You are on page 1of 16

PENERAPAN

TEKNOLOGI
BERSIH
Isrenna Ratu Rezky SuciU200220002
MESS 3.0

HUBUNGAN PRODUKSI
ANTAR EFEKTIF
PROSES

ALIRAN
SEMPURNA
QUALITY

A B C

A Grade B Grade C Grade


Sepatu dengan kualitas Sepatu dengan kualitas Sepatu dengan kualitas
terbaik dijual dengan sedang dijual dengan cukup atau buruk
harga penuh setengah harga dihancurkan
Dokumen
● Mencetak kertas secara bolak balik agar dapat
digunakan kembali

● Kertas yang diprint delaminating sehingga lebih


tahan lama dan tidak gampang rusak

● Kertas untuk pengisian data di produksi diberi


hardcase, pengisian dilakukan menggunakan
spidol yang bisa dihapus diatas hardcase
sehingga menghemat kertas yang harus diprint
Beberapa peraturan untuk menanganan limbah

01 02 03

Perkengkapan
Plastik Limbah
kantor
Tidak boleh membawa Limbah organic, Seragam diberikan setahun tiga
botol atau tempat makan anorganik, dan B3 harus kali beserta dengan tas, saat
dari plastic ke area pabrik. dipisahkan resign seragam dan tas harus
Makanan dikantin dikembalikan. Perusahaan
menggunakan piring hanya menyediakan isi pulpen
stainless untuk isi ulang
Menghilangkan Potlife/umur kadaluarsa chemical agar
bisa digunakan lebih lama

Chemical X Chemical X

Chemical Y Chemical Y
Limbah sisa pemotongan rubber (scratch) digunakan
kembali
Kain Majun

• Penggunaan majun kembali kain sisa pemotongan


upper untuk mengaplikasikan MEK pada cleaning
synthetic atau air bag
• Penggunaan kain majun untuk membersihkan
tumpahan
TUTUP BAHAN KIMIA

Tutup dan label mangkok mudah hilang dan Tutup dan label mangkok dibuat permanen
rusak sehingga sehingga harus sering diganti sehingga tidak perlu diganti setiap minggu dan
dengan yang baru setiap minggunya tidak mudah hilang.
CLEANING

Cleaning air bag dan synthetic Cleaning air bag dan synthetic
menggunakan mangkok sehingga menggunakan dripping system
aplikasi tidak konsisten, banyak lebih konsisten karena terus
tumpahan bahan kimia, dan bau mengalir, tidak ada tumpahan dan
sangat menyengat menggangu bau tidak tercium karena tertutup
kesehatan rapat.
Efficiency and saving cost
• Mengganti chemical solvent based primer pada model screen dengan chemical berbahan
water based

• Menggunakan bekas kerangka kursi yang rusak tidak terpakai sebagai tempat sampah
KESEHATAN

Solvent based mempunyai bau yang sangat


menyengat dihidung dan membuat mata perih
sehingga diinstall blower atau exhaust di
setiap team member yang menggunakan
solvent based

You might also like