You are on page 1of 19

LAPORAN

TUGAS AKHIR TEKNIK KENDARAAN RINGAN


SERVIS GRATIS KENDARAAN RINGAN
Di Desa Sukorejo Jl. Srigading Kec. Sukorejo Kab. Ponorogo

Disusun oleh :
Nama : Rizqi Kusuma Wardana
Kelas : XII TKR 6

SMK PGRI 2 PONOROGO 


Jl. Soekarno Hatta Kelurahan Kertorsari Kec462 659.
Website : www.smkpgri2ponorogo.com
E-mail : smkpgri2ponorogo@yahoo.com
. Babadan Kab. Ponorogo
Telp : (0352) 461 821, Fax (0352)
HALAMAN PENGESAHAN

Laporan Tugas Akhir ini telah dipertahankan dihadapan Tim Penguji Tugas
Akhir Kompetensi Keahlian Teknik Kendaraan Ringan SMK PGRI 2 PONOROGO dan
diterima untuk memenuhi persyaratan kelulusan pada :
Hari : Sabtu
Tanggal : 17 April 2021
Mengetahui dan Mengesahkan
 
Ketua Kompetensi Keahlian, Guru Pembimbing
Teknik Kendaraan Ringan
 
 
 
ADAM ISMANTO, S.T Bayu Dadang Prakoso, S.Pd.
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


NAMA : RIZQI KUSUMA WARDANA
NISN : 0024997365
KELAS : XII TKR 6
JURUSAN : TEKNIK KENDARAAN RINGAN
ALAMAT : JL.SIDOMAPAN, RT.01/RW.01, DS.NGUNUT, KEC.BABADAN,
KAB.PONOROGO

Menyatakan bahwa laporan ini adalah benar benar karya saya sendiri. Dan
bukan merupakan hasil salinan dari orang lain. Saya akan bertanggung jawab atas segala
tuntutan jika ada pihak yang merasa dirugikan baik secara pribadi maupun secara
hukum.
Demikian pernyataan keaslian tulisan ini kami tulis dan bisa digunakan
sebagai mana semestinya.
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Puji syukur alhamdulillah saya panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat serta karunia-
Nya sehingga laporan tugas akhir ini telah dapat disusun dengan baik. Alhamdulillah selesai tepat
pada waktunya dengan judul “LAPORAN TUGAS AKHIR SERVIS GRATIS DAN PERAWATAN
KENDARAAN RINGAN”
Laporan Tugas Akhir merupakan kurikulum wajib ditempuh kelas XII SMK PGRI 2
PONOROGO untuk melengkapi tugas akhir yang telah dilaksanakan di Desa Sukorejo Kec.
Sukorejo Kab. Ponorogo. Laporan ini dapat diselesaikan tidak terlepas dari bantuan banyak pihak
yang telah memberikan masukan-masukan kepada penulis. Untuk itu kami mengucapkan banyak
terima kasih kepada :
1.Bapak Syamhudi Arifin, SE.MM.selaku Kepala Sekolah SMK PGRI 2 Ponorogo
2.Bapak Adam Ismanto, ST.selaku Ketua Program Keahlian.
3.Bapak Bayu Dadang Prakoso, S.PD.selaku Pembimbing Tugas Akhir.
4.Serta teman-teman yang membantu dalam kelancaran tugas akhir ini.
Saya menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu,kritik
dan saran dari bapak/ibu guru pembimbing dan teman-teman yang bersifat membangun, selalu saya
harapkan demi lebih baiknya laporan ini.
Demikian, semoga laporan ini bermanfaat bagi kita semua dan semoga Allah SWT
senantiasa meridhoi segala usaha kita.
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Teknik Kendaraan Ringan adalah kompetensi keahlian pada bidang Studi Keahliaan
Teknologi dan Rekaya Program Studi Keahliaan Teknik Otomotif yang menekankan pada
ketrampilan pelayanan jasa mekanik. Kompetensi Keahliaan Teknik Kenadaraan Ringan
menyiapkan peserta didik untuk bekerja pada bidang pekerjan yang dikelola oleh badan,instansi
atau perusahaan pribadi (wirausaha).
Teknik Kendaraan Ringan SMK PGRI 2 PONOROGO telah bekerja sama dengan Auto
2000.
Tugas Akhir ini adalah kurikulum yang harus ditempuh oleh siswa kelas XII Teknik Kenaraan
Ringan SMK PGRI 2 PONOROGO sebagai syarat untuk kelulusan.Siswa kelas XII Teknik
Kendaraan Ringan SMK PGRI 2 PONOROGO sudah dibekali dengan keterampilan, pengatahuan
dan dan sikap agar kompeten dalam hal perwatan dan perbaikan kendaraan .
B. RUMUSAN MASALAH
Berdasarkan identifikasi masalah yang dibahas dalam Tugas Akhir ini adalah :
1.Masyrakat awam belum mengerti tentang Teknologi Industri baru.
2.Memperkenalkan Teknologi Industri yang dimiki Toyota.
3.Memberikan edukasi tentang perawatan komponen-komponen dan perwatan Engine Management
Sytem (EMS).
Proses ini dilakukan dilingkungan masyarakat agar siswa dapat berkomunikasi langsung dengan
masyarakat.
C. TUJUAN TUGAS AKHIR
•Meningkatkan kualitas siswa SMK PGRI 2 PONOROGO.
•Mengenalkan SMK PGRI 2 PONORGO khususnya program keahliaan Teknik
Kendaraan Ringan kepada masyarakat.
•Mingkatkan tali silahturahmi kepada masyarakat.
•Mingkatkan kemampuan bermasyarakat.
•Siswa dapat melaksanakan Tugas Akhir untuk menyelesaikan studinya.
•Mampu membentuk sikap mental ilmiah.
D. MANFAAT TUGAS AKHIR
•Masyarakat lebih mengenal teknologi kendaraan ringan.
•Mengetahui dan mengenal bagian-bagian mesin dengan baik.
•Meningkatkan harmonisasi kemasyarakatan.
•Menambah pengalaman hidup.
BAB II
METODE PELAKSANAAN

