You are on page 1of 50

Pencegahan & Pengendalian

Infeksi di Fasyankes Primer

DRG. NI WAYAN WIRATI, M.Kes


TOT PP[ BALI
CURRICULUM VITAE (CV)
DRG.NI WAYAN WIRATI, M.Kes
RIWAYAT PENDIDIKAN :
1. Sma : Sman 2 Tabanan (Bisma)…(1980- 1983)
2. S1 : Fkg Universitas Airlangga Surabaya (1983-1988)
3. S2 : Program Pasca Sarjana
Program MagisterProgram Studi Administrasi Dan Kebijakan Kesehatan
Minat Ilmu Manajemen Pemasaran Dan Keuangan Pelayanan Kesehatan
PENGALAMAN KERJA:
1. DOSEN FKG UNIVERSITAS. MAHASARASWATI DENPASAR (1989-1990)
2. Dokter gigi Fungsional di Pusk Tabanan 1, Tabanan 2, Kediri 2 (1990 – 1993)
3. Dokter gigi Fungsional di Pusk. Kerambitan 1 dan kerambitan 2 (1993 – 2000)
PENGALAMAN ORGANISASI : 4. PLT Kepala Puskesmas Kerambitan 1 Tabanan (2000 – 2001)
1. Anggota PDGI Bali 5. Kapusk. Kerambitan 2 Tabanan (2001 – 2008)
6. Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Masyarakat Dinkes Tabanan (2008 – 2016)
2. Anggota PDGI Bali Barat
7. Dokter gigi fungsional di Puskesmas Tabanan 1 (2017 – sekarang)
3. Anggota PDGI Tabanan
8. Surveior FKTP Kementerian Kesehatan RI (2015 – sekarang)
4. Ketua PDGI cabang Tabanan 3 periode
5. Ketua MKEKG PDGI cabang Tabanan 2 periode RIWAYAT PELATIHAN
6. Sekretaris MKEKG PDGI wilayah Bali 1. Pelatihan fungsional dokter gigi di Bapelkes Ciloto ..1993
7. Ketua Forkom Surveior FKTP Bali 2. Pelatihan Pendamping Akreditasi Puskesmas …… 2015
8. Ketua TOT PPI Bali 3. Pelatihan Surveior Akreditasi FKTP di Jogya …….. 2016
9. Ketua IKatan Alumni SMAN 2 Tabanan (IKABISMA) 4. Pelatihan Reakreditasi Surveior FKTP semarang …. 2019
5. Pelatihan Manajemen Puskesmas
6. Pelatihan PPI Dasar
7. Pelatihan TOT PPI di FKTP
8. Pelatihan MKEKG Surabaya
Bahasan 01 PENDAHULUAN

02 PEDOMAN TEKNIS

03 RUANG LINGKUP & IMPLEMENTASI

04 KESIMPULAN
Dasar
 Peraturan Menteri Kesehatan RI
nomor 27 tahun 2017 tentang
PEDOMAN PENCEGAHAN DAN
PENGENDALIAN INFEKSI DI
FASILITAS PELAYANAN
KESEHATAN
Kebijakan dan Pedoman
1. Permenkes No 34 Th 2022 ttg Akreditasi Puskesmas
2. Keputusan Menteri Kesehatan No 1983 tahun 2022 ttg Standar Akreditasi Klinik
3. Kepdirjen Pelayanan Kesehatan No 105 th 2023 Tentang Instrumen Survei Akreditasi Klinik

PMK 27 Tahun 2017

Contents Title

PPI

Contents Title
Get a modern PowerPoint Presentation that is beautifully designed.
Easy to change colors, photos and Text.
Standart Akreditasi yang terkait PPI
BAB 5.
PENINGKATAN MUTU PUSKESMAS (PMP)
JUMLAH
BAB STANDAR
KRITERIA EP

5.1 PENINGKATAN MUTU 4 16

5.2 MANAJEMEN RISIKO 2 8

5 PMP SASARAN KESELAMATAN PASIEN


5.3 6 14

LAPORAN INSIDEN
5.4 2 5
KESELAMATAN PASIEN

PROGRAM PENCEGAHAN DAN


5.5 6 13
PENGENDALIAN INFEKSI

TOTAL 5 20 56
Definisi
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi yang selanjutnya disingkat PPI adalah upaya untuk
mencegah dan meminimalkan terjadinya infeksi pada pasien, petugas, pengunjung, dan
masyarakat sekitar fasilitas pelayanan kesehatan

Infeksi Terkait Pelayanan Kesehatan (Health Care Associated Infections) yang selanjutnya disingkat HAIs
adalah infeksi yang terjadi pada pasien selama perawatan di rumah sakit dan fasilitas pelayanan kesehatan
lainnya dimana ketika masuk tidak ada infeksi dan tidak dalam masa inkubasi, termasuk infeksi dalam rumah
sakit tapi muncul setelah pasien pulang, juga infeksi karena pekerjaan pada petugas rumah sakit dan tenaga
kesehatan terkait proses pelayanan kesehatan di fasilitas pelayanan kesehatan.
You can simply impress your audience and add a
unique zing and appeal to your Presentations.

