You are on page 1of 24

LAPORAN PELAKSANAAN DAN EVALUASI

PRAKTIK PROFESI STASE MANAJEMEN


KEPERAWATAN RUANG CEMPAKA RSMS

CEMPAKA SQUAD
PELAKSANAAN DAN EVALUASI

TOPIK

FAKTOR
KESULITAN KESIMPULAN
PELAKSANAAN EVALUASI
DAN DAN SARAN
PENDUKUNG
MENURUNKAN NYERI DENGAN TEKHNIK
NONFARMAKOLOGI

Pain Assasment o SPO Manajemen Nyeri (SPO


WAT. 163), alat yang
digunakan dalam mengukur
nyeri adalah Visual Analog
Scale.
Implementasi o Pengkajian Nyeri: Kamar 8
Ruang Cempaka sebanyak 13
Pasien
o Rata-rata nyeri yang dialami
pasien berada pada skala 5,15
Evaluasi (Katerori sedang)
MENURUNKAN NYERI DENGAN TEKHNIK
NONFARMAKOLOGI

o Akupressur dan aromaterapi


Pain Assasment dapat diterapkan pada nyeri
dengan skala sedang
o Mengusulkan SPO Pengaruh
akupresur pada titik LI4, KI3
dan LR3 dan SPO Aromaterapi
Implementasi lavender
o Setelah mengetahui derajat
nyeri yang dialami oleh pasien,
selanjutnya adalah
menerapkan tekhnik terapi
Evaluasi nonfarmakologi nyeri yaitu
akupressur dan aromaterapi
MENURUNKAN NYERI DENGAN TEKHNIK
NONFARMAKOLOGI

Pain Assasment
o Alat dan bahan yang
dibutuhkan adalah:
Implementasi o Handuk kecil atau tisu basah
o Krim/minyat pijak
o Airfreshner + refil yang telah
terpasang di ruang 7 dan 8

Evaluasi
MENURUNKAN NYERI DENGAN TEKHNIK
NONFARMAKOLOGI

Pain Assasment
o Post test skala nyeri
pada 13 pasien,
Implementasi penurunan rata-rata
nyeri dari 5,15 menjadi
4,3.

Evaluasi
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

PERAWAT PELAKSANAAN
DAN EVALUASI
PENDIDIKAN
KESEHATAN
Tanggal 27
September 2017
dihadiri oleh 14
perawat dan 4 dari Peningkatan dan
mahasiswa luar Pengetahuan
unsoed
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

PERAWAT PELAKSANAAN
DAN EVALUASI
PEMAPARAN JURNAL
Dilakukan saat
meeting morning
setiap hari Rabu dan
Sabtu telah dilakukan
pada tanggal 20, 23 Peningkatan dan
dan 27 Sep 2017 dan
akan dilakukan tgl 30 Pengetahuan
Sep 2017
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

Pembuatan
booklet dan
video yang di
tempatkan di
ruang nurse
station
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

PASIEN DAN
KELUARGA PELAKSANAAN
DAN EVALUASI

PENDIDIKAN
KESEHATAN
25 September
2017 Peningkatan dan
Pengetahuan
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

PASIEN DAN
KELUARGA PELAKSANAAN
DAN EVALUASI
BEDSITE
TEACHING
Dilakukan pada
pasien kelolaan,
yaitu kamar 8 Peningkatan Pengetahuan
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

o BOOKLET
o LEAFLET PELAKSANAAN
DAN EVALUASI
o VIDEO
o ALAT PENGUKUR SKALA
NYERI
o PEMASANGAN
SARANA
AROMATERAPI
o USULAN SPO
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

PASIEN

o Sebanyak 61,5% pasien mengalami penurunan nyeri.


o Sebanyak 92,4% pasien dan keluarga mengetahui tentang terapi
nonfarmakologi akupressur dan aromaterapi.
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

