You are on page 1of 17

KEBIJAKAN DAN PROGRAM DINAS PERTANIAN KAB.

LUWU
UTARA TA. 2015
VISI DINAS PERTANIAN
“ TERWUJUDNYA PEMBANGUNAN PERTANIAN YANG TANGGUH,
INOVATIF, MAJU, PRODUKTIF DAN BERWAWASAN LINGKUNGAN
SECARA BERKELANJUTAN”

MISI DINAS PERTANIAN

1. MENINGKATKAN PRODUKSI DAN MUTU PRODUK PERTANIAN


SECARA BERKELANJUTAN
2. MENINGKATKAN KETERSEDIAAN SARANA PRASARANA PERTANIAN
3. MENJADIKAN PETANI YANG KREATIF, INOVATIF DAN MANDIRI SERTA
MAMPU MEMANFATAKAN IPTEK DAN SUMBERDAYA LOKAL UNTUK
MENGHASILKAN PRODUK PERTANIAN BERDAYA SAING TINGGI
4. MENINGKATKAN KUALITAS KINERJA DAN PELAYANAN APARATUR
PEMERINTAH BIDANG PERTANIAN YANG AMANAH DAN PROFESIONAL
ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN PERTANIAN
Sesuai dengan sasaran pembangunan pertanian lima tahun kedepan, yaitu
mengoptimalkan ketahanan pangan dan meningkatkan nilai tambah dan daya
saing serta meningkatkan pendapatan petani, maka kebijakan yang akan
ditempuh yaitu:
1. Mencegah/mengurangi terjadinya alih fungsi lahan pertanian serta
konservasi sumber daya lahan dan air.
2. Memperluas dan meningkatkan basis produksi secara berkelanjutan.
3. Meningkatkan Diversifikasi pangan.
4. Meningkatkan ketersediaan infrastruktur sarana/ prasarana pertanian.
5. Meningkatkan Inovasi dan teknologi tepat guna.
6. Meningkatkan Kapasitas sumberdaya SDM dan kelembagaan pertanian
SASARAN PEMBANGUNAN DINAS PERTANIAN

1 Meningkatnya Produksi Tanaman Pangan

2 Meningkatnya Produksi Tanaman Hortikultura

3 Meningkatnya Populasi Ternak

4 Tersedianya Sarana dan Prasarana Peningkatan


Produksi Pertanian

Aparatur Pertanian yang Amanah dan Profesional


5

Pengusaan Iptek dalam menghasilkan


6 Sumberdaya Lokal yang Berdaya Saing Tinggi
PROGRAM PEMBANGUNAN PERTANIAN
KAB.LUWU UTARA TAHUN 2015
1. Program Peningkatan Ketahanan Pangan
2. Program Peningkatan Produksi Pertanian
3. Program Peningkatan Pemasaran hasil produksi pertanian
4. Program Peningkatan PenerapanTeknologi Pertanian Tepat
Guna
5. Program Pencegahan & penanggulangan Penyakit Ternak
6. Program Peningkatan Produksi Hasil Peternakan
7. Program Peningkatan PenerapanTeknologi PeternakanTepat
Guna
8. Program Pengadaan Sarana dan Prasarana Peningkatan
Produksi Hasil Peternakan
PROGRAM DAN KEGIATAN PERTANIAN 2015
No PROGRAM KEGIATAN OUTPUT

1 Program 1. Penyusunan Data Base Potensi Data Statisitik Pertanian


Peningkatan Produksi Pangan
Ketahanan 2. Pengembangan Intensifikasi Pengemb. Padi
Pangan Tanaman Padi Palawija dan Jagung
3. Pengembangan Diversifikasi Pengemb. Sayuran-sayuran
Tanaman
4. Peningkatan Produksi, Pengemb. Jeruk
produktivitas dan mutu produk
pertanian
PROGRAM DAN KEGIATAN PERTANIAN 2015
No PROGRAM KEGIATAN OUTPUT

