You are on page 1of 19

SALES PROMOTION

Mamfaat Sales Promotion


Tujuan dan Kelompok Target
Kategori Consumer Promotion
Efek dari Sales Promotion
Evektifitas dan Penelitian Sales Promotion

PUTRI JAMILATUL ISLAMIAH


17/422335/PPT/01009
Marketing Promotion
• Personal Selling
• Advertising
• Direct Marketing
• Publict Relation Promotion
Mix
• Sales Promotion
Definisi Sales Promotion
• Indriyo G.(1994) promosi penjualan adalah merupakan
kegiatan perusahaan untuk menjajakan produk yang
dipasarkannya sedemikian rupa sehingga konsumen akan
mudah untuk melihatnya dan bahkan dengan cara penempatan
dan pengaturan tertentu maka produk tersebut akan menarik
perhatian konsumen.
• Teguh Budianto dan Fandy C. (1997) promosi penjualan alat
promosi yang merupakan perangsang bagi konsumen untuk
segera melakukan pembelian, umumnya bersifat jangka
pendek.
• (Kotler, 2000). Sales promotions consist of a collection of
incentive tools, mostly short term, designed to stimulate
quicker or greater purchase of particular products or services
by consumers or the trade.
Mamfaat Sales Promotion
• Meningkatkan penjualan.
• Mengkomunikasikan mamfaat produk.
• Meningkatkan brand awarness.
• Mengetahui kebutuhan konsumen akan
produk
• Mengatasi maslah produk yang sedang
dalam resiko.
Sales Promotion
Tujuan dan Kelompok Target
• Tujuan dasar dari dilakukannya sales promotion
adalah untuk mendorong pembeli agar bertindak,
memulai rangkaian perilaku yang mengakibatkan
aktivitas pembelian.

• Untuk Konsumen, tujuan adalah:


– Mendorong pembelian dalam unit yang lebih besar
– Membangun percobaan di antara bukan pemakai
– Menarik pengganti dari merek pesaing
• Untuk tenaga penjualan, tujuan adalah:
– Mendorong dukungan untuk produk atau model baru
– Mendorong lebih banyak calon pelanggan
– Mendorong penjualan di luar musim

• Untuk pengecer, tujuan adalah:


– Mendorong pengecer untuk menjalankan produk baru dan
tingkat persediaan yang lebih tinggi
– Mendorong pembelian di luar musim.
– Mendorong penyimpanan persediaan untuk produk-produk
yang berhubungan
– Membangun kesediaan merek dari pengecer
– Berusaha masuk ke toko eceran baru
– Mengimbangi promosi kompetitif
Persuading

Informing Riminding

Promotion
Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Volume
Penjualan

Kualitas barang
Selera konsumen. Persaingan
Servis Konsumen
menurunkan harga
jual.

Berdasarkan sasaran promosi penjualan dapat


diklasifikasi menjadi:

KONSUMEN PERDAGANGAN BISNIS


Kategori Consumer
Promotion
Consumer Trade
• Samples • Price offs
• Coupons • Allowances
• Cash refund offers • Free goods
• Price offs
• Premiums Business
• Prizes • Sales contests
• Patronage rewards • Trade shows
• Free trials • Specialty advertising
• Tie-in promotions
Efek dari Sales Promotion
• Volume
• Pembeli Coba-Coba
• Pembelian Ulang
• Loyalitas
• Ketertarikan
• Kesadaran
• Mengalihkan Perhatian dari Harga.
Efektivitas dan Penelitian Sales Promotion
Pengaruh Sales Promotiondan Advertising Terhadap Volume Penjualan
Pada Pt Indonesia Wacoal Surabaya
Jurnal Ilmu & Riset Manajemen Vol. 2 No. 3 (2013)
Rumusan masalah adalah:
1. Apakah sales promotion dan advertising secara simultan mempengaruhi
volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal Surabaya?
2. Apakah sales promotion dan advertising secara parsial mempengaruhi
volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal Surabaya?
3. Diantara sales promotion dan advertising manakah yang berpengaruh
dominan terhadap volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal
Surabaya?.

Tujuan dari penelitian ini adalah:


1. Untuk mengetahui dan menganalisis sales promotion dan advertising secara
simultan berpengaruh terhadap volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal
Surabaya.
2. Untuk mengetahui dan menganalisis sales promotion dan advertising secara parsial
berpengaruh terhadap volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal Surabaya.
3. Untuk mengetahui dan menganalisis diantara sales promotion dan advertising yang
berpengaruh dominan terhadap volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal
Surabaya
Perumusan Hipotesis
1. Sales promotion dan advertising secara simultan berpengaruh
terhadap volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal Surabaya
2. Sales promotion dan advertising secara parsial berpengaruh terhadap
volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal Surabaya
3. Sales promotion berpengaruh dominan terhadap volume penjualan
pada PT Indonesia Wacoal Surabaya.

Metode Penelitian Teknik Pengambilan


Sampel

Jenis Penelitian dan (Judgement sampling)


Gambaran dari Populasi
(Obyek) Penelitian Teknik Pengumpulan Data:

(causal comparative (Data terdahulu berupa sales


research). promotion, advertising)
Variabel dan Analisa Data

• Teknik Analisis Data

1. Uji Asumsi Klasik


2. Analisis Regresi Linier Berganda
3. Analisis Koefisien Determinasi
4. Pengujian Hipotesis
Hasil dan Kesimpulan
1. Diperoleh tingkat signifikan 0,018 (lebih kecil dari  = 0,05) sehingga
secara simultan sales promotion dan advertising berpengaruh signifikan
terhadap volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal Surabaya.

2. Pengujian secara parsial nilai sig variabel sales promotion sebesar 0,021
(lebih kecil dari = 0,05) dan variabel advertising sebesar 0,028 (lebih
kecil dari  = 0,05). Kedua Variabel berpengaruh signifikan terhadap
volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal Surabaya.

3. Variabel sales promotion dan advertising mampu menjelaskan variabel


volume penjualan pada PT Indonesia Wacoal Surabaya sebesar 86,70%
sedangkan sisanya 13,30% dijelaskan oleh variabel lain.

You might also like