You are on page 1of 14

RAPAT KOORDINASI

TIM PENILAI ANGKA KREDIT


JABATAN FUNGSIONAL TENAGA
KESEHATAN
10 DESEMBER 2019
PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN
APARATUR NEGARA DAN REFORMASI
BIROKRASI REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 13 TAHUN 2019

TENTANG

PENGUSULAN, PENETAPAN DAN PEMBINAAN


JABATAN FUNGSIONAL PEGAWAI NEGERI
SIPIL
PEJABAT YANG MENETAPKAN ANGKA KREDIT

Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama ( Kepala Dinas


Kesehatan Kabupaten/Kota)

Ahli Pertama sd Ahli Madya & Ketrampilan


(III/a sd IV/c sd Penyelia (III/d)

Pejabat Pimpinan Tinggi Madya ( Kepala Dinas Kesehatan


Propinsi)

Ahli Utama (IVd/IV/e)  Dokter, Dokter Gigi, Apoteker


TIM PENILAI

 Susunan Keanggotaan : Ketua, Sekretaris,Anggota


 Keanggotaan Tim Penilai harus berjumlah ganjil
 Ketua Tim Paling rendah Administrator/ PFJ Penyelia utk
jenjang ketrampilan, Pejabat Tinggi Pratama/ PF Ahli
Madya utk JF Keahlian
 Sekretaris harus berasal dari unsur kepegawaian
 Anggota Tim berasal dari PF sesuai bidangnya

4
SYARAT TIM PENILAI

 Menduduki jabatan/ pangkat paling rendah sama


dengan jabatan/ pangkat Pejabat Fungsional yang
dinilai
 Memiliki kompetensi untuk melakukan penilaian
 Aktif melakukan penilaian

5
TUGAS TIM PENILAI
1. Mengevaluasi keselarasan hasil penilaian yang dilakukan oleh
pejabat penilai;
2. Memberikan penilaian Angka Kredit berdasarkan nilai capaian
tugas jabatan;
3. Memberikan rekomendasi kenaikan pangkat dan/ atau jenjang
jabatan;
4. Memberikan rekomendasi mengikuti uji kompetensi;
5. Melakukan pemantauan terhadap hasil penilaian capaian tugas
jabatan;
6. Memberikan pertimbangan penilaian SKP;
7. Memberikan bahan pertimbangan kepada pejabat yang
berwenang dalam pengembangan PNS, pengangkatan dlm
jabatan, pemberian tunjangan dan sanksi, mutasi serta
keikutsertaan PF dlm Diklat
6
SKP

 SKP merupakan target kinerja setiap tahun PF


berdasarkan penetapan kinerja unit kerja ybs
 SKP untuk masing-masing jenjang jabatan diambil
dari uraian kegiatan tugas jabatan sebagai turunan
dari penetapan kinerja
 Target Kinerja terdiri dari kinerja utama berupa
target angka kredit dan/ atau kinerja tambahan
berupa tugas tambahan
PENGUKURAN ANGKA KREDIT PER TAHUN

ANGKA KREDIT ANGKA KREDIT


JENJANG PANGKAT
MINIMAL MAKSIMAL
Ahli Utama IV/d - IV/e 50 75
Ahli Madya IV/a -IV/b - IV/c 37,5 56,25
Ahli Muda III/c - III/d 25 37,5
Ahli Pertama III/a - III/b 12,5 18,75
Penyelia III/c - III/d 25 37,5
Mahir III/a - III/b 12,5 18,75
Terampil II/b - II/c - II/d 5 7,5
Pemula II/a 3,75 5,625
TARGET ANGKA KREDIT

TARGET DAN CAPAIAN ANGKA KREDIT PER


THN
KATEGORI JENJANG PANGKAT
PEMELIHA PANGKAT
NORMA MAKSIMAL
RAAN PUNCAK

Ahli Utama IV/d - IV/e 50 75 - 25

Ahli Madya IV/a -IV/b - IV/c 37,5 56,25 30 20


Keahlian
Ahli Muda III/c - III/d 25 37,5 20 -

Ahli Pertama III/a - III/b 12,5 18,75 10 -

Penyelia III/c - III/d 25 37,5 - 10

Mahir III/a - III/b 12,5 18,75 10 -


Ketrampilan
Terampil II/b - II/c - II/d 5 7,5 4 -

Pemula II/a 3,75 5,625 3 -


Lanjutan

ANGKA KREDIT KUMULATIF


KENAIKAN
KATEGORI JENJANG PANGKAT
PANGKAT JENJANG

Ahli Utama IV/d - IV/e 200


Ahli Madya IV/a -IV/b - IV/c 150 450
Keahlian
Ahli Muda III/c - III/d 100 200
Ahli Pertama III/a - III/b 50 100
Penyelia III/c - III/d 100 -
Mahir III/a - III/b 50 100
Ketrampilan
Terampil II/b - II/c - II/d 20 60
Pemula II/a 15 15
KENAIKAN JENJANG JABATAN

Mengikuti dan Lulus Uji Kompetensi

Nilai Kinerja dalam 2 thn terakhir baik

Persyaratan lain yang diaturmoleh Instansi Pembina

Melaksanakan Kegiatan Pengembangan


profesi :
Mahir ke penyelia (III/b ke III/c) = 4
Ahli Muda ke Ahli Madya (III/d ke IV/a) = 6
Ahli Madya ke Ahli Utama (IV/c ke IV/d) = 12
KEPMENPAN NOMOR 139 TAHUN 2003 TENTANG
JABATAN FUNGSIONAL DOKTER & ANGKA KREDITNYA

Pasal 25
Pengangkatan kembali dalam jabatan dokter dapat menggunakan
angka kredit terakhir yang dimiliki dan dari prestasi kerja dibidang
pelayanan kesehatan yang diperoleh selama tidak menduduki jabatan
dokter setelah ditetapkan oleh pejabat yang berwenang menetapkan
angka kredit

Memimpin Satuan Unit Kerja Pelayanan Kesehatan

Angka kredit : 4 tiap tahun untuk semua jenjang


KETENTUAN LAIN-LAIN

Peraturan Menteri diundangkan 1anggal 29 Juli 2019;


Penyesuaian pelaksanaan Menteri ini paling lama
3(tiga) tahun sejak diundangkan;
Peraturan Menteri mulai berlaku pada tanggal
diundangkan (29 Juli 2019)…….

You might also like