2 Program 1. Penyediaan Sarana Produksi Penyediaan Sarana


Peningkatan Pertanian OPT, Gudang Pestisida
Produksi Hasil 2. Pengembangan Bibit Unggul Padi penangkar
Pertanian 3. Pengadaan sarana & prasarana Kantor SPAT, Pagar
Kawasan Horti Kebun Induk
4. Pengadaan sarana & prasarana Pipanisasi, Pompa Air,
pengelolaan air Bendung Kecil

3 Program 1. Pengadaan sarana dan prasarana Pengadaan Pompa Air


Peningkatan teknologi pertanian tepat guna
Penerapan
Teknologi
Pertanian
PROGRAM DAN KEGIATAN PERTANIAN 2015

No PROGRAM KEGIATAN OUTPUT

4 Program 1. Pemeliharaan Pusat-pusat Pemeliharaan kebun


Peningkatan Etalase/eksibi/promosi hasil induk dan SPAT
Pemasarana Hasil pertanian
Produksi Pertanian
2. Pengawasan pupuk dan pestisida Pengawasan distribusi
pupuk

3. Promosi atas hasil produksi Pameran pertanian


pertanian unggulan daerah
PROGRAM DAN KEGIATAN PERTANIAN 2015
No PROGRAM KEGIATAN OUTPUT

