar dan jenis iklan pemerintah serta waktu yang disewa
hanya 1 bulan. Ada 5 lokasi untuk kategori iklan pemerintah yang menjadi alternatif.
Dari range 1 sampai 5 yang diasumsikan sebagai nilai kriteria prioritas bobot maka
untuk C1 (harga) = 3, C2 (keramaian) = 5 dan C3 (keamanan) = 2. Berikut beberapa
tabel kriteria adalah sebagai berikut:.
Tabel 3.1 Lokasi

No Kode Lokasi Nama Jalan Kategori Harga (Rp)

1. 84 CRS Jl. Kejaksaan Iklan Pemerintah 8000000

2. 54 CRS Simpang Pintu KIM Iklan Pemerintah 6500000

3. 79 CRS Jl. P. Denai Iklan Pemerintah 7000000

4. 57 CRS Jl. Yos Sudarso Iklan Pemerintah 8000000

5. 11 CRS Jl. Gatot Subroto Iklan Pemerintah 9500000


Tabel 3.2 Keramaian Tabel 3.3 kemamanan

Intensitas No Nilai Rating Defenisi


No Kendaraan Nilai Rating Defenisi
1. 1 Sangat Tidak Aman
(/jam)

2. 2 Tidak Aman
1. ≤1000 1 Sangat Sepi

2. 1001-2500 2 Sepi 3. 3 Cukup


3. 2501-5000 3 Cukup
4. 4 Aman
4. 5001-7500 4 Ramai

5. 5 Sangat Aman
5. ≥7501 5 Sangat Ramai
Maka tahapan algoritma untuk menjawab kasus diatas dari metode itu adalah:
1. Memperbaiki nilai bobot terlebih dahulu dengan cara membagi bobot dengan nilai rating
bobot preferensi tingkat kepentingan setiap kriteria yaitu 1 sampai 5 dari nilai rating
kebutuhan. Maka dapat perhitungan sebagai berikut:
Dimana Wj = Bobot
2. Nilai seluruh atribut kriteria dipangkatkan dengan bobot yang telah diperbaiki. Bagi
sebuah alternatif dengan bobot pangkat positif untuk atribut manfaat dan bobot pangkat
negatif pada atribut biaya. Maka kriteria C2 (keramaian), C3 (keamanan) adalah kriteria
keuntungan; sedangkan kriteria C1 (harga) adalah kriteria biaya. Langkah selanjutnya
adalah memilih data baliho yang memiliki kriteria yang tepat. Maka hasil pemilihan
didapat 5 alternatif lokasi baliho.

Tabel data baliho dengan kriteria yang dipilih

Kriteria
Alternatif
C1 C2 C3
A1 8000000 7500 4

A2 6500000 3500 2

A3 7000000 7000 3

A4 8000000 3500 2

A5 9500000 5500 5
3. Seluruh nilai atribut kriteria dikalikan berdasarkan jumlah kriteria yang dimiliki setiap
alternatif. Langkah berikutnya adalah menghitung vektor S, dimana data yang ada akan
dikalikan tetapi sebelumnya dilakukan pemangkatan bobot dari masing-masing kriteria.
Perhitungannya sebagai berikut:
S : Preferensi alternatif dianologikan sebagai vektor S
X : Nilai kriteria
W : Bobot kriteria/subkriteria
I : Alternatif
j : Kriteria
n : Banyaknya kriteria
dimana ∑wj = 1. wj adalah pangkat bernilai positif untuk atribut keuntungan, dan
bernilai negatif untuk atribut biaya.
4. Hasil perkalian dijumlahkan untuk menghasilkan nilai pada setiap alternatif.
Langkahnya sebagai berikut:

Vi = dengan i= 1,2,….,n
5. Ditemukan urutan nilai hasil terbaik yang akan menjadi keputusan. Sehingga hasil
perbandingan mendapatkan rekomendasi terbaik yakni V1 maka, rekomendasi
baliho tersebut adalah Alternatif 1 sebagai alternatif terbaik yaitu jalan kejaksaan.

