You are on page 1of 7

RANCANGAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR ANEKA PADA

BIDANG PBB – P2 SEKSI PENGOLAHAN DATA,INFORMASI DAN


PENETAPAN
DINAS PENDAPATAN
KABUPATEN PRINGSEWU

Oleh:
Julia Darma,S.E
Nip 19880707 201503 1 007

BADAN PENDIDIKAN DAN LATIHAN DAERAH PROVINSI LAMPUNG


DIKLAT PRAJABATAN GOLONGAN III ANGKATAN IV
TAHUN 2016
1
LATAR BELAKANG
ASN
(Aparatur Sipil Negara)

Memiliki peran, fungsi dan tugas penting dalam menentukan


keberhasilan penyelenggara pemerintahan

secara profesional sebagai pelayan publik, ASN harus


mengaktualisasikan nilai-nilai dasar yaitu Akuntabilitas,
Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu, dan Anti
Korupsi (ANEKA)

2
TUJUAN
Kerangka rancangan ini diharapkan mampu mengaktualisasikan
nilai dasar Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen
Mutu, Anti Korupsi (ANEKA) dalam bentuk pelaksanaan tugas
sehari-hari pada Sub Bidang PBB-P2 Seksi Pengolahan Data,
Informasi dan Penetapan di Dinas Pendapatan Kabupaten
Pringsewu. Sehingga dapat memberikan pelayanan yang
profesional dan menghasilkan pelayanan yang prima.

3
Kepala Dinas
Struktur
Organisasi Sekretaris

KELOMPOK JABATAN Kasubbag Umum dan


FUNGSIONAL
Kepegawaian

Kasubbag Keuangan

KASUBAG PROGRAM &


PELAPORAN

STRUKTUR ORGANISASI
KABID PERENCANAAN DAN
PENGEMBANGAN
KABID
PAJAK DAERAH
KABID PAJAK BUMI DAN
BANGUNAN
KABID BPHTB DAN PENDAPATAN
LAINNYA

KASI KASI PENDAFTARAN DAN KASI PENDATAAN DAN KASI VALIDASI DAN
PERENCANAAN PENDATAAN PENILAIAN KEBERATAN

KASI PENGOLAHAN DATA &


KASI KASI KASI VERIFIKASI BPHTB
INFORMASI & PENETAPAN
PENGEMBANGAN PENETAPAN

KASI PENGENDALIAN DAN KASI PENAGIHAN DAN KASI PENAGIHAN DAN KASI RETRIBUSI DAN
EVALUASI KEBERATAN PAJAK KEBERATAN PENDAPATAN LAINYA
DAERAH

11/04/22
VISI DAN MISI DINAS PENDAPATAN DAERAH
PRINGSEWU

VISI
VISI DAN MISI
Terwujudnya Optimalisasi Pengelolaan Pendapatan
Daerah Untuk pembangunan Kabupaten Pringsewu

MISI
- Meningkatkan peran serta warga membayar pajak.
- Modernisasi pajak.
- Meningkatkan sumber daya aparatur

11/04/22
Rancangan Aktualisasi Nilai-Nilai
KEGIATAN, HASIL dan OUTPUT
1. Membantu percepatan Me 5. Membantu percepatan
laksanakan Kegiatan Perekama melakukan pemilahan
n Data Objek Pajak Baru pencetakan SPPT PBB-P2
.dengan lebih cepat
6.
2. Membantu percepatan Membantu percepatan penginp
Melaksanakan Kegiatan utan penerimaan
Perekaman data mutasi objek pajak
PBB-P2
PBB-P2 dengan lebih cepat
dalam menginput pajak ke prog
ram
3. Membantu Melakukan
SIMDA.
percepatan penghimpunan dan 7.
penghitungan piutang pbb-p2 di Membuat rekapan Laporan pe
tahun berjalan tiap bulan mantauaan penerimaan pbb-p2
perkecamatan per-bulan

4. Membantu percepatan
8.
Melakukan penerbitan SPPT
Merekonsiliasi data realisasi PB
PBB-P2 dengan lebih cepat B-P2 ke Bendahara Penerimaa
n per minggu
11/04/22
TERIMA KASIH

Julia Darma

You might also like