You are on page 1of 22

ASUHAN KEPERAWATAN

PADA BBL NORMAL BY. NY. M


DI BPM YESI RAHMAWATI
PANJANG BANDAR LAMPUNG
KELOMPOK 3 KEPERAWATAN MATERNITAS
D-III KEPERAWATAN TANJUNGKARANG TINGKAT 2 REGULER 1
Kelompok 3
Anggota :
PENGKAJIAN BAYI BARU LAHIR
Tanggal Pegkajian :24 Febuari 2022
Ruangan : BPM yessi rahmawati
DATA UMUM
Inisial ibu : My. M Nama Ayah : Tn. A
Alamat : Kebun jeruk pasar panjang
Riwayat kehamilan, persalinan dan nifas yang lalu
G 2 ,P 1, A0
No Tahun Jenis persalinan Penolong Jenis Keadaan bayi waktu lahir Masalah kehamilan

1.            
2019 normal Bidan L normal
2            

3            

4            
Status gravida
G2 P1 A0 H36 minggu Presentasi bayi kepalakepala lahir terlebih dahulu
Pemeriksaan antenatal : teratur
Komplikasi antenatal : Tidak ada
RIWAYAT PERSALINAN
BB/TB ibu : 64kg/153cm, persalinan dibidan
Keadaan ibu baik
TTV : TD 110/80 mmHg, N: 87 x/menit, S: 36.8°C, RR : 20 x/menit
Jenis persalinan spontan, proses persalinan normal
Kala I : 3jam
Indikasi : -
Kala II : 30 menit
Komplikasi persalinan : Ibu tidak ada, Janin tidak ada
Lamanya ketuban pecah : 3 jam
Kondisi ketuban : Bening tidak ada darah bau khas
Keadaan bayi saat lahir : ekstremitas dan badan merah muda, menangis kuat, usaha nafas
baik
Lahir tanggal : 22 Februari 2022 jam 08.40 sex perempuan
Kelahiran : tunggal
Penilaian
APGAR

Tanda 0 1 2 Jumlah total


Frekuensi Tidak ada < 100 x / menit > 100 x / menit  2
denyut jantung

Usaha nafas Tidak ada Lambat Menangis kuat  2

Tonus otot Lumpuh Ekstremitas Gerakan aktif  2


fleksi sedikit
Refleks Tidak beraksi Gerakan sedikit Reaksi melawan  2

Warna kulit Biru / pucat Tubuh Kemerahan  2


kemerahan
tangan dan kaki
biru
Tindakan resusitasi : tidak ada
Plasenta berat : 488 gram
tali pusat panjang : 50 cm
Ukuran : 23 x 15 x 4
Jumlah pembuluh darah : 2 arteri 1 vena
Kelainan : tidak ada
Pengkajian fisik
Umur 1 hari 3 jam
 
 
BB : 3100 gr
PB : 51 cm
Suhu : 36˚C
Lingkar kepala : 33 cm
Lingkar dada : 32 cm
Lingkar perut : 33 cm
Kepala
Bentuk : bulat
Ubun-ubun besar :
Besar : ada
Kecil : ada
Sutura : tertutup
Mata : simetris tidak ada lesi konjuntiva an anemis
Posisi : simetris
Kotoran : tidak ada
Perdarahan : tidak ada
Telinga: simetris bentuk normal
Posisi : simetris
Bentuk : Dalam batas normal
Lubang telinga : ada
Keluaran : tidak ada serumen
Mulut : simetris tidak ada gigi
Simetris :
Palatum mole : terdapat palatum mole
Palatum durum : terdapat palatum durum
Gigi : tidak ada
Hidung : simetris
Lubang hidung : ada dua
Keluaran : tidak terdapat perdarahan
Pernafasan cuping : 40 x/menit
Leher : Pergerakan leher
Tubuh
Warna : Pink
Aktif
Dada : Simetris
Jantung & paru-paru : Normal
Pernafasan 40 x/menit
Denyut jantung 120 x/menit
Perut : lembek
Bising usus: 15 x/menit
Lanugo : lenganlengan kanan kiri (+)
Vernik : tidak ada
Mekonium : tidak ada
Punggung : simetris
Keadaan punggung : dalam batas normal
Tulang punggung : dalam batas normal
Genitalia : normal
Testis : dalam batas normal
Anus : tidak ada kelainan
 
