You are on page 1of 14

TUTORIAL LENGKAP

MENGGUNAKAN BROWSER GOOGLE


CHROME

KELOMPOK 8
ANGGOTA KELOMPOK:
FITRI IRIANI (C1957201006)
YUNITA RAHMA (C1957201028)
SABNIANSYAH (C1957201036)
YOGA SEPTIAWAN (C1957201014)
Tutorial Lengkap Menggunakan Browser
Google Chrome
1. Install Google Chrome
Pengguna android dan ios dapat install Google Chrome
melalui google play store dan app store masing-masing device.
Sedangkan bagi pengguna komputer desktop atau laptop
dapat download file installer Google Chrome yang kemudian
dapat kita gunakan untuk proses install Google Chrome.
2.  Menjalankan Google Chrome
Sama seperti aplikasi lainnya, Google Chrome dapat kita jalankan atau buka melalui Menu
atau tombol Shortcut di desktop komputer.
3. Sign In Di Google Chrome
Klik pada tombol Sign In pada halaman awal Google Chrome (pertama kali
menjalankan Chrome) atau klik pada tombol avatar di bilah atas Chrome lalu
pilih Sign in to chrome.
Lalu kita akan diminta memasukan alamat email (Gmail) yang kita miliki
 Setelah itu masukan password email.

Sekarang anda sudah berhasil sign in di


Google Chrome.
4. Setting Bahasa Google Chrome
Klik titik tiga di pojok kanan atas,
Setelah di klik settings, pilih Advanced lalu scroll ke bawah sampai ke menu
languages dan pilih bahasa yang di inginkan.
5. Setting Download
Klik settings yang tadi , pilih advanced dan pilih download.
Setelah di klik download,pilih change dan file yang sudah di download akan di
pindahkan ke dokumen yang di inginkan.
6. Menjadikan Google Chrome Sebagai Aplikasi
Default Browser
Silahkan klik pada tombol Set as default untuk menjadikan Google Chrome
sebagai aplikasi default browser pada sistem operasi komputer yang anda pakai.
Dengan menjadikan Google Chrome sebagai aplikasi default browser maka, Google
Chrome akan menangani setiap aplikasi atau dokumen yang memerlukan browser
untuk menjalankannya.
7. Mengatur Halaman Awal Google Chrome
Silahkan buka jendela pengaturan Chrome dengan cara klik pada Menu →
Settings lalu scroll ke bawah sampai pada pengaturan “on start up”.
Kita akan melihat tiga model pengaturan
untuk halaman awal Google Chrome yaitu :
 Open the New tab Page : Tab baru Chrome yang
berupa halaman kosong Google Chrome
 Continue where you left off : Buka halaman yang
terakhir terbuka, ketika kita menutup jendela Google
Chrome, halaman yang masih terbuka akan
dijalankan kembali sebagai halaman awal Chrome
(on start up)
 Open a specific page or set of pages : Buka halaman
website tertentu sesuai keinginan kita masing-masing.
Sekian dan Terima Kasih

You might also like