You are on page 1of 14

TEMA 7 SUB TEMA 2

PEMIMPIN IDOLAKU
PEMBELAJARAN 1 DAN 2
PPKN
3.1 BAHASA INDONESIA
Menganalisis penerapan
nilai-nilai Pancasila dalam 3.3 IPA
kehidupan sehari-hari. Menggali isi teks pidato
yang didengar dan dibaca. 3. 2 SBDP
4.1 Menghubungkan ciri
Menyajikan hasil analisis 4.3 pubertas pada laki-laki 3.2
pelaksanaan nilai-nilai Menyampaikan pidato dan perempuan dengan
Pancasila dalam kehidupan hasil karya pribadi dengan kesehatan reproduksi. Memahami
sehari-hari. menggunakan kosakata penampilan tari
baku dan kalimat efektif 4.2 kreasi daerah.
sebagai bentuk ungkapan Menyajikan karya tentang
diri. 4.2
cara menyikapi ciri-ciri
pubertas yang dialami. Menampilkan tari
kreasi daerah.
TUJUAN BELAJAR
• Melalui kegiatan mengamati dan berdiskusi dengan anggota keluarga, siswa mampu
mengidentifikasi nilai-nilai kepemimpinan, persatuan dan contoh kegiatan dengan benar.
• Melalui kegiatan mandiri, siswa dapat menyusun konsep urutan isi pidato.
• Melalui kegiatan mengamati, siswa mampu menjelaskan bentuk tari kreasi daerah berpasangan
dengan benar.
• Melalui kegiatan mengamati, siswa mampu menyebutkan berbagai bentuk tari kreasi daerah
berpasangan dengan benar.
• Melalui kegiatan mengamati berdiskusi dengan keluarga, siswa mampu menjelaskan upaya
menjaga kesehatan reproduksi pada masa pubertas dengan baik.
Apakah kalian memiliki pemimpin idola?
Siapakah dia?Mengapa kamu mengidolakanya?

Pemimpin yang patut diidolakan adalah pemimpin yang


siap menjadi pengayom masyarakat dan memiliki nilai
nilai kepemimpinan yang berlandaskan
PENERAPAN NILAI NILAI PANCASILA YANG HARUS
DIMILIKI SEORANG PEMIMPIN

Sila 3 Sila 4
• Mementingkan persatuan dan • Setiap WNI memiliki hak dan
kesatuan kewajiban yang sama
• Memilikirasa cinta tanah air • Melakukan musyawarah mufakat
• Rela berkorban dengan azaz kekeluargaan
• Menghormati berbagai keaneka • Mengutamakan kepentingan
ragaman bangsa. bersama
CONTOH PEMIMPIN IDOLA
NILAI NILAI KETELADANAN YANG
DIMILIKI :

• SEBAGAI PENGGERAK INDONESIA MENGAJAR.


• REKTOR TERMUDA SEINDONESIA.
• BERBAHASA DENGAN SOPAN DAN SANTUN
• RELIGIUS Siapakah beliau?
• BERHASIL DALAM MEMBANGUN TRANSPORTASI DI
JAKARTA
• MERAIH BEBERAPA PENGHARGAAN
PENGERTIAN PIDATO

Kegiatan menyampaikan gagasan atau


pemikiran secara lisan didepan banyak orang

Hal hal yang perlu diperhayikan dalam berpidato :


• Waktu/durasi saat berpidato.
• Bahasa yangdisampaikan harus lugas dan runtut .
• Pesan yang didalamnya akan tersampaikan dengan baik.
• Ekspresidan intonasi dalam pidato.
Teks pidato harus memuat:
1. Salam pembuka, Berisikan kalimat sapaan (selamat pagi, selamat siang,
selamat malam, dan lain-lain)
2. Pendahuluan
Memaparkan topik permasalahan yang akan dibahas. Kali ini, kamu akan
membahas pengamalan persatuan dan kesatuan di lingkungan, yaitu
meningkatkan kualitas warga. Kamu akan membantu adik kelas atau warga
di lingkungan rumahmu untuk membaca.
3. Inti : Berisikan pembahasan topik secara lengkap. Kalimat ajakan atau
bujukan digunakan untuk mengajak pendengar melakukan kegiatan yang
diharapkan.Keterangan lengkap tentang topik disampaikan secara rinci.
4. Penutup : Penyampaian rangkuman atau intisari topik yang telah
disampaikan.
5. Salam penutup : Berisi kalimat salam penutup seperti ‘terima kasih’.
MEJAGA KEBERSIHAN DIRI DIMASA
PUBERTAS

