You are on page 1of 10

KERAJIANAN

LIMBAH BANGUN
RUANG

Nama : Nova widya ramadhanti

Kelas : XI Ips 4

PKWU
1. Definisi

 Limbah adalah hasil buangan dari sisa-sisa proses suatu prosuksi,


baik itu proses produksi rumh tangga maupun industri. Kerajina
dari bangun ruang adalah produk kerajinan berbentuk 3 dimensi
yang memiliki panjang, lebar, tinggi.
 Kerajina bahan limbah bangun ruang adalah kerajina yang dibuat
dari suatu limbah, yaitu limbah yang mempunyai volume, tinggi,
lebar, dan panjang atau berbentuk 3 dimensi.
2. Contoh kerajinan limbah bangun ruang
3. Langkah kerja dan teknik pembuatan kerajinan

1. Kerajinan tangan dari kardus bekas berbntuk tempat sampah

Bahan serta perlengkapan yang dibutuhkan :


• penggris
• Kardus bekas
• solasi
• Lem kertas
• Tusuk gigi
• Kertas warna
• gunting
Cara membuat kerajinan tempat sampah
• Silahkan buat ukuran seperti pola gambar dibawah ini , ukuran tidak harus sama
persis.

• Jika sudah dibuat, rekatkan semua sisi bagian wadah menggunakan solasi
bening,lakukan secara perlahan agar hasilnya rapih dan tidak ada yang bolong .
• Jangn terlalu banyak menggunakan solasi, sedikit-sedikit aja yang penting
menempelnya rapih.

• Sekarng kita akan membuat bagian penutup.


• Lipat sama persis dengn perlahan sehingga lipatannya tidak miring
• Gunangn tusukan gigi untuk membuat penyangga tutup tong samaph, cara
mudah kamuntinggal menggulung kertas pada tusuk gigi tersebut. Fusingsinya
untuk sebagai penguat penyangga.

• Biar tidak jatuh tempelkan kertas, sehingga kuat dan anti goyang.
• Tempelkan kedua ujungnya menggunakan lem kertas , ditambahkan solasi utuk
memperkuat, dan jadilah tempat dari kardus bekas .

Teknik pembuatannya dengn cara teknik tempel.


 Teknik tempel adalah teknik yang digunakan untuk menempel benda yang
sudah dilem , baik kertas maupun karton
4. Rincian biaya pembuatan.

NO Jumlah Harga satuan (Rp) Biaya


1. Bahan baku utama
• Kardus bekas 1 - -
2. Bahan tambahan
• Solasi 1 5000 5000

• Lem kertas 1 3000 3000


• Tusuk gigi 1 5000 5000
• Kertas warna 2 1.500 3000
• penggaris 1 - -
• gunting 1 - -
3. Pengrajin - - -
Biaya produksi Total 16.000
Sekian dan terimakasih

You might also like