Bundles sebagaimana merupakan sekumpulan praktik berbasis bukti


You can sahih
simply impress your yang
audience and add a
unique zing and appeal to your Presentations.
menghasilkan perbaikan keluaran poses pelayanan kesehatan bila dilakukan secara
kolektif dan konsisten.
Definisi
Survailan: saatu proses pelaksanaan kegiatan yang dilakukan secara terus menerus,
komprehensif dan dinamis berupa perencanaan, pengumpulan data, analis, interprestasi,
komunikasi dan evaluasi data kejadian infeksi yang dilaporkan secara berkala kepada pihak
yang berkepentingan berfokus pada pencegahan dan pengendalian indeksi

ICRA: Infection Control Risk Assesment adalah penilaian risiko pengendalian infeksi
yang merupakan proses multidisiplin yang berfokus pada pengurangan risiko dari infeksi
ke pasien, perencanaan fasilitas, design, dan konstruksi kegiatan
You can simply impress your audience and add a
unique zing and appeal to your Presentations.

Audit: suatu rangkaian kegiatan untuk membandingkan antara praktik aktual


terhadap standar, pedoman yang ada dengan mengumpulkan data, informasi secara
You can simply impress your audience and add a
unique zing and appeal to your Presentations.
obyektif, termasuk membuat laporan secara objektif
ESS
R
EF
R
STRATEGI IMPLEMENTASI PPI DI FKTP:

1. MEMBUAT KEBIJAKAN (KEBIJAKAN, TIM/KOMITE/PENANGGUNG JAWAB PPI,


SPO)
2. MENYEDIAKAN SARANA PRASARANA, ALAT, SDM DAN ANGGARAN SESUAI
SKALA PRIORITAS
3. MENERAPKAN PPI SECARA KONSISTEN, KOMPREHENSIF,
BERKELANJUTAN
DI ALAM DAN DI LUAR FKTP (TERCERMIN PADA PERENCANAAN (P1),
PENGORGANISASIAN DAN PELAKSANAAN (P2), PENGAWASAN,
PENGENDALIAN DAN PENILAIAN (P3)
4. MELAPORKAN KEJADIAN INFEKSI< MELAKUKAN SERVEILANS DAN
ICRA
Ruang Lingkup 5.PENGGUNAAN
ANTIMIKROBA
YG BIJAK
1.Kewaspadaan Isolasi
(Kewaspadaan standar & 6. SURVEILA
Kewaspadaan transmisi N PPI
PPI FKTP 7.PENYAKIT INFEKSI
EMERGING,
PENANGANAN KLB
2. PPI dengan
8. MONITORING,
• Bundles AUDIT, ICRA,
PELAPORAN
9.MANAJEMEN SDM PPI DI
• PPI FKTP FKTP
3. PPI di dalam & Luar
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
a. Kebersihan Tangan
b. APD
c. Pengendalian Lingkungan
d. Pengelolaan Limbah Hasil Pelayanan Kesehatan
e. Pengelolaan Alat Perawatan Pasien dan Alat medis
lainnya
f. Pengelolaan Linen
g. Penyuntikan yang aman
h. Kebersihan Pernafasan dan Etika Batuk
i. Penempatan Pasien
j. Perlindungan Kesehatan Petugas
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
a. Kebersihan Tangan
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
a. Kebersihan Tangan
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
APD
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
APD
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
APD
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
APD
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
APD
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
VENTILAS
I
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
PENCAHAYAANN
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR PEMBERSIHAN
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
PEMBERSIHAN
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
PEMBERSIHAN
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
PEMBUANGAN
LIMBAH
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
Pengelolaan Alat Perawatan Pasien dan Alat medis lainnya
1. Kewaspadaan Terhadap standar & transmisi
KEWASPADAAAN TERHADAP STANDAR
Pengelolaan Alat Perawatan Pasien dan Alat medis lainnya
1. Kewaspadaan Terhadap standar & Transmisi

KEWASPADAAAN TERHADAP TRANSMISI

a. Kewaspadaan terhadap transmisi Kontak


b. Kewaspadaan terhadap transmisi Droplet
c. Kewaspadaan terhadap transmisi Airborne
2. PPI dengan Bundles

KEWASPADAAAN TERHADAP TRANSMISI

1. Hais dengan Bundles


a. ISK
b. PLABSI (Periferal line associate blood stream infection)
c. IDO
2. PPI pada penggunaan perawatan lainnya
a. Pemberian alat bantuan pernafasan (O2 nasal)
b. Pemberian terapi inhalasi/ nebulizer
c. Perawatan Luka
3. Pendidikan dan Pelatihan