A.WAKTU DAN TEMPAT


Hari : Senin,05 April 2021
Jam : 08.00-12.00
Tempat : Jl.Srigading, RT.02/RW.02, Dkh.Dare, Ds.Sukorejo,
Kec.Sukorejo,Kab.Ponorogo

B.KEGIATAN PELAKSANAAN
Melakukan service seperti:
 Persiapan peralatan dan perlengkapan servis
 Pengecekan radiator

 Pengecekan Berat jenis Elektrolit Baterai


 Memeriksa kekencangan van belt

 Membersihkan filter udara


 Pengecekan Tegangan Baterai

 Pengecekan engine Management System (EMS)


 Foto bersama dengan masyarakat
BAB III
HASIL DAN PEMBAHASAN
a) Mengetahui dan dapat menggunakan berbagai macam peralatan service dan SST yang dibutuhkan
saat melakukan perbaikan .
b) Mendapatkan pengetahuan tentang teknologi terkini dari produk Toyota.
c) Dapat membuat laporan yang isinya berkenaan dengan hal-hal yang diperoleh selama melaksanakan
kegiatan servis gratis kendaraan ringan.
Mendapat arti sebuah loyalitas, kebersamaan dan solidaritas yang dibentuk di dunia industry. Dari
kesuluruhan rangkaian pelaksanaan Servis Gratis Kendaraan Ringan pada hari Senin 05 April 2021
yang bertempat di Desa Sukorejo Kec.Sukorejo Kab.Ponorogo, dapat meringkas suatu hasil dan
pembahasan berdasarkan kegiatan yang dilaksanakan.
Adapun hasil pembahasan yang didapat selama melaksanakan servis gratis kendaraan ringan adalah
sebagai berikut:
a) Mengetahui dan melaksanakan K3 yang ada di bengkel Teknik Kendaraan Ringan SMK PGRI 2
PONOROGO.
b) Mendapat pengetahuan dan pengalaman tentang mesin kendaraan yang ada di bengkel Teknik
Kendaraan Ringan SMK PGRI 2 PONOROGO.
c) Menjumpai bermacam-macam masalah dan trouble yang terdapat pada jenis-jenis kendaraan
khususnya bermerk TOYOTA.
d) Mengetahui bagaimana perawatan dan perbaikan mobil sesuai SOP perusahaan.
e) Mendapat gambaran tentang kemampuan dan skill yang harus dimiliki oleh seorang lulusan SMK
PGRI 2 PONOROGO jurusan Teknik Kendaraan Ringan yang sangat dibutuhkan olehindustri
otomotif.
 
BAB IV
PENUTUP
A.KESIMPULAN
Dari kegiatan servis gratis ini siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan dan
pembelajaran yang ada di sekolah. Siswa dapat langsung mengetahui bagimana kondisi mesin EFI
yang sebenarnya ketika berada di lapangan dalambidang mekanik.
B.SARAN
• Bagi Desa
Pemerintah desa harus mendukumg kegiatan seperti ini,karena dapat meningkatkan
pengetahuan tentang teknologi kendaraan bagi warga desa setempat.
• Bagi Sekolah
Saran untuk sekolah adalah untuk ketersediaan dan kualitas alat kerja praktek lebih ditingkatkan
agar siswa lebih lancar dalam penyampaian materi dan praktek.
• Bagi Kakomli
Untuk penentuan jadwal lebih ditingkatkan agar tidak terjadi pelaksanaan tugas akhir yang
bersamaan.
• Bagi Guru
Bagi guru pembimbing hendaknya member penjelasan terlebih dahulu pada siswanya tentang tata
pelaksanaan Tugas Akhir.
DAFTAR PUSTAKA

• P.T. Toyota-Astra Motor. 1990.Pedoman Reparasi MESIN seri K. Jakarta Utara.


 
• P.T. Toyota Astra Motor.TEAM 21 Technical Education For Automotive Mastery.

• P.T. Toyota-Astra Motor ServiceDevision.


DAFTAR PEMERIKSAAN KENDARAAN
DAFTAR HADIR SISWA
19

You might also like