You are on page 1of 17

Materi :

Mata Kuliah : Perencanaan Pesan-pesan


Komunikasi Bisnis Bisnis Dan Pengorganisasian
Pesan-pesan Bisnis

Anggota Kelompok II

Yunelci K. Panab
Rivaldianus Jebalut
Syandy Naimanu
Sub-pokok bahasan
01
Perencanaan pesan-pesan
02
Pengorganisasian
Bisnis Pesan-pesan Bisnis

 Pemahaman Proses Komposisi  Hal-Hal yang Menyebabkan Pesan-


 Penentuan Tujuan Pesan Tak Terorganisasi dengan Baik
 Analisis Audiens  Pentingnya Pengorganisasian yang
 Penentuan Ide pokok Baik
 Seleksi Saluran dan Media  Pengorganisasian Pesan-pesan
Melalui Outline
01
Perencanaan Pesan-pesan Bisnis
Pemahahan Proses Komposisi

Penyusunan pesan-pesan bisnis meliputi tiga tahap, yakni :

Perencanaan Pengorganisasian Revisi

 Mendefinisikan Adanya perbaikan


tujuan pada maksud dan isi
Mengorganisasikan ide-
 Menganalisis pesan
ide dan selanjutnya
audiens
dituangkan dalam
 Memilih saluran
bentuk draf.
dan media
komunikasi yang
akan digunakan
Penentuan Tujuan

Penentuan Tujuan Tujuan Komunikasi Cara Menguji Tujuan


Bisnis
• Keputusan untuk • Apakah Tujuan
Meneruskan Pesan Tersebut Realistis?
• Keputusan untuk • Memberi Informasi • Apakah Waktunya
Menanggapi • Melakukan Persuasi Tepat ?
Audiens • Melakukan • Apakah Orang yang
• Keputusan untuk Kolaborasi Mengirimkan Pesan
Memusatkan Isi sudah Tepat ?
Pesan • Apakah Tujuannya
• Keputusan untuk Selarasa dengan
Menetapkan Media Tujuan Organisasi
yang Akan Perusahaan.
Digunakan
Tujuan umum dan khusus komunikasi bisnis

Tujuan Umum Tujuan Khusus


Memberi Informasi Menyajikan Penjualan bulan
  lalu ke manajer pemasaran
 Membujuk Meyakinkan manajer
  pemasaran untuk mengangkat
  beberapa karyawan baru bagi
  penjualan
kolaborasi Membantu departemen
personalia mengembangkan
program pelatihan bagi
beberapa anggota baru.
Apakah Tujuan Tersebut Realistis?
Apakah Waktunya Tepat ?
Apakah Orang yang Mengirimkan
Pesan sudah Tepat ?
Apakah Tujuannya Selarasa dengan
Tujuan Organisasi Perusahaan ?

Cara Menguji Tujuan


Analisis Audiens

Cara memuaskan audiens


akan kebutuhan
informasi
Cara Memuaskan
Cara Mengembangkan
Kebutuhan Motivasional
Profil Audiens  Temukan/Cari Apa
Audiens
yang Diinginkan
 Menentukan Ukuran oleh Audiens
dan Komposisi Audiens  Antisipasi
 Menggunakan
 Siapa Audiensnya Pertanyaan yang
pendekatan argumentasi
 Reaksi Audiens Tidak Diungkapkan
 Menggunakan
 Tingkat Pemahaman  Berikan Semua
pendekatan emosi
Audiens Informasi yang
audiens.
 Hubungan Komunikator Diperlukan
dengan Audiens  Pastikan bahwa
Informasinya Akurat
 Tekankan Ide-ide
yang Paling Menarik
bagi Audiens
Penentuan Ide Pokok

Sebelum menentukan ide


pokok, hal-hal penting harus
diidentifikasi

Teknik Curah Pendapat Pembatasan Cakupan


(brainstorming)
 Storyteller’s Tour Ide-ide pokok yang disampaikan
 Random List haruslah mudah dimengerti dan
 CFR (Conclusions, Findings, diterima oleh audiens serta
Recommendations) Worksheet menggunakan kata-kata singkat.
 Journalistic Approach
 Question and Answer Chain
Seleksi Saluran dan Media
Komunikasi Lisan Komunikasi Tertulis
Anda menginginkan umpan balik Anda tidak memerlukan umpan
segera dari audiens balik audiens
Pesan anda relatif sederhana Pesan anda sangat rinci,
dan mudah diterima kompleks, dan memerlukan
  perencanaan yang hati-hati
Anda tidak memerlukan catatan Anda memerlukan catatan
permanen permanen
Anda dapat mengumpulkan Anda ingin mencapai audiens
audiens lebih mudah atau yang luas
ekonomis  
Anda menginginkan interaksi Anda ingin meminimisasi distorsi
dalam memecahkan masalah penyampaian pesan
Media komunikasi lisan Media komunikasi tertulis
Percakapan secara Surat-surat, memo,
langsung, pidato, laporan, proposal
pertemuan-pertemuan

Telepon dan surat suara Email


(voice mail)  

VoIP (voice over internet Surat reguler dan khusus


protocols)  
   
Audiotape dan videotape Faksimile

Telekoferensi dan  
Konverensi Video
02
Pengorganisasian Pesan-pesan Bisnis
Hal-hal yang Menyebabkan Pesan-pesan Tak Terorganisasi
dengan Baik

 Bertele-tele
 Memasukkam Bahan-bahan yang Tidak
Relevan
 Menyajikan Ide-ide Secara Tidak Logis
 Informasi Penting Kadang Kala Tidak
Tercakup di dalam Pembahasan
Pentingnya Pengorganisasian yang Baik

Ada 4 hal yang perlu


diperhatikan dalam
mengorganisasi pesan-pesan
dengan baik Suatu pesan yang
disusun dengan baik akan
 Subjek dan tujuan haruslah membantu audiens,
jelas. seperti :
 Semua informasi harus
berhubungan dengan subjek
 Memahami Suatu Pesan
dan tujuan.
 Ide-ide harus dikelompokkan  Menerima Suatu Pesan
dan disajikan dengan cara  Menghemat Waktu
yang logis.  Mempermudah Pekerjaan
 Semua informasi yang Komunikator
penting harus sudah
tercakup.
Pengorganisasian Pesan-pesan Melalui Outline

Mendefinisikan dan Menentukan Urutan dengan


Mengelompokkan Ide-ide Rencana Organisasional

Susunan suatu outline secara  Pendekatan Langsung


garis besar dapat digolongkan  Pendekatan tidak
ke dalam tiga golongan: langsung
 Mulailah dengan Ide Pokok
 Nyatakan Poin-poin
Pendukung yang Penting
 Ilustrasi dengan Bukti-bukti
Reaksi Rencana Pembuka Isi Penutup
Audiens, Organisasional

Tertarik Direct request Mulai dengan Rinci/detail Rasa hormat


permintaan atau   dan adanya
ide pokok tindakan
 
Tabel di samping
merupakan
rangkuman Senang Pesan rutin, Mulai dengan Rinci/detail Rasa hormat,
good news, ide pokok, atau referensi ke
bagaimana masIng- goodwill good news good news
masing jenis pesan
disusun Tidak senang Bad news, Mulai dengan Beri alasan yang Rasa hormat
pernyataan pernyataan rasional dan
netral sebagai netral, nyatakan logis
transisi ke bad bad news dan
news beri saran positif

Tidak tertarik Pesan persuasif Mulai dengan Tumbuhkan Perlu tindakan


pernyataan yang hasrat audiens
mengundang
perhatian
SEKIAN

DAN

TERIMA KASIH 

You might also like