6 Program 1. Pemeliharaan Kesehatan dan Vaksinasi &


Pencegahan dan pencegahan penyakit menular Pengobatan ternak
penanggulangan ternak
penyakit ternak
2. Pengawasan perdagangan ternak Pengawasan lalu lintas
antar daerah ternak di perbatasan
wilayah
7 Program 1. Pembibitan dan perawatan ternak Inseminasi Buatan (IB)
Peningkatan
Produksi Hasil 2. Pengadaan Sarana dan Prasarana Sarana dan Prasarana
Peternakan Perbibitan Ternak Puskeswan dan Pos IB
RENCANA KERJA TA. 2015
 Pengadaan Sarana dan prasarana untuk peningkatan produksi
pertanian (Benih Padi, Jagung, jeruk Siam, Sayuran Dat. Rendah &
Dat. Tinggi, Sarana produksi pertanian)
 Pembangunan/Rehab Infrastruktur Pertanian (Pipanisasi, Bendung
Kecil)
 Pengadan Alat Mesin pertanian (Pompa Air)
 Pengendalian penyakit ternak menular melalui vaksinasi ternak,
pengawasan RPH, pengawasan lalu lintas ternak keluar-masuk,
Pembangunan Rumah Potong Hewan.
 Peningkatan kualitas dan kuantitas ternak melalui program
Inseminasi Buatan
TARGET KINERJA RPJMD
No Sasaran Indikator Kinerja Target
2011 2012 2013 2014 2015
1 2 3 5 6 7 8 9
1 Meningkatnya Luas Tanam Padi (ha) 33.850 36.150 38.600 41.200 44.000
produksi Produktifitas Padi (ton/ha) 5,32 5,40 5,65 6.000 6,83
tanaman Produksi Padi (ton) 180.082 194.487 212.300 236.900 264.000
pangan Luas Tanam Jagung (ha) 18.000 19.225 20.500 21.100 23.300
Produktifitas Jagung (ton/ha) 4,64 4,68 4,71 4,75 4,85
Produksi Jagung (ton) 83.520 89.902,00 96.555 100.225 113,005
Luas Tanam Kedelai (ha) 400 425 470 495 510
Produktifitas Kedelai (ton/ha) 1,52 1,56 1,58 1,60 1,64
Produksi Kedelai (ton) 548,72 585,00 613,04 648,00 688,80
Luas Tanam Kcg Tanah (ha) 342 360 350 355 360
Produktifitas Kcg Tanah (ton/ha) 1,75 1,80 1,84 1,90 1,95
Produksi Kcg Tanah (ton) 598,50 617,40 644,00 674,50 702
Luas Tanam Kcg Hijau (ha) 74 80 78 81 83
Produktifitas Kcg Hijau (ton/ha) 1,02 1,07 1,10 1,12 1,15
Produksi Kcg Hijau (ton) 75,48 81,32 85,80 90,72 95,45
Luas Tanam Ubi Jalar (ha) 331 337 343 350 352
Produktifitas Ubi Jalar (ton/ha) 8,65 8,70 8,75 8,80 8,85
Produksi Ubi Jalar (ton) 2.863,15 2.931,90 3.001,25 3.080,00 3.115,20
Luas Tanam Ubi Kayu(ha) 510 346 531 540 551
Produktifitas Ubi Kayu (ton/ha) 11,20 8,70 11,40 11,50 11,60
Produksi Ubi Kayu (ton) 5.712,00 5.876,00 6.053,40 6.210 6.391,60
TARGET KINERJA RPJMD
No Sasaran Indikator Kinerja Target
2011 2012 2013 2014 2015
1 2 3 5 6 7 8 9
2 Meningkatnya Luas Tanam Durian (ha) 1.589,50 1.748,50 1.923,30 2.115,60 2.327,20
produksi Produktifitas Durian (ton/ha) 16,57 16,74 16,91 17,08 17,25
tanaman Produksi Durian (ton) 15.772 17.349 19.084 20.992 23.091
hortikultura Luas Tanam Rambutan (ha) 1.283,20 1.293,40 1.326,50 1.392,80 1.462,50
Produktifitas Rambutan (ton/ha) 6,24 6,28 6,32 6,36 6,40
Produksi Rambutan (ton) 6.583,71 6.912,90 7.258,55 7.621,48 8.002,56
Luas Tanam Jeruk Siam (ha) 1.787,30 1.796,20 1.805,20 1.814,20 1.823,30
Produktifitas Jeruk Siam (ton/ha) 5,05 5,10 5,16 5,22 5,28
Produksi Jeruk Siam (ton) 8.031,96 8.072,12 8.112,48 8.153,05 8.193,82
Luas Tanam Pisang (ha) 192,40 194,30 196,30 198,20 200,02
Produktifitas Pisang (ton/ha) 4,55 4,60 4,65 4,70 4,75
Produksi Pisang (ton) 2.481,78 2.506,60 2.531,67 2.556,99 2.582,56
Luas Tanam Mangis (ha) 69,40 70,70 72,20 73,60 75,10
Produktifitas Manggis (ton/ha) 2,01 2,02 2,03 2,04 2,05
Produksi Manggis (ton) 26,42 26,95 27,49 28,04 28,60
Luas Tanam Duku (ha) 679,80 685,80 692,70 699,10 706,60
Produktifitas Duku (ton/ha) 3,02 3,04 3,06 3,08 3,10
Produksi Duku (ton) 2.395,42 2.419,38 2.443,58 2.468,02 2.492,70
TARGET KINERJA RPJMD
No Sasaran Indikator Kinerja Target
2011 2012 2013 2014 2015
1 2 3 5 6 7 8 9
2 Meningkat Luas Tanam Kangkung (ha) 125,60 126,30 126,90 127,50 128,20
nya Produktifitas Kangkung (ton/ha) 3,01 3,02 3,03 3,04 3,05
produksi Produksi Kangkung (ton) 108,24 108,79 109,34 109,89 110,44
tanaman Luas Tanam Bayam (ha) 134,60 137,30 140,10 142,90 145,70
hortikultura Produktifitas Bayam (ton/ha) 2,61 2,62 2,63 2,64 2,65
Produksi Bayam (ton) 112,61 114,87 109,34 109,89 110,44
Luas Tanam Kcg Panjang (ha) 229,50 234,10 238,80 243,50 248,40
Produktifitas Kcg Panjang (ton/ha) 2,31 2,32 2,33 2,34 2,35
Produksi Kacang Panjang (ton) 173,51 176,98 180,52 184,13 187,82
Luas Tanam Tomat (ha) 182,70 185,40 188,20 191,10 193,90
Produktifitas Tomat (ton/ha) 2,76 2,77 2,78 2,79 2,80
Produksi Tomat (ton) 195,80 198,74 201,73 204,76 207,84
Luas Tanam Kol (ha) 4,02 4,04 4,06 4,08 4,10
Produktifitas Kol (ton/ha) 5,28 5,31 5,34 5,37 5,40
Produksi Kol (ton) 52,26 52,53 52,80 53,07 53,34
Luas Tanam Wortel(ha) 3,02 3,03 3,04 3,06 3,07
Produktifitas Wortel (ton/ha) 3,01 3,02 3,03 3,04 3,05
Produksi Wortel (ton) 1,01 1,02 1,03 1,04 1,05
Luas Tanam Bwg Merah (ha) 17,20 17,30 17,50 17,60 17,90
Produktifitas Bwg Merah (ton/ha) 3,01 3,02 3,03 3,04 3,05
Produksi Bwg Merah (ton) 15,56 15,72 15,88 16,04 16,20
Luas Tanam Cabai (ha) 316,13 319,29 322,48 325,71 328,97
Produktifitas Cabai (ton/ha) 2,51 2,52 2,53 2,54 2,55
Produksi Cabai (ton) 281,49 284,31 287,16 290,04 292,94
Luas Tanam Terung (ha) 179,50 183,10 186,80 198,60 194,30
Produktifitas Terung (ton/ha) 3,24 3,26 3,28 3,30 3,32
Produksi Terung (ton) 123,73 126,21 128,74 131,32 133,95
TARGET KINERJA RPJMD
No Sasaran Indikator Kinerja Target
2011 2012 2013 2014 2015
1 2 3 5 6 7 8 9
3 Meningkatnya Populasi Sapi (ekor) 22.840 24.640 26.440 28.240 30.040
Populasi TernakPopulasi Kerbau (ekor) 11.519 12.209 12.899 13.589 14.279
Populasi Kambing (ekor) 7.505 8.102 8.729 9.528 10.236
Populasi Unggas (ekor) 1.093.975 1.218.738 1.360.819 1.523.047 1.701.622
Produksi Telur Ayam Buras (butir) 603.392 608.823 614.302 619.831 625.409
Produksi Telur Ayam Ras (butir) 41.890 48.173 55.399 63.709 73.266
Produksi Telur Unggas (butir) 353.141 362.676 372.468 382.525 392.853
4 Tersedianya Pupuk Organik (ton) 3000 3500 4000 4500 5000
Sarana dan Panjang Jalan Tani (Km) 10 10 10 10 10
Prasarana Jaringan Irigasi (ha) 500 500 500 500 500
Peningkatan Optimasi Lahan (ha) 200 200 200 200 200
Produksi Hand Traktor (unit) 50 50 50 50 50
Pertanian Power Threser (unit) 25 25 25 25 25
UPAYA PENINGKATAN PRODUKSI TANAMAN
PANGAN