Ekstremitas : tidak ada kelainan
Jari tangan : lengkap tidak ada kelainan
Jari kaki : lengkap tidak ada kelainan
Pergerakan : aktif
Nadi : Brachial normal
Femoral normal
Garis telapak kaki dalam batas normal
Posisi Kaki normal
Tangan normal
Data yang menunjang
Lab : -
 
 
 
 
Psikososial : baik

Kesimpulan : bayi lahir normal tidak ada kecacatan atau kelainan anggota gerak lengkap
apgar normal
 
Analisa Data
Data objektif/ subjektif Masalah Penyebab
DS :  Menyusui efektif  Rawat gabung
DO :
- bayi melekat pada payudara ibu
dengan benar
- ibu mampu memosisikan bayi
dengan benar
-miksi bayi lebih dari 8 x 24 jam
- asimenetes/memancar
- bayi tidak rewelsetelah menyusui

DS :
DO : Resiko termogulasi tidak efektif Suplai lemak subkutan tidak memadai
- bayi saat dikaji berumur satu hari
- BB 3.100gram-
- suhu 36 derajat Celcius
- kulit tipis kemerahan
Analisa Data
Data objektif/ subjektif Masalah Penyebab

DS : Resiko infeksi Luka pemotongan tali pusat


DO :
- terdapat sisa pemotongan tali pusat
sepanjang 3Cm
- tali pusat diklem dengan klem tali
pusat dan dibungkus dengan kassa
steril
- tali pusat basah
Diagnosa Keperawatan (prioritaskan)

1. Menyusui efektif b.d rawat gabung


2. Resiko termogulasi tidak efektif d.d suplai lemak
subkutan tidak memadai
3. Resiko infeksi d.d luka pemotongan tali pusat
Rencana Keperawatan
Tanggal/ waktu Diagnosa keperawatan Rencana tindakan Rasional
 24 Februari 2022  menyusui efektif b.d rawat  - Identifikasi keinginan dan - untuk mengetahui keinginan
gabung tujuan menyusui menyusui bayi
- Gunakan teknik - agar pasien menyusui dengan
mendengarkan aktif baik
- Berikan pujian - menghargai usaha yang
-Ajarkan teknik menyusui yang dilakukan orang tua pasien
tepat sesuai kebutuhan ibu. - agar cara menyusui pasien
lebih baik dan bayi nya juga
baik
Rencana Keperawatan
Tanggal/ waktu Diagnosa keperawatan Rencana tindakan Rasional
 24 Februari 2022  Resiko termogulasi tidak  - identifikasi kesiapan dan  - mengetahui kesiapan dan
efektif d.d suplai lemak kemampuan menerima kemampuan menerima
subkutan tidak memadai informasi informasi
- sediakan materi dna media - memberi materi dengan alat
penkes agar pasien lebih mudah
- berikan kesempatan keluarga memahami
/ pasien bertanya - agar pasien jelas dengan hal
-Ajarkan kompres hangat jika yang dijelaskan sehingga
demam pasien tidak bingung
- Ajarkan cara pengukuran - agar orang tua klien tahu cara
suhu mengompres hangat
-Anjurkan melakukan - agar orang tua pasien
pemeriksaan darah jika mengerti cara pengukuran suhu
demam >3 hari - agar darah pasien terus
termonitor
Rencana Keperawatan
Tanggal/ waktu Diagnosa keperawatan Rencana tindakan Rasional
 24 Februari 2022 Resiko infeksi d.d luka  - monitor tanda dan gejala  -untuk mengetahui tanda
pemotongan tali pusat infeksi lokal dan sistemik dan gejala infeksi lokal dan
- cuci tangan sebelum dan sistemik
sesudah memgang tali pusat - untuk mencegah infeksi
- jelaskan tanda dan gejala - agar pasien mengetahui
infeksi tanda dan gejala infeksi
- ajarkan cuci tangan dengan - untuk mencegah infeksi
benar dan membersihkan tali pusat
-ajarkan cara membersihkan dengan cara menerapkan
tali pusat dengan alcohol atau teknik aseptik
air DTT - agar orang tua pasien
-ajarkan orang tua klien cara paham cara melakukan
perawatan taki pusat yang perawatan tali pusat
benar
Implementasi
Tgl/ waktu Diagnosa keperawatan Implementasi
 24 Februari 2022
08.50 Menyusui efektif b.d rawat gabung  - Mengidentifikasi keinginan dan tujuan menyusui
- Menggunakan teknik mendengarkan aktif
09.00 - Memberikan pujian mengajarkan teknik menyusui
yang tepat sesuai kebutuhan ibu
09.10

