You are on page 1of 22

HOME GERAK PLANET

SK-KD DALAM TATASURYA


INDIKATOR BERDASARKAN
MIND MAP HUKUM NEWTON
MATERI

CONTOH SOAL SMA


REFERENSI Kelas XI
PENYUSUN Semester 1

The Amazing of Physic


HOME
Standar Kompetensi
SK-KD
1. Menganalisis gejala alam dan
INDIKATOR
keteraturannya dalam cakupan mekanika
benda titik
MIND MAP
Kompetensi Dasar
MATERI
1.2 Menganalisis keteraturan gerak planet
CONTOH SOAL dalam tatasurya berdasarkan hukum-hukum
Newton
REFERENSI

PENYUSUN

The Amazing of Physic


HOME
Indikator
SK-KD • Menganalisis hubungan antara gaya gravitasi
dengan massa benda dan jaraknya
INDIKATOR
• Menghitung resultan gaya gravitasi pada benda
MIND MAP
titik dalam suatu sistem
• Membandingkan percepatan gravitasi dan kuat
MATERI medan gravitasi pada kedudukan yang berbeda
• Menganalisis gerak planet dalam tata surya
CONTOH SOAL
berdasarkan hukum Keppler
REFERENSI

PENYUSUN

The Amazing of Physic


MIND MAP
HOME Gerak Pelanet

SK-KD
Pendahuluan
INDIKATOR

MIND MAP Newton Gaya Gravitasi Hukum Kepller

MATERI
Hukum Kepller I
CONTOH SOAL
Medan Gravitasi Percepatan Gravitasi
Bumi
REFERENSI Hukum Kepller II

PENYUSUN
Hukum Kepller III

The Amazing of Physic


Pendahuluan
HOME

SK-KD

INDIKATOR

MIND MAP

MATERI

CONTOH SOAL Tata Surya merupakan salah satu contoh keselarasan gerak
yang indah. Keteraturan dan keseimbangan antara gerak
planet pada orbitnya dan gaya gravitasi matahari merupakan
REFERENSI salah satu fenomena alam yang sangat menarik. Bagaimana
terjadinya peristiwa itu? Uraian berikut akan menjelaskan
PENYUSUN fenomena tersebut berdasarkan hukum-hukum Newton

The Amazing of Physic


Gaya Gravitasi
HOME

SK-KD

INDIKATOR

MIND MAP

MATERI

CONTOH SOAL Pada saat mengamati buah apel jatuh, Newton


menyadari bahwa terdapat gaya yang bekerja pada
REFERENSI apel dan disebutnya gaya gravitasi. Newton juga
menduga bahwa gaya gravitasi pulalah yang
PENYUSUN menyebabkan Bulan tetap berada pada orbitnya.

The Amazing of Physic


Hukum Gravitasi Newton
HOME Sebuah benda yang jatuh bebas di Bumi akan
mengalami percepatan yang besarnya 9,81 m/s2 dan
SK-KD percepatan sentripetal bulan terhadap bumi 0,00272
m/s2.
INDIKATOR Menurut Newton, gaya gravitasi berbanding terbalik
dengan kuadrat.
MIND MAP
1 m1m2
F 2 F 2
MATERI r r
Apabila hukum gravitasi umum newton dituliskan
CONTOH SOAL dalam bentuk persamaan, maka
mm F = gaya tarik-menarik antara benda yang
REFERENSI F  G 12 2 berinteraksi (N)
r m1, m2 = massa benda yang berinteraksi (kg)
r = jarak kedua benda yang berinteraksi (m)
G = tetapan gravitasi umum (6,67 x 10-11
PENYUSUN Nm2/kg2

The Amazing of Physic


Medan Gravitasi
Medan gravitasi terdapat pada sebuah benda yang mempunyai
HOME
massa sehingga medan gravitasi dapat didefinisikan sebagai
ruang di sekitar benda bermassa. Suatu benda akan saling tarik
SK-KD satu sama lain jika berada dalam medan gravitasi.
Vektor medan untuk medan gravitasi: perbandingan antara
INDIKATOR gaya yang bekerja pada suatu benda dengan massa benda
tersebut
MIND MAP F
g
m
MATERI
Arah vektor medan gravitasi (g) sama dengan arah gaya F.
Menurut hukum gravitasi Newton, gaya yang bekerja antara
CONTOH SOAL
Bumi dengan suatu benda yang berada di permukaannya
MB m F = gaya tarik-menarik antara Bumi dg benda (N)
REFERENSI F G 2 mB = massa Bumi (5,97 x 1024 kg
r m2 = massa benda (kg)
r = jari-jari Bumi (6,38 x 106 m)
PENYUSUN G = tetapan gravitasi umum (6,67 x 10-11
Nm2/kg2

The Amazing of Physic


Jika gaya yang ditimbulkan oleh massa benda dan
gaya gravitasi digabung, diperoleh
HOME
MB
g G 2 g = kuat medan gravitasi (m/s2)
SK-KD r
Medan gravitasi (percepatan gravitasi) pada sebah
INDIKATOR
titik yang dipengaruhi oleh benda-benda bermassa
M1 M2 P
MIND MAP g1  G 2 g2  G 2
r1 r2 
g2
MATERI g1
Resultan medan gravitasi
M2
CONTOH SOAL di titik P adalah gP
2 2 M1
g P  g1  g 2  2 g1 g 2 cos 
REFERENSI
Secara vektor
g  g1  g 2  g 3  ...
PENYUSUN

The Amazing of Physic


Percepatan gravitasi Bumi
HOME
Besar percepatan gravitasi bumi tergantung pada
letak geografis dan ketinggian tempat tersebut di
SK-KD atas permukaan Bumi.
Jika benda berada pada ketinggian h di atas
INDIKATOR permukaan Bumi
mB
MIND MAP g' G 2
d h
MATERI mB
g'  G d=rE+h
( r  h) 2
CONTOH SOAL hE
Untuk benda-benda di angkasa
A
REFERENSI m planet
g G 2
PENYUSUN R planet