1) PENINGKATAN INDEKS PERTANAMAN (JITUT, JIDES,


POMPANISASI, MEKANISASI)
2) PERLUASAN AREAL MELALUI OPTIMALISASI LAHAN /
CETAK SAWAH
3) PENERAPAN TEKNOLOGI SPESIFIK LOKASI
4) PENGAMANAN PRODUKSI DARI SERANGAN OPT DAN
DAMPAK PENGARUH IKLIM
5) PENGURANGAN SUSUT HASIL (PANEN DAN PASCA PANEN)
HAMBATAN & KENDALA
HAMBATAN DAN KENDALA YANG MEMPENGARUHI KINERJA DINAS PERTANIAN ANTARA LAIN :

1) TERBATASNYA INFRASTRUKTUR SARANA DAN PRASARANA


PERTANIAN
2) ALIH FUNGSI LAHAN DAN ANCAMAN IKLIM YANG TIDAK MENENTU
3) RENDAHNYA AKSES PETANI KE SUMBER PERMODALAN
4) MASIH KURANG NYA KOORDINASI ANTAR SKPD TERKAIT
5) MASIH RENDAHNYA PENGETAHUAN DAN KETRAMPILAN PETANI DAN
APARAT PERTANIAN DALAM PENGGUNAAN TEKNOLOGI
6) TERBATASNYA ALOKASI ANGGARAN
7) FLUKTUASI HARGA KOMODITI PERTANIAN
8) LEMAHNYA FUNGSI KELEMBAGAAN KELOMPOK TANI

You might also like