PERAWAT
o Sebanyak 68% perawat telah melaksanakan manajemen nyeri di Ruang
Cempaka
o Sebanyak 100% perawat telah mengetahui teknik non farmakologi
dengan akupresur dan aromaterapy.
o Sebanyak 100% perawat mengetahui prosedur SPO aromaterapi
o Tersedia alat dan bahan untuk melakukan terapi nonfarmakologi
SARANA
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

MAN

Sebanyak 25% perawat


belum melaksanakan terapi
METHODE
akupresur dikarenakan
kesibukan di ruangan.
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

Metode penyampaian informasi melalui


pendidikan kesehatan kepada perawat MAN
memiliki hambatan dikarenakan tidak
semua perawat hadir karena jam kerja
yang terbagi menjadi 3 waktu sehingga
informasi kurang tersebar merata untuk
perawat ruangan. Sedangkan ketika METHODE
penyampaian informasi dilakukan
dengan media leaflet atau booklet dan
video belum tentu semua perawat
ruangan membaca atau melihat karena
kesibukan di ruangan
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

Staf ruang cempaka terutama


perawat sangat antusias terhadap MAN
proyek yang diajukan terkait
pelaksanaan terapi nonfarmakologi
untuk mengurangi nyeri dengan METHODE
akupresure dan aromaterapi.
Begitupun dengan pasien dan
keluarga yang juga antusias dan
MATERIAL
dibuktikan dengan mau
mempraktikkan terapi nyeri
nonfarmakologi akupresur.
MARKET
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

Metode yang digunakan sebagai


penyampaian informasi yaitu
MAN
melalui pendidikan kesehatan baik
secara langsung maupun melalui
media seperti leaflet dan booklet. METHODE
Penyampaian materi terkait terapi
nonfarmakologi disampaikan oleh
salah seorang yang telah mengikuti MATERIAL
pelatihan dan telah bersertifikat di
dalam kelompok
MARKET
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

Sarana yang digunakan sebagai media


penyampaian informasi selama
MAN
implementasi terapi nonfarmakologi
dapat dibilang cukup memadai. Sarana
yang dibutuhkan seperti LCD untuk media METHODE
edukasi baik kepada perawat atau pasien
dapat dipinjam di bagian sarana dan
prasarana rumah sakit atau hanya
dengan memberikan contoh secara MATERIAL
langsung oleh perawat yang telah
tersertifikat dalam kelompok kami.

MARKET
FAKTOR FAKTOR
PELAKSANAAN EVALUASI
KESULITAN PENDUKUNG

Konsumen atau penerima inovasi yang


diusulkan sangat strategis. Dikatakan MAN
strategis dikarenakan inovasi yang
diajukan sesuai dengan kebutuhan baik
perawat ataupun pasien. Dari segi
perawat, terapi nonfarmakologi dapat
METHODE
meningkatkan tindakan mandiri sebagai
seorang perawat. Sedangkan bagi pasien,
terapi nonfarmakologi selain meredakan
nyeri yang dirasakan juga dapat
MATERIAL
mengurangi efek samping dari obat-
obatan kimiawi.
MARKET
KESIMPULAN

1. Instrument assesment nyeri (VAS dan NPRS) telah tersedia dan


diserahterimakan kepada penanggungjawab ruang Cempaka
2. Edukasi/pemaparan jurnal pain management (akupresur dan aromaterapi) kpd
perawat cempaka terlaksana
3. Edukasi pain management (akupresur dan aromaterapi) pada keluarga pasien
terlaksana
4. Pemaparan jurnal pain management non farmakologi tiap rabu dan sabtu
terlaksana
5. Booklet pain management non farmakologis (akupresur dan aromaterapi)
tersedia
6. Bedside teaching pain management non farmakologi terlaksana
7. Usulan SOP pain mangement non farmakologi telah dibuat
SARAN

Implementasi pain management non farmakologis (akupresur dan


aromaterapi) dapat dilanjutkan sebagai penerapan terapi
komplementer yang efektif menurunkan nyeri pada skala ringan
hingga sedang

You might also like