You are on page 1of 17

BIG DATA DAN DATA

MINING
Hizkia, MC, Marcellino I.K
APA ITU BIG DATA?

Big Data adalah sekumpulan data yang memiliki ukuran


yang sangat besar yang terdiri dari data yang terstruktur,
semi-terstruktur, dan tidak terstruktur yang dapat
berkembang dengan jalannya waktu
KARAKTERISTI
01 K BIG DATA
Volume, Velocity, Variety, Value, Veracity
KARAKTERISTIK BIG DATA

VOLUME VELOCITY VARIETY


Ukuran data yang dimiliki Kecepatan transfer data Beragamnya jenis data yang
big data memiliki kapasitas memiliki kecepatan yang dimiliki oleh big data
yang besar memungkinkan untuk dapat
diterima secara real time
KARAKTERISTIK BIG DATA

VALUE VERACITY
Hasil dari pemrosesan data atau Tingkat akurasi dalam pengumpulan
makna sebuah data data dan seberapa akurat data
tersebut
FUNGSI BIG
02 DATA
FUNGSI BIG DATA

Pengambilan sebuah
Dapat menentukan penyebab keputusan yang cerdas dan
suatu masalah secara real time tepat

Mendeteksi sebuah
anomali dalam struktur Mengurangi biaya, waktu,
bisnis dan meningkatkan performa
produk aplikasi
MANFAAT BIG DATA

Bidang teknologi Bidang bisnis


informasi
MANFAAT BIG
03 DATA
BIDANG TEKNOLOGI INFORMASI

PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL


PERANGKAT MOBILE
Smartphone, Tablet, IPOD Facebook, Twitter,
Instagram

PERANGKAT CERDAS MEDIA DIGITAL


Perangkat elektronik seperti Spotify, Aplikasi streaming
kulkas, AC, dll (Netflix)
BIDANG BISNIS

MENINGKATKAN SISTEM MENGOPTIMALKAN


OPERASIONAL BISNIS CRM PENGALAMAN
PENGGUNAN APLIKASI
TOOLS

01 Tableau 04 Pentaho

02 Xplenty 05 Skytree

03 RapidMIner 06 Looker
DATA
MINING
Apa Itu Data Mining?

Data mining adalah suatu proses pengumpulan informasi dan data yang penting
dalam jumlah yang besar atau big data. Dalam proses ini seringkali
memanfaatkan beberapa metode, seperti matematika, statistika dan pemanfaatan
teknologi artificial intelligence (AI).
Apa Saja Fungsi Data Mining?

• Deskriptif
Deskriptif lebih kepada merujuk ke fungsi dalam pemahaman data, hal ini
membuat pengolahnya bisa teliti lebih mendalam.

• Prediktif
digunakan untuk mengetahui pola khusus dari data yang digunakan. Pola ini bisa
ditemukan dari beberapa variabel dalam data, ketika sudah menemukan pola, maka
pola yang digunakan dipakai untuk memperkirakan variabel lain dan masih belum
diketahui nilainya
Bagaimana Metode Data Mining?

01 Memahami tujuan Data Mining 04 Proses Modeling

02 Mengumpulkan data 05 Evaluasi Data

03 Menyiapkan Data 06 Penyajian Data


THANKS!
CREDITS: This presentation template was created by
Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics &
images by Freepik

You might also like