You are on page 1of 25

POKOK BAHASAN

ENZIM
• Biokatalis
SIFAT ENZIM :
• Spesifik

PENAMAAN ENZIM

 Nama substrat yg dikatalis


 Penambahan – ase
 Contoh : proteinase
KLASIFIKASI ENZIM

1. OKSIDOREDUKTASE
2. TRANSFERASE
3. HIDROLASE
4. LIASE
5. ISOMERASE
6. LIGASE ATAU SINTASE
SIFAT-SIFAT FISIK & KIMIAWI ENZIM

• Merupakan molekul yg besar, BM 10.000


sd 1 juta
• Berupa protein murni atau gabungan ant
protein dg gugusan lainnya
• Terdenaturasi oleh panas
• Terendapkan oleh etanol / garam-garam
anorganik
• Tidak dapat melewati membran
semipermeabel
STRUKTUR ENZIM

• Umumnya terdr protein saja


• Koenzim : bag yg bukan protein, mrp
senyawa organik, non koloid & termostabil
• Apoenzim : bag yg brp protein, termolabil.

• APOENZIM
HOLOENZIM
• KOENZIM

mrp bentuk enzim aktif


KOFAKTOR / KOENZIM INORGANIK
(bag non protein, dpt brp logam)

ION LOGAM ENZIM

• Zn3+ Alkohol dehidrogenase


Karbonat anhidrase
• Mg2+ Fosfotranferase
• Fe2+ / Fe3+ Sitokrom
Peroksidase
• Cu2+ / Cu+ Tirosinase
• K+ Pirivatkinase
TEMPAT BEKERJA ENZIM

a) Ekstrasesuler : berfungsi pd pemecahan


substrat di luar sel scr hidrolisis, shg
senyawa bisa masuk ke dlm sel. Contoh:
amilase sbg pengurai pati.

b) Intraseluler : berfungsi di dalam sel unt


mensintesis bahan-bahan yg diperlukan
sel, & memecah energi yg dibutuhkan
oleh sel.
PRODUKSI ENZIM

• Enzim adaptif : sintesis enzim


tergantung pd substrat, contoh: laktosa
untuk betagalaktosidase.

• Enzim konstitutif : enzim yg diproduksi


oleh sel-sel yg normal.
AKTIVITAS ENZIM

H2 + 1/2 O2 H2O

Energi aktivasi

Energi yg dilepas mel reaksi


Enzyme Activity

Figure 5.5
PENGARUH KADAR SUBSTRAT & ENZIM

V3
Kecepatan Reaksi
S3 V2

S2

V1
S1

Waktu Reaksi
FAKTOR-FAKTOR AKTIVITAS ENZIM

 Kadar enzim dan substrat


 Suhu
 pH
 Zat penghambat (inhibitor)
 Zat penggiat (aktivator)
 Induktor
PENGARUH SUHU

Denaturasi enzim
Kecepatan reaksi

Reaksi dipercepat

Suhu optimum
PENGARUH SUHU

b
a c d
Aktivitas reaksi

10 20 30 40 50 60 70 80 90 100
Suhu
PENGARUH pH atau KADAR ION

a
c d
b
Aktivitas reaksi

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
pH
PENGHAMBATAN ENZIM

1. Penghambat non reversible (tidak


terbalikan): selalu tjd modifikasi atau
inaktivasi dr satu atau lebih gugus
fungsional pada enzim

2. Penghambat reversible (terbalikkan)


 Kompetitif (bersaing)
 Non kompetitif (tdk bersaing)
PENGHAMBAT KOMPETITIF

COOH COOH

CH2 CH2

CH2 COOH
Asam malonat
COOH
Asam suksinat
Competitive Inhibitors

Figure 5.10a
PENGHAMBAT NON KOMPETITIF

• Sianida, sulfida, natrium azida,


karbonmonoksida: mrp senyawa
penghambat enzim yg mgd Fe

• Merkuri (Hg) dan perak (Sg):


penghambat enzim yg memp gugus aktif
sulfhidril (-SH)
Noncompetitive Inhibitors

Figure 5.10b
PENGHAMBAT ALOSTERIK

S
S
Bag aktif E

I
Bag penangkap E
S
penghambat I
allosteric activator allosteric inhibitor

allosteric binding site vacant

enzyme active site allosteric


binding
site vacant;
active site
can bind
substrate cannot bind substrate

active site
active site altered, altered, can’t
substrate can bind bind substrate

Stepped Art
Fig. 6-14, p. 100
PENGHAMBAT UMPAN BALIK

Enzim Enzim
Enzim Enzim
X
A A B B C C D D

PENGHAMBAT REPRESOR

Enzim Enzim Enzim Enzim


A B C D X
Feedback Inhibition
PENGGIAT / AKTIVATOR

• Zat yg dap mengaktifkan enzim


• Enzim yg belim aktif disbt: preenzim /
simogen
• Contoh: kofaktor (ion-ion H, Cu, Mg, Mo,
Zn, Co), koenzim, vitamin.

INDUKTOR

Substrat yg dpt mengatur sintesis enzim,


Contoh: laktosa

You might also like