You are on page 1of 7

MENGENALKAN PERANGKAT

KOMPUTER KEPADA ANAK SD

STMIK ICHSAN GORONTALO


Apa Itu Computer ?

Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data


menurut prosedur yang telah dirumuskan. Kata computer
pada awalnya dipergunakan untuk menggambarkan orang
yang perkerjaannya melakukan perhitungan aritmetika,
dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian
dipindahkan kepada mesin itu sendiri.
1. Monitor

Monitor merupakan perangkat keras yang fungsinya


untuk menampilkan data. Data tersebut bisa berupa
gambar, video, atau teks.
2. Keyboard

Fungsi secara sederhana keyboard untuk


memasukan data atau perintah ke
komputer.
3. Mouse

Mouse komputer merupakan perangkat keras yang


fungsinya untuk menggerakan kursor yang tampil di
layar monitor. Selain menggerakan kursor, mouse juga
digunakan untuk menekan tombol-tombol perintah pada
aplikasi komputer.
5. CPU

CPU atau central processor unit sebenarnya tidak terlihat langsung oleh
anak-anak karena berada didalam casing. Tetapi ini perlu diluruskan,
kadang anak beranggapan benda yang bentuknya kotak yang terbuat dari
kaleng yang ada sambungan kabel ke monitor , keyboard, dan mouse itu
adalah CPU. Padahal itu casing, yang didalam casing itu baru berisi CPU.
TERIMA KASIH

STMIK ICHSAN GORONTALO

You might also like