You are on page 1of 24

10 MASALAH PROGRAM

PUSKESMAS TIRTAJAYA
PERIODE
KABUPATEN KARAWANG
Presentasi ini Disusun Oleh:
Jovi Ignasius – 11.2015.064
Jorgie – 11.2015.082
1.
DATA GEOGRAFIS
Batas–batas wilayah :

 Sebelah Utara :
Laut Jawa
 Sebelah Timur :
Kecamatan Cibuaya

ETA KARAWANG  Sebelah Selatan :


Kecamatan Jayakerta
 Sebelah Barat :
Kecamatan Batujaya
DATA GEOGRAFIS

Batas Wilayah ;
• Utara : Laut Jawa
• Timur : Kecamatan Cibuaya
• Selatan : Kecamatan Jayakerta
• Barat : Kecamatan Batujaya
Pisangsambo
Gempolkarya Sabajaya

Bolang Medankarya

CAKUPAN DESA
KECAMATAN
Kutamakmur TIRTAJAYA Tambaksumur

Srikamulyan Tambaksari

Sumurlaban Srijaya
LUAS WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS
TIRTAJAYA
Jenis Areal
No Desa Jumlah
Darat (Ha) Sawah (Ha) Tambak (Ha)
1 2 3 4 5 6
1 Pisangsambo 92.000 460.400 - 552.400
2 Sabajaya 156.500 387.500 - 544.000
3 Medankarya 64.013 520.446 - 584.459
4 Tambaksumur 92.201 726.419 2,750.000 3,568.620
5 Tambaksari 74.453 98.636 3,316.000 3,489.089
6 Srijaya 97.900 395.999 - 493.899
7 Srikamulyan 96.773 529.260 - 626.033
8 Kutamakmur 82.195 360.000 - 442.195
9 Bolang 48.056 426.000 - 474.056
10 Gempolkarya 18.832 291.232 - 310.064
11 Sumurlaban 24.865 253.135 - 278.000
Jumlah 847.788 4,449.027 6,066.000 11,362.815
KETERJANGKAUAN PUSKESMAS TIRTAJAYA
Ra ta-Ra ta Wa ktu
Kondi s i Keterja ngka ua n
Ja ra k Tempuh
No Des a
Tempuh Roda 2 Roda 4
Roda 2 Roda 4 Ja l a n
(Mnt) (Mnt)
1 2 3 4 5 6 7 8
1 Pi s a ngs a mbo 6 Km 10 10 bi s a bi s a Ba i k
2 Sa ba ja ya 50 M 2 2 bi s a bi s a Ba i k
3 Meda nka rya 5 Km 10 10 bi s a bi s a Seda ng
4 Ta mba ks umur 2 Km 5 5 bi s a bi s a Seda ng
5 Ta mba ks a ri 5 Km 10 10 bi s a bi s a Seda ng
6 Sri ja ya 5 Km 7 7 bi s a bi s a Ba i k
7 Sri ka mul ya n 8 Km 30 30 bi s a bi s a Seda ng
8 Kutama kmur 6 Km 15 15 bi s a bi s a Ba i k
9 Bol a ng 6 Km 15 15 bi s a bi s a Ba i k
10 Gempol ka rya 4 Km 10 10 bi s a bi s a Ba i k
11 Sumurl a ba n 3 Km 7 7 bi s a bi s a Ba i k
2.
10 PROGRAM YANG
BERMASALAH
Target (%) Cakupan (%)
No. Jenis kegiatan Besar masalah (%)

Cakupan pembinaan UKBM


1 dilihat melalui presentase 100.00 60.51 39,49
Posyandu Purnama dan Mandiri
Cakupan Pengawasan Sarana
2 80,00 50,45 29,55
Air Bersih

3 Cakupan Pengawasan Jamban 75,00 44,24 30,76

Cakupan SPAL 80,00 45,68 34,32


4

5 Cakupan Peserta KB Aktif 100,00 30,24 69,76


No Jenis kegiatan Target (%) Cakupan (%) Besar masalah (%)

6 Cakupan Keluarga Sadar Gizi 100,00 50,00 50,00

Cakupan Pelayanan Imunissi


7 90,00 11,15 78,85
Ibu Hamil TT2+

Cakupan Distribusi Tablet Fe


8 90,00 64,68 25,32
pada ibu hamil

Cakupan deteksi dini kanker


leher rahim dan kanker
9 85,00 17,60 67,40
payudara

Cakupan Pelayanan Anak


10 90,00 34,49 55,51
Balita
ANALISIS MASALAH
1. Cakupan pembinaan UKBM dilihat melalui
presentase Posyandu Purnama dan Mandiri

 Kurangnya Sumber Daya 1. Meningkatkan jumlah dan mutu


Manusia dalam pelaksanaan SDM dalam penyelenggaraan
kegiatan UKBM kegiatan UKBM
 Kuranganya frekuensi 2. Meningkatkan kemampuan Kader
penyelenggaraan kegiatan dalam penyelenggaraan kegiatan
Posyandu Posyandu

Penyebab Masalah Pemecahan Masalah


2. CAKUPAN PENGAWASAN
SARANA AIR BERSIH
 Kurangnya pengetahuan
1. Menggalakan penyuluhan
mengenai penggunaan
2. Menggalakan warga untuk
sarana air bersih
 Kurangnya tenaga berpartisipasi
kesehatan lingkungan 3. Meningkatkan frekuensi
 Kurangnya kesadaran kegiatan kunjungan rumah
masyarakat tentang
penggunaan air bersih