Memakai dan
menggganti
pakaian
teratur
Rajin
berolahraga dan
mengonsumsi
makanan yang
sehat

Kebersihan dan kesehatan organ reproduksi harus tetap terjaga mulaidari sekarang ,
agar kebiasaan hidup sehat diterapkan sejak dini
TARI KERASI BERPASANGAN Tari yang dibawakan 2
orang penari ataupun
secara berpasangan
Rangkaian gerak tari baru
dari perpaduan gerak tari
tradisional kerakyatan
dengan tari tradisional klasik
CONTOH TARI BERPASANGAN

Tari caci berasal dari


Manggarai NTT pertarungan
Ketuk tilu berasal dari Jawa anak lakilaki Manggarai untuk
barat alat music pengiring 3 menguji keberanian dan
Zapin berasal dari Riau. Kental
bonang. Diatarikan dengan ketangkasan
dengan budaya melayu islam
gerakan yang dinamis dan
yang ditarikansepasang muda
cepat.
mudi
KESIMPULAN
Seorang pemimpin merupakan sosok penentu yang paling peting. Pemimpin haruslah mau berjuang untuk
kepentingan banyak orang tanpa pamrih. Dia harus mampu mengambil keputusan berdasarkan agama dan nilai nilai
pacasila dan UUD 1945
Seorang pemimpin sebaiknya mampu menyampaikan informasi kepada khalayak dengan baik dan sopan .
Kemampuan berpidato sangat dibutuhkan supaya orang lain berfikir dan bertindak sesuai himbauan.

Melestarikan kebudayaan bangsa dan negara kita sangatlah penting supaya kekayaan budaya kita tetap bisa abadi
dan bisa dinikmati anak cucu kita. Salah satu kebudayaan negara kita adalah seni tari, kesenian ini terus diinovasi agar
terus sesuai dengan perkembangan zaman.
TUGAS
1. SIAPAKAH PEMIMPIN IDOLAMU? MENGAPA KAMU MENGIDOLAKANYA? JELASKAN NILAI NILAI
KETELADANAN YANG BELIAU MILIKI UNTUK MEMBANGUN BANGSA? JELASKAN APAKAH PRESTASI
BELIAU? APAKAH MANFAAT YANG DAPAT KAMU AMBIL JIKA KAMU MENELADANI KEPEMIMPINAN
BELIAU?
2. BUATLAH KONSEP PIDATO? LAFALKAN DENGAN BAIK SEOLAH OLAH KAMU ADALAH ORATOR YANG
SEDANG BERPIDATO (KHUSUS TUGAS INI DIBUAT KAMU BUAT VIDDIONYA, KAMU ACTING DALAM
BERPIDATO)
3. APAKAH YANG AKAN KAMU LAKUKAN JIKA USAI BUANG AIR KECIL UNTK MENJAGA ORGAN
REPRODUKSIMU? BAHAN APAKAH YANG COCOK UNTUK PAKAIAN DALAM MENURUT PENDAPATMU?
MENGAPA BAHAN TERSEBUT KAMUANGGAP BAIK/COCOK?JELASKAN PENDAPATMU!
4. CARILAH GAMBAR TARI KREASI DAERAH BERPASANGAN TEMPELKAN DI BUKU TUGAS! TULISKAN
DISKRIPSI TARI TERSEBUT?

WARNING :
Tugas tiap nomor ada 1 lembar, dijelaskan dengan bahasanya sendiri,
begitu juga video kalian dalam berpidato. Tolong khusus membuat
konsep pidato jangan mencontek di google. pemaparan dikirim paling
lambat hari rabu 10 -04 2021.
ALHADULILAH.
WASSALAMUALAIKUM WR.WB

Tetap jaga iman


Jaga imun
Supaya aman

You might also like