You are on page 1of 29

PROFIL ORGANISASI, PEJABAT, SDM

DAN RENCANA PENGELOLAAN


PEGAWAI NON-ASN
PROFIL BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
Peraturan Menteri PUPR No. 16
Informasi Umum: Tahun 2020 tentang Organisasi
Luas Wilayah WS Cimanuk Tata Laksana (Ortala) – Unit
Cisanggarung: 7.776 Km2 yang Pelaksana Teknis di Kementerian
meliputi di 8 Kab./Kota: Pekerjaan Umum dan
• Provinsi Jawa Barat (92,60%); Perumahan Rakyat
• Provinsi Jawa Tengah (7,40%).
TUGAS DAN FUNGSI
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG

Tugas melaksanakan
pengelolaan sumber daya air di
wilayah sungai:
• perencanaan,
• pelaksanaan konstruksi,
• operasi dan pemeliharaan
dalam rangka konservasi dan
pendayagunaan sumber daya
air serta pengendalian daya
rusak air
Lima Pilar Pengelolaan Sumber
Daya Air Terpadu:
• Keputusan Presiden No. 12 Tahun 2012
1. Konservasi Sumber Daya Air;
tentang Penetapan Wilayah Sungai;
• Peraturan Menteri PUPR No. 4 Tahun 2015 2.Pendayagunaan SDA;
tentang Kriteria dan Penetapan Wilayah 3.Pengendalian Daya
Sungai. Rusak Air;
Wilayah Sungai (WS) Cimanuk Cisanggarung 4. Pemberdayaan Masyarakat;
“WS Lintas Provinsi.” 5. Sistem Informasi SDA.
ORGANISASI KERJA DAN PEMBINAAN KEPEGAWAIAN
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG

OUTLINE

1.PROFIL ORGANISASI, PEJABAT, SDM DAN


RENCANA PENGELOLAAN PEGAWAI NON-ASN
2.LATAR BELAKANG, ARTI DAN KEGIATAN COMIC
3.NILAI-NILAI BUDAYA KERJA CIMANCIS
4.UKURAN DISIPLIN KINERJA PEGAWAI CIMANCIS
PROFIL ORGANISASI, PEJABAT,
SDM DAN RENCANA
PENGELOLAAN PEGAWAI NON-ASN
STRUKTUR ORGANISASI
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
REKAPITULASI DATA PEGAWAI
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG

NO JENIS PEGAWAI JUMLAH

1 PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS) 213 Orang NO PETUGAS JUMLAH


OP
2 NON PEGAWAI NEGERI SIPIL (NPNS)
1 KEBUTUHAN 1500 Orang

A. NPNS NRP 270 Orang JUMLAH


2 249 Orang

B. NPNS SWAKELOLA 392 Orang PEGAWAI


YANG ADA
C. NPNS KONSULTAN 18 Orang 3 KEKURANGAN 1251 Orang
INDIVIDU
TOTAL PEGAWAI 893 Orang
PENATAAN PEGAWAI HONORER
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG

1. Percepatan transformasi pegawai non aparatur sipil negara atau non


ASN.
2. Peraturan Pemerintah No. 49/2018 untuk pengalihan status
kepegawaian non-ASN yang beragam menjadi PNS maupun PPPK.
3. Pemetaan terkait pegawai non-ASN yang bisa diikutsertakan dalam
seleksi PNS maupun PPPK sesuai ketentuan peraturan perundang-
undangan.
4. Pegawai non-ASN juga bisa diatur melalui skema alih daya atau
outsourcing oleh pihak ketiga bagi yang kualifikasi tidak memenuhi
syarat sebagai ASN.
5. Tenaga alih daya ini diantaranya adalah pengemudi, tenaga
kebersihan, dan satuan pengamanan, status kepegawaian, serta
kepastian penghasilan.
LATAR BELAKANG, ARTI DAN
KEGIATAN COMIC
CIMANCIS OPERATION MAINTENANCE INTERSHIP CHANCE
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG

