You are on page 1of 8

PRAKTIKUM

Giardia lamblia
Cryptosporidium
Cyclospora
Microsporidia

dr. Esy Maryanti, M.Biomed


Bagian Parasitologi FK-UNRI
Giardia lamblia

Trofozoit
- Bilateral simetris, antor membulat, postor meruncing
( seperti jambu monyet)
- Ukuran12-15 u, mempunyai sepasang inti di antor,
bentuk oval.
- Mempunyai batil isap.
- Mempunyai 4 ps flagel
- Mempunyai aksostil
- Mempunyai benda parabasal.
Giardia lamblia
 Kista
- Bentuk oval, 8-12 u, dinding tipis & kuat.
- Mempunyai sitoplasma berbutir halus
- Kista muda: 2 inti, Kista matang : 4 inti
terletak di satu kutub.
Cryptosporidium
 Pewarnaan MTA
 Ukuran 4-5 u, berwarna merah seperti donat
 Ookista mengandung 4 sporozoit
Cyclospora
 Ukuran 8-10 um
 Ookista mengandung 2 sporokista yg
masing-masing mengandung 2 sporozoit
 Warna : pink muda  ungu
 Pewarnaan MTA
Mikrosporidia
 Ukuran 1-3 um
 Pewarnaan kromotrop standar
 Warna: merah muda-merah dengan background hijau pucat
 Mempunyai belt.

You might also like