You are on page 1of 8

Rumah Sehat merupakan

sarana atau tempat


berlindung dan bernaung
serta tempat untuk
beristirahat sehingga
menumbuhkan kehidupan
PENGERTIAN yang sempurna baik fisik,
RUMAH SEHAT rohani maupun sosial
budaya. Seperti dikutip
dari Pedoman Teknis
Penilaian Rumah Sehat
(Depkes RI, 2007).
Sirkulasi Penerangan Air yang
udara yang sinar yang
lancar memadai bersih

CIRI-CIRI
RUMAH SEHAT

Ruangan
Pembuangan
limbah yang tidak
terkontrol tercemar
INDIKATOR RUMAH SEHAT
Menurut DepKes (2002), indikator rumah dinilai
terdiri dari: langit-langit, lantai, dinding, jendela
kamar tidur, jendela ruang keluarga dan ruang
tamu, ventilasi, dapur dan pencahayaan serta
aspek perilaku.
Aspek perilaku penghuni adalah pembukaan
jendela kamar tidur, pembukaan jendela ruang
keluarga, pembersihan rumah dan halaman.
REGULASI MENGENAI RUMAH SEHAT
Undang-undang No. 1 Tahun 2011 tentang
Perumahan dan Kawasan Permukiman
Setiap orang berhak hidup sejahtera lahir dan batin,
bertempat tinggal, dan mendapatkan lingkungan
hidup yang baik dan sehat, yang merupakan
kebutuhan dasar manusia, dan yang mempunyai
peran yang sangat strategis dalam pembentukan
watak serta kepribadian bangsa sebagai salah satu
upaya membangun manusia Indonesia seutuhnya,
berjati diri, mandiri, dan produktif.

You might also like