ARTI COMIC • Peningkatan kompetensi dan militansi melalui


Bimtek yang aplikatif(spasial,dasar-dasar
penanganan bencana, operator alat dll dan inovasi
pemenuhan kebutuhan SDM lapangan dengan
COMIC
• Perencanaan kebutuhan pegawai sesuai dengan
adanya analisis beban kerja dan analisis jabatan
adanya analisis beban kerja dan analisis jabatan.
• Adanya assessment yang diakukan oleh profesional
untuk mengetahui kompetensi tiap pegawai.
• Meningkatnya kesadaran pegawai akan kode etik
serta penegakan aturan di lingkungan kerja yang
jelas.
CIMANCIS OPERATION MAINTENANCE INTERSHIP CHANCE
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
CIMANCIS OPERATION MAINTENANCE INTERSHIP CHANCE
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
CIMANCIS OPERATION MAINTENANCE INTERSHIP CHANCE
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
CIMANCIS OPERATION MAINTENANCE INTERSHIP CHANCE
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
CIMANCIS OPERATION MAINTENANCE INTERSHIP CHANCE
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
CIMANCIS
NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
CORE VALUE

BerAKHLAK
Berorientasi Pelayanan
BerAKHLAK Kami berkomitmen memberikan pelayanan prima demi kepuasan masyarakat
Akuntabel
BerAKHLAK Kami bertanggung jawab atas kepercayaan yang diberikan
Kompeten
BerAKHLAK Kami terus belajar dan mengembangkan kapabilitas
Harmonis
BerAKHLAK Kami saling peduli dan menghargai perbedaan
Loyal
BerAKHLAK
Kami berdedikasi dan mengutamakan kepentingan bangsa dan negara
Adaptif
Kami terus berinovasi dan antusias dalam menggerakan ataupun menghadapi
BerAKHLAK
perubahan
Kolaboratif
BerAKHLAK
Kami membangun kerja sama yang sinergis
NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG

SePaKaT (Setiap Pagi Kami Terbit)


NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG

SePaKaT (Setiap Pagi Kami Terbit)


NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG

SePaKaT (Setiap Pagi Kami Terbit)


NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG

SePaKaT (Setiap Pagi Kami Terbit)


UKURAN DISIPLIN KINERJA
PEGAWAI CIMANCIS
NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
Jam Kerja Yang Tepat Waktu Berdampak
Pada Sasaran Kinerja Pegawai:
NO PREDIKAT KETERANGAN

a) Nilai dengan angka 110 ≤ X ≥120


1 SANGAT BAIK b) Menciptakan ide baru dan/atau cara baru dalam
peningkatan
kinerja yang memberi manfaat bagi organisasi atau negara

2 BAIK Nilai dengan angka 90 ≤ X ≤ 120

3 CUKUP Nilai dengan angka 70 ≤ X < 90

4 KURANG Nilai dengan angka 50 ≤ X < 70

5 SANGAT KURANG Nilai dengan angka < 50


NILAI-NILAI BUDAYA KERJA
BBWS CIMANUK CISANGGARUNG
PNS yang tidak menyusun SKP dijatuhi hukuman sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan yang mengatur mengenai disiplin PNS (PP 53 tahun 2010) dengan
ketentuan :
Hukuman disiplin sedang apabila capaian SKP pada akhir tahun antara 25% s/d
50% Hukuman disiplin berat apabila capaian SKP pada akhir tahun dibawah 25%.
 Hukuman disiplin sedang, terdiri dari :
1) penundaan kenaikan gaji berkala selama 1 (satu) tahun;
2) penundaan kenaikan pangkat selama 1 (satu) tahun; dan
3) penurunan pangkat setingkat lebih rendah selama 1 (satu) tahun.
 Hukuman disiplin berat, terdiri dari :
1) penurunan pangkat setingkat lebih rendah selama 3 (tiga) tahun;
2) pemindahan dalam rangka penurunan jabatan setingkat lebih rendah;
3) pembebasan dari jabatan;
4) pemberhentian dengan hormat tidak atas permintaan sendiri sebagai PNS;
dan
5) pemberhentian tidak dengan hormat sebagai PNS.
TERIMA KASIH
ATAS PERHATIAN DAN KERJASAMANYA

Kementerian PekerjaanUmum dan PerumahanRakyat


Direktorat Jenderal Sumber Daya Air
Balai Besar Wilayah Sungai Cimanuk Cisanggarung

You might also like