You are on page 1of 29

Ns. AHMAD RIFAI, M.S.

Dasar Keperawatan dan


Keperawatan Dasar
School of Nursing
Jember University
1
Click to edit Master title style

Click to edit Master subtitle style

2
“Nursing is practical endeavor, but it is
practical endeavor engaged in by
persons who have specialized theoretic
nursing knowledge with developed
capabilities to put this knowledge to
work in concrete situations of nursing
practice”
(Orem, 2001, p. 161).

3
Objectives:
• Who is Dorothea Orem
• Her experiences?
• the Orem Model of Nursing

4
Biography
• Dorothea Elizabeth Orem, one of
America’s foremost nursing theorists, was
born in Baltimore, Maryland, in July 15,
1914. (+ June 22, 2007)
• She began her nursing career at
Providence Hospital School of Nursing in
Washington, DC.

5
Education
• 1930: diploma of nursing; Providence
Hospital School of Nursing
• 1939: BS in Nursing Education; Catholic
University of America (CUA)
• 1946: MS in Nursing Education; CUA

6
Honorary Doctorate degrees
• 1976: Honorary Doctorates of Science;
Georgetown University
• 1980: Incarnate Word College; GU
• 1988: Honorary Doctorate of Humane Letters;
Illinois Wesleyan University, and
• 1991: Linda Richards Award, National League for
Nursing
• 1992: Honorary Fellow of the American Academy
of Nursing.
• 1998: Doctorate Nursing Honoris Causae; the
University of Missouri in Columbia.

7
Experiences
• Operating room nursing,
• Private duty nursing (home and hospital),
• Hospital staff nursing on pediatric and
adult medical and surgical units,
• Evening supervisor in the emergency
room, and
• Biological science teaching

8
Experiences

Her goal

upgrade the quality of nursing in general


throughout the state

Orem developed her definition of nursing


practice

9
the Orem Model of Nursing
Her theory defined Nursing as :

“Tindakan membantu orang lain dalam penyediaan


dan pengelolaan perawatan diri untuk memelihara
atau meningkatkan fungsi manusia di tingkat rumah
(efektivitas)”

10
Continue…
Berfokus pada kemampuan masing-masing individu
untuk melakukan perawatan diri

didefinisikan sebagai “melaksanakan kegiatan dimana


individu memulai dan melakukan atas nama mereka
sendiri dalam mempertahankan hidup, kesehatan,
dan kesejahteraan

11
Patient’s judment

Nurse into
situation?

12
Continue…
Orem’s (2001) thinking was:

“What condition exists in a person when judgments


are made that a nurse(s) should be brought into the
situation?”

13
Continue…
Kondisi yang menunjukkan perlunya bantuan
keperawatan adalah "ketidakmampuan
seseorang untuk memberikan secara kontinu
untuk diri mereka sendiri kuantitas dan
kualitas perawatan diri yang diperlukan karena
situasi kesehatan pribadi”

14
Orem’s Theory: The Self-Care or Self-Care
Deficit Theory
• Composed of three interrelated theories:
(1) The theory of self-care
(2) The self-care deficit theory, and
(3) The theory of nursing systems, which is further
classified into wholly compensatory, partial
compensatory and supportive-educative.

15
The theory of self-care
• Self-care merupakan suatu kontribusi
berkelanjutan orang dewasa bagi
eksistensinya, kesehatannya, dan
kesejahteraannya yang menggambarkan dan
menjelaskan manfaat perawatan diri guna
mempertahankan hidup, kesehatan dan
kesejahteraannya.

16
Continue..
• Kemampuan individu untuk melakukan
perawatan diri (self-care agency) merupakan
kekuatan atau kemampuan individu yang
berhubungan dengan perkiraan dan
essensial operasi produksi untuk perawatan
diri.

17
Continue..
• Therapeutic self-care demand merupakan
totalitas aktivitas perawatan diri yang
dilakukan untuk jangka waktu tertentu guna
memenuhi kebutuhan perawatan diri
dengan menggunakan metode yang valid.

18
The self-care deficit theory
• inti dari General Theory of Nursing yang
menggambarkan dan menjelaskan mengapa manusia
dapat dibantu melalui ilmu keperawatan serta kapan
keperawatan diperlukan.
• Ini terjadi ketika seseorang tidak dapat memelihara diri
mereka sendiri. Peran perawat dibutuhkan ketika
seseorang memerlukan asuhan keperawatan karena
ketidakmampuannya merawat diri.

19
Continue..
• Orem menerapkan 5 metode bantuan, yaitu :
1. Bertindak untuk orang lain;
2. Membimbing;
3. Memberi dukungan fisik maupun psikis;
4. Menciptakan lingkungan yang dapat meningkatkan
perkembangan personal dalam memenuhi
kebutuhannya; dan
5. Mengajarkan.

20
The self-care deficit theory
Oleh karena itu diperlukan sebuah nursing agency yang
merupakan kemampuan khusus yang dimiliki perawat dalam
merawat klien.

21
The theory of nursing systems
• Membahas bagaimana kebutuhan perawatan diri klien
dapat dipenuhi oleh perawat, klien, atau keduanya yang
ditentukan berdasarkan kebutuhan perawatan diri dan
kemampuan klien untuk melakukan perawatan diri.
• Tiga klasifikasi system keperawatan dalam perawatan diri,
yaitu wholly compensatory nursing system (system bantuan
secara penuh); partly compensatory nursing system (system
bantuan sebagian); surportive-education nursing system
(system suportif dan edukatif).

22
Continue..
The wholly compensantory system :
Merupakan suatu tindakan keperawatan dengan
memberikan bantuan secara penuh kepada pasien
dikarenakan ketidakmampuan pasien dalam memenuhi
tindakan keperawatan secara mandiri yang memerlukan
bantuan dalam pergerakan, pengontrolan dan ambulasi,
serta adanya manipulasi

23
Continue..
The partly compensatonry system:
Merupakan system dalam memberikan perawatan diri
secara sebagian saja dan ditujukan pada pasien yang
memerlukan bantuan secara minimal seperti pada pasien
post op abdomen dimana pasien ini memiliki
kemampuan seperti cuci tangan, gosok gigi, akan tetapi
butuh pertolongan perawat dalam ambulasi dan
melakukan perawatan luka.

24
Continue..
The supportive-educative system:
Dukungan pendidikan dibutuhkan oleh klien yang
memerlukannya untuk dipelajari, agar mampu melakukan
perawatan mandiri.
Metode bantuan : Perawat membantu klien denagn
menggunakan system dan melalui lima metode bantuan yang
meliputi Acting atau melakukan sesuatu untuk klien,
Mengajarkan klien, Mengarahkan klien, Mensupport klien,
Menyediakan lingkungan untuk klien agar dapat tumbuh dan
berkembang

25
Acting, Teaching, Directing, Supporting, Providing

26
27
How to analyze this theory??

28
Thank You

29

You might also like