- Mengidentifikasi kesiapan dan kemampuan


menerima informasi
09.15 Resiko termoregulasi Tidak Efektif b.d - Menyediakan materi dan media penkes
suplai lemak subkutan tidak memadai - Memberikan kesempatan bertanya
09.20 - Mengajarkan kompres hangat jika demam
09.30 - Mengajarkan pengukuran suhu
09.40 - Menganjurkan melakukan pemeriksaan darah jika
demam lebih dari 3 hari
09.45
09.50
Implementasi
Tgl/ waktu Diagnosa keperawatan Implementasi
 24 Februari 2022  
10.00 Resiko infeksi b.d luka pemotongan tali - Memonitor tanda dan gejala infeksi lokal dan
pusat sistemik
10.05 - Mencuci tangan sebelum dan sesudah memegang
tali pusat
10.10 - Menjelaskan tanda dan gejala infeksi
10.15 - Mengajarkan cuci tangan dengan benar
- Mengajarkan cara memeriksa kondisi luka
10.25
Evaluasi Keperawatan
Tgl/ waktu Diagnosa keperawatan Catatan perkembangan Paraf
 24 Februari 2022 Menyusui efektif b.d rawat  S :  
10.35 gabung - Pasien merasa percaya diri selama
menyusui
- Pasien mengatakan asi-nya keluar
dengan lancar
O:
- Ibu mampu memposisikan bayi
dengan benar
- Bayi tidak rewel setelah menyusui
- Bayi tampak sehat
- Suhu 36 derajat Celcius
- Nadi 128 x/menit
- RR 24 x/menit
- BB 3100 gram

A : Masalah teratasi

P : Intervensi dihentikan

Evaluasi Keperawatan
Tgl/ waktu Diagnosa keperawatan Catatan perkembangan Paraf
  24 Februari 2022 Resiko termoregulasi tidak S:
11.00 efektif b.d luka pemotongan tali - Ibu mengatakan bayi tidak demam
pusat
O:
- Suhu 36 derajat Celcius
- RR 34 x/menit
- Nadi 128 x/menit
- BB 3100 gram

A : Masalah teratasi


P : Intervensi dihentikan

 
Evaluasi Keperawatan
Tgl/ waktu Diagnosa keperawatan Catatan perkembangan Paraf
 24 Februari 2022 Resiko infeksi b.d luka S:  
11.25 pemotongan tali pusat - Ibu mengatakan selalu mencuci tangan
sebelum dan sesudah membersihkan
tali pusat

O:
- Suhu 36 derajat Celcius
- RR 34 x/menit
- Nadi 128 x/menit
- BB 3100 gram

A : Masalah teratasi


P : Intervensi dihentikan 

You might also like