Pendidikan dan Pelatihan

1. Penanggung jawab PPI—Pelatihan PPI Dasar


2. Staf Klinis mendapatkan sosialisasi dari tim PPI yg telah
tersertifikasi
3. Staf Non Klinis mendapatkan sosialisasi: Hand Hygiene,
Etika Batuk, penangan limbah, pemakaian APD
4. Orientasi perserta didik, magang
3. Pendidikan dan Pelatihan
Pendidikan dan Pelatihan
1. Penanggung jawab PPI—Pelatihan PPI Dasar
2. Staf Klinis mendapatkan sosialisasi dari tim PPI yg telah
tersertifikasi
3. Staf Non Klinis mendapatkan sosialisasi: Hand Hygiene,
Etika Batuk, penangan limbah, pemakaian APD
4. Orientasi perserta didik, magang

Sosialisasi pada Masyarakat


1. Penyebaran Penyakit Infeksi
2. Kewaspadaan Isolasi: HH, Etika Batuk, APD, Pengelolaan
limbah & Sampah
3. PHBS, GERMAS
4. PENGGUNAAN ANTIMIKROBA YANG
BIJAK
Prinsip penggunaan antimikroba dengan bijak
5. Surveilans

SASARAN:
1. INFEKSI SALURAN KEMIH–
2x24 Jam dengan gejala demam > 38 disuria, , nyeri suprapubic, urin berubah warna, anak2
hipotermua, bradikardi, serta tes konfirmasi lab positif bakteri

2. INFEKSI DAERAH OPERASI/IDO


dalam kurun 30 hari dan isfeksi hanya melibatkan kulit dan jaringan subkutan pada tempat
insisi ditemukan setidaknya:
a. 5 OR, Fungsi Laesea b. Cairan Purulen ada kuman dari cairan atau tanda dari jaringan
superfisial

3. PLEBITIS
4. KEJADIAN IKUTAN PASCA IMUNISASI/KIPI
5. ABSES GIGI
Easy to change colors,
photos and Text. $
64,090
LOREM IPSUM DOLOR SIT AMET,
CU USU AGAM INTEGRE IMPEDIT.
Easy to change colors,
photos and Text. $124,090
LOREM IPSUM DOLOR SIT AMET,
CU USU AGAM INTEGRE IMPEDIT.
Easy to change colors,
photos and Text. $234,090
LOREM IPSUM DOLOR SIT AMET,
CU USU AGAM INTEGRE IMPEDIT.
Easy to change colors,
photos and Text. $382,090
PPI di dalam Pelayanan
PPI di dalam Pelayanan di luar Fasyankes
8 PPI di dalam Penyakit Infeksi Emerging & KLB

1. Kewaspadaan terhadap standar


2. Kewaspadaan terhadap transmisi
3. Pengendalian Administratif
8 PPI di dalam Penyakit Infeksi Emerging & KLB

4. Pendidikan dan Pelatihan


8 PPI di dalam Penyakit Infeksi Emerging & KLB

5.Pencegahan Penularan Individu


6. Perlindungan Kesehatan Pada Masyarakat
a. Upaya Pencegahan: promote & Protect
b. Upaya Penemuan
c. Penemuan Kasus
d. Penanganan cepat dan efektif/response
7. Budaya Adaptasi baru
8 Penanggulanan KLB
9. MANAJEMEN dan SUMBER DAYA
1. KEBIJAKAN
• SK PEMBENTUKAN TIM PPI
• PROGRAM PPI
• RENCANA KEGIATAN PPI
• KAK
• SOP
• PENGORGANISASIAN
• FORMAT PENCATATAN, INSTRUMEN PEMANTAUAN, MONITORING PPI
2. • TUGAS DAN KEWENANGAN PIMPINAN
PENGORGANISASIAN

• TUGAS DAN KEWENANGAN TIM PPI


• PERSYARATAN KETUA PPI
• PERSYARATAN ANGGOTA PPI
3. PERENCANAAN PPI
• ANALISIS SITUASI
• PERUMUSAN MASALAH
• PERENCANAAN 5 TAHUNAN DAN TAHUNAN (SDM, SAPRAS, ALAT,
ALOKASI ANGGARAN)
TABEL RENCANA & MONITORING
AUDIT PPI
ICRA
Plan of Action
Evaluasi Diri
Evaluasi Diri Ya Tidak Evaluasi Diri Ya Tidak
Kebersihan Tangan v Laundry (tidak khusus) V
Sarana Prasarana HH V SDM, UTW V
APD: Sarung tangan, Gaun, Masker V Pelatihan V
Surveilan v
Pembersihan Ruangan V
audit v
Sterilisasi V
Program Kerja V
Pengelolaan Sampah V
Anggaran terintegrasi V
domistik
ICRA V
Pengelolaan sampah Medis V
PPI Penyakit infeksi & V
Pengelolaan Limbah V
Emerging
benda/jarum
Ventilasi v

penerangan V

pengelolaan limbah cair V

SOP Penggunaan v
Antibiotik
TERIMAKASIH
MATUR SUSMA

You might also like