You are on page 1of 9

Proses Keperawatan

 Diagnosa keperawatan diperkenalkan pertama


kali pada tahun 1950an.
 Fry (1953) mengusulkan bahwa keperawatan
dapat menjadi kreatif dengan merumuskan
diagnosa keperawatan dan
mengindividualisasikan rencana asuhan
keperawatan
 The North American Nursing Diagnosis
Association (NANDA) (1982) dibentuk dengan
tujuan “untuk mengembangkan, memperbaiki,
dan meningkatkan penggunaan taksonomi
terminologi diagnostik keperawatan bagi
perawat profesional”
 Definisi Keperawatan adalah pernyataan yang
menguraikan respons aktual atau potensial klien
terhadap masalah kesehatan yang perawat
mempunyai izin dan berkompeten untuk
mengatasinya (Carlson et all,1991; Carpenito,
1995)
 Diagnosa Keperawatan merupakan keputusan
klinis seseorang, keluarga, atau masyarakat
sebagai akibat dari masalah kesehatan atau
proses kehidupan yang aktual atau potensial
(NANDA, 1990)
 Proses diagnostik memadukan ketrampilan
berpikir kritis dalam langkah pembuatan
keputusan yang digunakan perawat untuk
mengembangkan pernyataan diagnostik
1. Analisis dan interpretasi data
2. Identifikasi masalah
3. Merumuskan diagnosa keperawatan
 P (Problem) : masalah yang muncul
 E (Etiologi) : penyebab
 S (Simpthom/batasan karateristik ) : kriteria
berdasarkan tanda dan gejala yang dialami
klien
1. Dx. Kep Aktual
menyajikan keadaan secara klinis yang telah
divalidasikan melalui batasan karakteristik
mayor yang telah didentifikasikan
2. Dx. Kep Resiko atau Resiko Tinggi (Resti)
keputusan klinis tentang individu, keluarga
atau komunitas yang sangat rentan untuk
mengalami masalah dibanding yang lain
pada saat yang sama atau hampir sama
3. Dx. Kep Kemungkinan
pernyataan tentang masalah-masalah yang
diduga masih memerlukan data tambahan,
dengan harapan masih diperlukan untuk
memastikan adanya tanda dan gejala utama
faktor resiko
4. Dx. Kep Sehat-Sejahtera (wellness)
ketentuan klinis mengenai individu,
kelompok atau masyarakat dalam transisi
dari tingkat kesehatan yang lebih baik.
5. Dx. Kep. Sindrom
Diagnosis keperawatan yang terdiri dari
sekelompok diagnosis keperawatan aktual
atau resiko tinggi yang diduga akan tampak
karena suatu kejadian atau situasi tertentu.

You might also like