You are on page 1of 17

TERAPI KOMPLEMENTER DAN FAMILY

CENTERED CARE DALAM


KEPERAWATAN KELUARGA

KELOMPOK 5/6A
ANGGOTA KELOMPOK
Irfa Nikmatul Khuluq 1130019001
Nurul Khasanah 1130019045
Sindi La Hamida 1130019109
Tasya Sal Sabilla 1130019110

Dosen Pembimbing :
Chilyatiz Zahroh, S.Kep., Ns., M.Kep
DEFINISI TERAPI
KOMPLEMENTER
Terapi komplementer adalah semua terapi yang digunakan
sebagai tambahan untuk terapi konvesional yang
direkomendasikan oleh penyelenggara pelayanan kesehatan
individu. Terapi komplementer dikenal dengan terapi tradisional
yang digabungkan dalam pengobatan modern. Terapi
komplementer juga ada yang menyebutkan dengan
pengobatan holistic.
TIPE TERAPI
KOMPLEMENTER
1 TERAPI PIKIRAN Dan Tubuh
4 Terapi Energi

2 Produk Alami 5 Sistem Pemeliharaan


Kesehatan
3 Praktik Manipulasi dan
Sistem Tubuh
FOKUS TERAPI
KOMPLEMENTER
Perawat yang menguasai terapi komplementer juga dapat memberikan
tindakan sesuai kebutuhan klien. Hal ini sesuai dengan tujuan
penyelenggaraan terapi komplementer dan alternatif yaitu memberi
perlindungan kepada klien, mempertahankan dan meningkatkan mutu
pelayanan kesehatan serta memberi kepastian hukum kepada masyarakat
dan tenaga pengobatny Prinsip keperawatan yang perlu diaplikasikan
dalam terapi komplememter dan alternatif adalah holistik, komprehensif,
dan kontinum. Prinsip holistik pada terapi komplementer sesuai dengan
pendekatan perawat yang mengacu pada kebutuhan biologis, psikologis,
sosial, kultural dan spiritual
TEKNIK
Enter title TERAPI KOMPLEMENTETR 5

• MEDITASI
01
(tahap pertama, kedua, ketiga, dan keempat )

AKUPRESUR 02

03 • TERAPI MASSAGE
Enter title

04 • YOGA

BEKAM 05

06 • TERAPI BENSON
Enter title

• HIPNOTERAPI
07

FOOD COMBINING 08

• TERAPI MASSAGE
PENGGUNAAN TERAPI OMPLEMENTER

Penggunaan obat-obatan di indonesia mengalami penurunan yang mungkin


berkaitan dengan kesadaran masyarakat yang beralih ke pengobatan
tradisional. Kejadian ini membuat peningkatan pelatihan keterampilan teknik
pengobatan tradisional seperti pijat, bekam, akupuntur dan lainnya.
Alasan-alasan menggunakan metode pengobatan komplementer yakni:
• Terapi konvensional tidak sepenuhnya menghasilkan kesembuhan
• Terapi komplementer lebih memiliki tanggung jawab terhadap kesehatan
serta kehidupan irinya.
• Efek samping pengobatan komplementer lebih sedikit
• Terapi komplementer bersifat holistic
• Terdapat filosofi yang berbeda tentang praktik pengobatan yang disebabkan
oleh latar belakang kultur
3 JENIS PENGOBATAN KOMPLEMENTER OLEH
Enter title
DINKES

01 • AKUPUNTUR MEDIK

TERAPI HIPERBARIK 02

03 • TERAPI HERBAAL MEDIK


FAMILY CENTERED CARE (FCC)

Family Centered Care (FCC) atau perawatan yang berpusat


pada keluarga didefinisikan sebagai filosofi perawatan berpusat
pada keluarga, mengakui keluarga sebagai konstanta dalam
kehidupan anak. Keluarga diberikan kewenangan untuk terlibat
dalam perawatan klien, yang berarti keluarga dengan latar
belakang pengalaman, keahlian dan kompetensi keluarga
memberikan manfaat positif dalam perawatan anak.
Memberikan kewenangan kepada keluarga berarti membuka
jalan bagi keluarga untuk mengetahui kekuatan, kemampuan
keluarga dalam merawat anak
MANFAAT PENERAAPAN
FAMILY CENTERED CARE
• Hubungan tenaga kesehatan dengan keluarga semakin menguat dalam meningkatkan kesehatan dan
perkembangan setiap anak.
• Meningkatkan pengambilan keputusan klinis berdasarkan informasi yang lebih baik dan proses
kolaborasi.
• Membuat dan mengembangkan tindak lanjut rencana perawatan berkolaborasi dengan keluarga.
• Meningkatkan pemahaman tentang kekuatan yang dimiliki keluarga dan kapasitas pemberi pelayanan.
• Penggunaan sumber-sumber pelayanan kesehatan dan waktu tenaga profesional lebih efisien dan
efektif (mengoptimalkan manajemen perawatan di rumah, mengurangi kunjungan ke unit gawat
darurat atau rumah sakit jika tidak perlu, lebih efektif dalam menggunakan cara pencegahan).
• Mengembangkan komunikasi antara anggota tim kesehatan.
• Persaingan pemasaran pelayanan kesehatan kompetitif.
• Meningkatkan lingkungan pembelajaran untuk spesialis anak dan tenaga profesi lainnya dalam
pelatihan-pelatihan.
• Menciptakan lingkungan yang meningkatkan kepuasan profesional.
• Mempertinggi kepuasaan anak dan keluarga atas pelayanan Kesehatan yang diterima
PRINSIP-PRINSIP
Enter title FAMILY CENTERED CARE
(FCC)
 

Menghormati setiap anak dan


1 keluarganya.

Menghargai perbedaan suku, budaya, sosial, ekonomi,


agama, dan pengalaman tentang sehat sakit yang ada
2 pada anak dan keluarga.
Enter title

 
Mengenali dan memperkuat kelebihan
3
yang ada pada anak dan keluarga.

Mendukung dan memfasilitasi pilihan anak


dan keluarga dalam memilih pelayanan
4 kesehatannya
Enter title

 
Menjamin pelayanan yang diperoleh anak
5 dan keluarga sesuai dengan kebutuhan,
keyakinan, nilai, dan budaya mereka.

Mendukung dan memfasilitasi pilihan anak


6 dan keluarga dalam memilih pelayanan
kesehatannya.
Enter title

 
Memberikan dan menjamin dukungan formal
7 dan informal untuk anak dan keluarga

Berkolaborasi dengan anak dan keluarga dalam


penyusunan dan pengembangan program
8
perawatan anak di berbagai tingkat pelayanan

kesehatan.
Enter title

 
Mendorong anak dan keluarga untuk menemukan
kelebihan dan kekuatan yang dimiliki, membangun
9
rasa percaya diri, dan membuat pilihan dalam
menentukan pelayanan kesehatan anak.
Thankyou
Silahkan teman-teman bertanya

You might also like