You are on page 1of 10

Praktik Berbasis Bukti

(Evidence-Based Practice)
Fisioterapi

Wahyuddin
Transisi (Gibbon & Martin 2003)
Profesionalisme FT-Core Values
Akuntabilitas (accountability)

Mendahulukan kepentingan orang lain (altruism)

Kepedulian (compassion/caring)

Unggul (excellent)

Integritas (integrity)

Kewajiban profesional (professional duty)

Tanggungjawab sosial (social responsibility)


APTA 2011
Dimensi Keahlian Klinis FTs
Integrasi WHO-ICF model (WHO 2001), EBP (Sackett 2000),
The Rehabilitation Cycle and Clinical Reasoning
Model PT (Edwards and colleagues 2004)
WCPT (2003)

Kewajiban & tanggungjawab FTs menggunakan evidence


terbaik terhadap penanganan pasien/klien

Evidence harus terintegrasi dengan pengalaman klinis


dengan pertimbangan kepercayaan, nilai & kultur lokal

FTs mempunyai kewajiban & tanggungjawab tidak


menggunakan metode, teknik & teknologi yang tidak
efektif & tidak aman
EBP [Policy Statement WCPT General Meeting 15th,
16th & 17th (June 2003, June 2007 & June 2011)]

EBP is an approach to health care wherein health professionals use the


best available evidence from systematic research, integrating it with
clinical expertise to make clinical decisions for individual patients

EBP values, enhances and builds on clinical expertise, knowledge of


disease mechanisms, and pathophysiology

It involves complex and conscientious decision-making based not only on


the available evidence but also on patient characteristics, situations, and
preferences

It recognises that health care is individualised and ever changing and


involves uncertainties and probabilities”
EBP
EBP FT

Evidence terbaik yg ada, meliputi riset klinis berkualitas


tinggi

Jika tidak tersedia dapat menggunakan riset klinis berkualitas


rendah, konsensus dan pengalaman klinis (Bury & Mead 1998, Sackett et al
2000)

Evidence-based FT adalah informasi yang didapatkan FTs


melalui riset klinis yang relevan dan berkualitas tinggi (Rob
Herbert et.al, 2005)
Terima Kasih

You might also like