Penyebab Masalah Pemecahan Masalah


3. CAKUPAN PENGAWASAN JAMBAN

1. Menambah tenaga ahli yang


memiliki dasar kesehatan
lingkungan
 Kurangnya tenaga kesehatan 2. Melakukan pelatihan kesehatan
lingkungan lingunkungan khusus pengawasan
jamban terhadap petugas yang
 Kurangnya Pengetahuan sudah ada.
Penduduk 3. Melakukan pemberdayaan
masyarakat untuk membantu
petugas agar memperbesar
cakupan.
Penyebab Masalah Pemecahan Masalah
4. CAKUPAN PENGAWASAN SPAL

1. Tambah staff ahli yang memiliki dasar


 Kekurangan tenaga kesehatan kesehatan lingkungan.
lingkungan. 2. Pelatihan tentang kesehatan
 Kurangnya pengetahuan lingkungan terkhusus pengawasan
masyarakat tentang penyakit- sarana pembuangan air limbah
penyakit yang ditularkan oleh terhadap petugas yang sudah ada.
3. Pemberdayaan masyarakat untuk
limbah cair
membantu petugas agar
memperbesar cakupan.

Penyebab Masalah Pemecahan Masalah


5. CAKUPAN PESERTA KB AKTIF
 Kurangnya pengetahuan masyarakat 1. Mengadakan pertemuan rutin
mengenai metode KB
antara bagian KIA-KB puskesmas
 Banyak mitos yang masih dipercaya dengan bidan praktek swasta
oleh masyarakat setempat untuk surveilans peserta KB aktif
 Kurangnya SDM dan transportasi untuk
melakukan penyuluhan 2. Pengawasan pelaporan yang lebih
ketat.
 Masih banyaknya bidan praktek swasta
yang tidak mengikuti anjuran 3. Meningkatkan pelatihan dan
pelaporan dan pencatatan ke pertemuan Kader Desa
puskesmas
4. Megadakan penyuluhan KB
 Pelaporan kurang baik oleh bidan desa keliling
Penyebab Masalah Pemecahan Masalah
6. CAKUPAN KELUARGA SADAR GIZI
 Kurangnya pengetahuan
Masyarakat tentang gejala gizi
buruk dan makan bergizi 1. Memberikan penyuluhan dan
 Masih banyak Masyarakat pendidikan kepada masyarakat
dengan tingkat sosial ekonomi untuk meningkatkan
rendah pengetahuan mengenai sadar gizi
 Sikap orang tua yang kurang 2. Menjalankan program PMT di
tegas dalam memberikan Posyandu lebih aktif
makanan kepada anak
 Tidak berjalannya program PMT
Posyandu
Penyebab Masalah Pemecahan Masalah
7. CAKUPAN PELAYANAN IMUNISASI
IBU HAMIL TT2+

 Kurangnya ketersediaan 1. Peningkatan penyediaan vaksin


vaksin TT TT yang berkesinambungan
 Kurangnya pengetahuan 2. Penyuluhan oleh bidan atau
wanita usia subur mengenai dokter kepada wanita usia
pentingnya vaksin TT pada subur mengenai pentingnya
kehamilan vaksin TT

Penyebab Masalah Pemecahan Masalah


8. CAKUPAN DISTRIBUSI TABLET
FE 90 PADA IBU HAMIL
1. Peningkatan Penyuluhan
 Ibu tdk mau mengkonsumsi Fe 2. Pengadaan sarana Penyuluhan
 Kurangnya pengetahuan 3. Kordinasi pemberian tablet Fe
mengenai manfaat Fe 4. Peningkatan ketrampilan
 Ibu tdk mau memanfaatkan petugas
sarana yankes 5. Pengadaan Tablet Fe non
Program

Penyebab Masalah Pemecahan Masalah


9. Cakupan deteksi dini kanker leher
rahim dan kanker payudara

 Masih kurangnya bidan terlatih 1. Melatih bidan desa untuk melakukan


untuk melaksanakan test iva dan menilai hasil dari pemeriksaan IVA
 Mayoritas wanita usia subur 2. Perlu dilakukannya penyuluhan minimal
berpendidikan rendah 1 bulan sekali untuk memberikan
 Masih banyak wanita malu untuk pengetahuan pada masyarakat agar
memeriksakan area genitalnya mengetahui tentang penyakit kanker
 Tidak adanya data yang cukup leher rahim dan payudara
mengenai kegiatan untuk deteksi 3. Dilakukan konseling untuk menjelaskan
dini kanker leher rahim secara jelas mengenai kanker dan
manfaat dilakuakn test iva
4. Melengkapi data dari setiap kegiatan

Penyebab Masalah Pemecahan Masalah


10. CAKUPAN PELAYANAN ANAK BALITA

 Kurangnya pengetahuan 1. Penyuluhan kepada orang tua yang


orang tua sehingga anak memiliki anak balita tentang
balita hanya dibawa saat pentingnya pelayanan kesehatan
sakit saja terhadap anak balita

Penyebab Masalah Pemecahan Masalah

You might also like