You are on page 1of 3

Beberapa cara singkat untuk mendeskripsikan

kerangka acuan non-inersia, yaitu


• suatu kerangka acuan yang kecepatannya
berubah (berubah dipercepat, diperlambat
atau bergerak dalam lintasan tidak lurus,
--berbelok-belok--).
• dipercepat.
• dimana hukum inersia tidak lagi berlaku.
• dimana muncul gaya-gaya fiktif agar hukum
gerak Newton tetap berlaku.
Gerak melingkar
Ciri dari gerak melingkar yaitu lintasan gerak
benda berupa lingkaran. Contoh : gerak jarum
jam, gerak komedi putar atau gerak bianglala di
pasar malam, gerak roda, gerak kipas angin.

You might also like