The Amazing of Physic


HOME
Hukum Kepler
SK-KD • Johannes Keppler: Hukum I Keppler, Hukum II
Keppler, dan Hukum III Keppler
INDIKATOR
• Membahas tentang gerak planet dalam tata
MIND MAP surya
• Johanes Kepler (1571 - 1630), telah berhasil
MATERI menjelaskan secara rinci mengenai gerak planet
di sekitar Matahari. Kepler mengemukakan tiga
CONTOH SOAL hukum yang berhubungan dengan peredaran
planet terhadap Matahari
REFERENSI

PENYUSUN

The Amazing of Physic


Hukum I Kepler
HOME
“Setiap planet bergerak mengitari Matahari dengan
SK-KD
lintasan berbentuk elips, Matahari berada pada
salah satu titik fokusnya.”
INDIKATOR

P
MIND MAP
planet

MATERI

titik titik
CONTOH SOAL perihelium aphelium
F1 F2
Matahari

REFERENSI

PENYUSUN

The Amazing of Physic


Hukum II Kepler:
HOME
“Suatu garis khayal yang menghubungkan Matahari
dengan planet menyapu daerah yang luasnya sama
SK-KD
dalam waktu yang sama.”
INDIKATOR

MIND MAP

MATERI

CONTOH SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

The Amazing of Physic


Hukum III Kepler
HOME “Perbandingan kuadrat periode planet mengitari
Matahari terhadap pangkat tiga jarak rata-rata
SK-KD
planet ke Matahari adalah sama untuk semua
planet.” 2 3
INDIKATOR  T1   r1 
    
 T2   r2 
MIND MAP

MATERI

CONTOH SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

The Amazing of Physic


Contoh Soal
HOME
1. Dua buah benda terpisah sejauh 4 meter, dengan
SK-KD massa masing-masing A 80 dan B 60 kg. Letak
titik antara kedua benda tersebut agar kuat
INDIKATOR medan gravitasi di titik tersebut adalah nol.

MIND MAP
A 1,7 m dari benda A
MATERI
B 1,7 m dari benda B
CONTOH SOAL
C 2 m dari benda A
REFERENSI
D 2 m dari benda B
PENYUSUN
E 4m
The Amazing of Physic
2. Kapsul pesawat Apollo mengorbit sekitar 110 km
HOME di atas permukaan Bulan. Percepatan gravitasi
pada orbit kapsul Apollo tersebut adalah.... m/s2.
SK-KD

INDIKATOR
A 1,2
MIND MAP B 1,4
MATERI C 2
CONTOH SOAL D 2,3
REFERENSI E 4

PENYUSUN

The Amazing of Physic


3. Periode revolusi planet Venus adalah 225 hari. Jika
HOME
jarak rata-rata Matahari dengan Bumi adalag 1 SA
(satuan astronomi) dan periode Bumi adalah 365
hari, jarak rata-rata Venus dengan Mataari adalah....
SK-KD Juta km
INDIKATOR
A 48
MIND MAP B 88
MATERI C 100
CONTOH SOAL D 108
REFERENSI E 149,5

PENYUSUN

The Amazing of Physic


Referensi – Sumber Pustaka
HOME
• Crowell, Benjamin. 2006. LIGHT and MATTER ed.
2.2. taken from www.lightandmatter.com
SK-KD
• Giancoli, Douglas C. 1998. PHYSICS Fifth Edition.
Printice-Hall, Inc.
INDIKATOR • Haryadi, Bambang. 2009. Fisika untuk SMA/MA
Kelas XI. Jakarta: Pusat Perbukuan
MIND MAP • Muliana, I Wayan, dkk. 2007. FISIKA untuk
SMA/MA Kelas XI. Jakarta: PT Perca.
MATERI • Supiyanto. 2007. FISIKA SMA Kelas XI. Jakarta:
PhiBeta.
CONTOH SOAL • Tipller, Paul A. 1991. PHYSICS for Scientists and
Engineers. Worth Publisher, Inc.
• Umar, Efrizon. 2007. FISIKA dan Kecakapan Hidup
REFERENSI
SMA Kelas XI. Bandung: Ganeca Exact.

PENYUSUN

The Amazing of Physic


Referensi – Sumber Gambar
HOME
• http://www.enterprisemission.com/
SK-KD • http://www.insight-magazine.com/indo/edisi_3/
• http://ircamera.as.arizona.edu/
INDIKATOR • http://principles.ou.edu/
• http://4.bp.blogspot.com/
MIND MAP • http://www.stmary.ws/
• http://apod.nasa.gov/
MATERI

CONTOH SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

The Amazing of Physic


HOME

SK-KD Disusun oleh:


INDIKATOR Siti Nurdianti Muhajir 1211207078
Siti Nurhasanah 1211207079
MIND MAP
Pendidikan Fisika Kelas B smester III
MATERI

CONTOH SOAL

REFERENSI

PENYUSUN

The Amazing of Physic


HOME
Wooww amazing....
SK-KD Good job!!!!
INDIKATOR

MIND MAP

MATERI
No. 1

CONTOH SOAL Congratulation No. 2

REFERENSI
Your answer is No. 3
correct...... hehe
PENYUSUN

The Amazing of Physic


HOME

SK-KD Yahhh..... You must


study hard ok...
INDIKATOR
Dont be sad...
MIND MAP

MATERI
No. 1

No. 2
CONTOH SOAL Your answer is
REFERENSI
false...... No. 3

PENYUSUN

The Amazing of Physic

You might also like