You are on page 1of 12

Penilaian Praktik OECD CG

Prinsip 6 (ASEAN CG
Scorecard) – Bank Mandiri
1. Ignasius Bobby S. ( 21.4.01.30.0371 )
2.Hendra Andriyana( 21.4.01.30.0372 )
3. Caroline ( 21.4.01.30.0379 )
4.Yuli Puspita Sari ( 21.4.01.30.0380 )
5. Eka Prasetia Afandi ( 21.4.01.31.0391 )
6.Philip Sugianto ( 21.4.01.31.0400 )
ASEAN Corporate Governance Scorecard
(ACGS)

• Salah satu bentuk assessment yang dilakukan terkait dengan implementasi


GCG di Bank Mandiri adalah ASEAN Corporate Governance Scorecard yang
merupakan parameter pengukuran praktik tata kelola yang disepakati oleh
ASEAN Capital Market Forum (ACMF).
• Parameter tersebut dibuat berdasarkan OECD Principles dan diharapkan
dapat meningkatkan kepercayaan investor kepada perusahaan-perusahaan
listing di ASEAN.
Kriteria yang Digunakan

• Komponen penilaian ASEAN Corporate Governance Scorecard adalah sebagai


berikut:
1) Hak-Hak Pemegang Saham.
2) Perlakuan yang Setara terhadap Pemegang Saham.
3) Peran Pemangku Kepentingan.
4) Pengungkapan dan Transparansi.
5) Tanggung Jawab Dewan.
Pihak yang Melakukan Assessment

• Pihak yang melakukan penilaian ASEAN Corporate Governance Scorecard


yaitu ASEAN Capital Market Forum (ACMF).
Skor Penilaian

• Bank Mandiri termasuk dalam ASEAN Asset Class pada pemeringkatan


ASEAN Corporrate Governance Scorecard (ACGS) oleh ASEAN Capital Market
Forum.
Rekomendasi dan Tindak Lanjutnya

• Dari hasil penilaian ASEAN CG Scorecard Bank Mandiri di tahun 2019,


terdapat beberapa rekomendasi dari pihak assessor terhadap pelaksanaan
tata kelola Bank Mandiri yang masih harus ditingkatkan. Rekomendasi
dimaksud antara lain:
Praktik Bad Corporate Governance

• Bank Mandiri menyadari bahwa praktik-praktik bad corporate governance


akan mengganggu sistem Tata Kelola yang baik (GCG) yang telah dibangun
oleh Bank Mandiri. Oleh karena itu, selama tahun 2020, Bank Mandiri tidak
melakukan segala tindakan serta kebijakan yang berkaitan dengan praktik
itu yang ditunjukkan pada tabel sebagai berikut:
Pernyataan Pelaksanaan Prinsip-Prinsip
Tata Kelola yang Baik
• Seluruh anggota Dewan Komisaris, Direksi dan Pegawai Bank Mandiri
senantiasa berkomitmen dan menerapkan prinsip-prinsip tata kelola
perusahaan yang baik serta tidak terdapat pelanggaran yang material
terhadap peraturan perundang-undangan yang berlaku.
• Selain itu, Bank Mandiri telah menerapkan tata kelola sesuai ASEAN
Corporate Governance Scorecard (ACGS). Adapun prinsip-prinsip yang belum
dilaksanakan oleh Bank Mandiri telah dijelaskan (explained) dalam website
Bank Mandiri.
Thank You !

You might also like