Hasil Vektor V

No. Urut Hasil Vector V Nilai Rekomendasi

1. V1 0,248

2. V3 0,236

3. V5 0,211

4. V2 0,157

5. V4 0,148
Mulai

Tampilan

Flowchart Menu Utama Halaman


Web

Ya
Tampilan
Menu Profil Halaman
Profil

Tidak

Ya
Tampilan
Mernu Baliho Halaman
Baliho

Tidak

Ya
Tampilan
Menu Program
Halaman A
Rekomendasi
Rekomendasi
Baliho
Baliho

Tidak

Ya
Tampilan
Menu Cara Halaman
Pembelian Cara
Pembelian

Tidak

Ya
Tampilan
Menu Contact Halaman
Contact

Tidak

Selesai
A

Flowchart Program Rekomendasi Tampilan


Rekomendasi
Baliho

Ya
Isi Halaman Input Data
Rekomendasi Kriteria
Baliho Pelanggan

Tidak

Input Data
Prioritas
Pelanggan

Proses Perbaikan
Bobot Metode WP

Proses
Pemangkatan
dengan Bobot dari
Masing-masing
Kriteria

Output Hasil
Akhir
Menggunakan
Metode WP

Selesai
Activity Diagram
Kebutuhan Sistem
Perangkat keras yang dibutuhkan yaitu :
 PC dengan prosessor minimal Intel Pentium III 733 MHz.
 memory minimal 128 MB.
 Monitor VGA.
 Keyboard.
 Mouse.
Kebutuhan Sistem
Perangkat lunak yang diperlukan untuk menjalankan perangkat
kerasnya adalah:
 Sistem operasi yang digunakan adalah sistem operasi windows 7.
 Editor pendesain Web dengan penggabungan antara layout
dengan bahasa pemrograman yang digunakan yakni Macromedia
Dreamwever 8.
 MySQL digunakan sebagai database.
 PHP sebagai bahasa pemrograman yang digunakan dalam
penulisan skrip.
 XAMPP, sebagai software yang menyediakan server lokal dalam
pengujian situs.
 Mozilla Firefox sibagai browser yang digunakan sebagai sarana
melihat tampilan web.
Implementasi Sistem
Implementasi sistem merupakan pengujian dari
perancangan yang telah dibuat dalam sebuah program
jadi. Dengan adanya implementasi ini, maka sistem
dapat dievaluasi apakah sesuai dengan kebutuhan yang
dibuat dalam perancangan
Halaman Indeks
Halaman Profil
Halaman Menu Baliho
Halaman Sistem Rekomendasi
Tampilan Hasil Proses
Halaman Cara Pembelian
Halaman Hubungi Kami
Pengujian
 Pengujian ini merupakan implementasi yang telah
dibuat dalam bentuk website. Pelanggan hanya
memasukan data kriteria ke aplikasi sistem
rekomendasi baliho, setelah diproses maka dapatlah
hasil yang terbaik dari sistem tersebut. Sehingga
dengan adanya website yang dibuat ini, akan lebih
mempermudah pelanggan dalam menentukan lokasi
promosi di bidang baliho
Kelemahan & Kelebihan Sistem
 Kelemahan Sistem
 Interface program masih sangat sederhana.
 Menu yang ditampilkan masih sedikit.
 Sistem hanya memberikan solusi rekomendasi pemilihan
baliho.

 Kelebihan Sistem
 Sistem dapat merekomendasikan pemilihan baliho.
 Sistem mampu menampilkan berbagai macam lokasi
baliho.
 Sistem dapat di-update oleh admin.
Kesimpulan
 Aplikasi rekomendasi pemilihan lokasi baliho dapat dirancang
berbasis web dan menggunakan metode weighted product.
 Aplikasi ini menerapkan prioritas kepentingan berdasarkan
persentasi harga, keramaian dan keamanan. Dimana ketiga
prioritas tersebut memiliki nilai masing-masing diantara
beberapa faktor yang mempengaruhi konsumen dalam
memilih lokasi baliho.
 Dengan adanya sistem rekomendasi pemilihan baliho ini
pihak CRS advertising diharapkan dapat menanggulangi
kebingungan konsumen dalam memilih lokasi baliho.
 Dengan menggunakan sistem ini dapat mempermudah pihak
CRS Advertising dalam penyediaan lokasi baliho untuk
memenuhi kebutuhan pelanggan
Saran
 Agar aplikasi sistem rekomendasi lokasi baliho ini bisa diakses
dari manapun hendaknya sistem ini memiliki domain yang
dapat diakses secara online oleh konsumen yang berada jauh.
 Aplikasi sistem rekomendasi hendaknya juga terhubung
dengan jaringan lokal yang memiliki akses LAN atau wireless,
sehingga para petugas maupun konsumen dapat
mengaksesnya dengan mudah melalui tablet atau komputer
yang telah disediakan.
 Perlu adanya pengembangan dari segi desain, dan
penambahan-penambahan fasilitas yang mendukung aplikasi
antar pengguna situs.
Selesai

Terima Kasih

You might also like