You are on page 1of 13

Curriculum vitae :

Nama : HERI SUWARTONO S.Sos, M.Si


NIP : 19720505 1991 01 1 002
Pekerjaan : PNS Pemkot Madiun
Riwayat Jabatan :
1. Sekretaris Kelurahan Nambangan Lor
2. Kasubbag RT dan Protokol
3. Camat Manguharjo
4. Kabag Pemerintahan
5. Kadishubkominfo
6. Kadinsos PPPA
Riwayat Studi :

 STPDN 1993
 FIA Universitas Brawijaya 1998
 Magister Sosiologi UMM 2011

 No HP : 08155618748
 Email : mdiharjo6@gmail.com
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
 Bagian inheren dari instrumen diknas.
1. Mapel di sekolah
2. Mata kuliah di PT
3. Cabang ilmu sosial di dik guru
4. Program dik politik
5. sbg kerangka konseptual bagi individu dan
kelompok pakar, yg dikembangkan sbg
landasan berpikir dik kewarganegaraan.
Alasan sbg mata kuliah wajib di PT:
1. Latar belakang Eksternal
( kuatnya pengaruh globalisasi dan modernisasi)

a. Perkembangan IPTEK ( TIK dan Transportasi )


 Dunia sbg “kampung besar” tanpa batas
 Berpengaruh pada pola pikir, sikap dan tindakan
masyarakat Indonesia
 Degradasi nilai2.
 Perlu tameng utk generasi muda
b. Kuatnya pengaruh Lembaga2 Internasional
 Ketergantungan negara2 di dunia pada lembaga
internasional
 Kuatnya dominasi negara maju
 Terbentuknya blok2 regional negara
 Banyak negara bangsa yg pecah berdasarkan etnik
 Identitas asli masing2 negara pudar
 Civic penting utk membangun rasa nasionalisme
2. Latar Belakang Internal.
 Sejarah panjang Bangsa Indonesia sejak pra penjajahan

s/d mengisi kemerdekaan


 Kondisi dan tuntutan berbeda menurut zaman
 Adanya fluktuasi kondisi negara
 Adanya kesamaan nilai2.
 Menipisnya nilai2 dasar ke-Indonesiaan (Pancasila) dapat

disintegrasi bangsa
 Civic utk membekali generasi penerus
 Sbg kemampuan dasar hub WNI pancasilais dg sesama

dan negaranya
Pengertian Pendidikan Kewarganegaraan :

 Merupakan mata kuliah wajib


 Menyelenggarakan pendidikan kebangsaan,
demokrasi, hukum, nasionalisme, multikultural, dan
kewarganegaraan bagi mahasiswa
 Mendukung terwujudnya WN yg sadar akan hak
kewajiban, cerdas, terampil dan berkarakter
 Dapat diandalkan utk membangun bangsa dan negara
 Berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
 Sesuai bidang keilmuan dan profesi
Civic di negara lain :
 USA dg nama civics atau civic education
 Australia : civics and social studies
 Jerman : Sachunternicht
 New Zealand : social studies
 Inggris : chitizenship education
 Timteng: ta’limatul muwwatanah atau tarbiyatul
wathoniyah
 Mexico: educacion civicas
 Afsel: life orientasi
 Singapura: civics and moral education
 Dll.
Hakikat pendidikan kewarganegaraan :

 Bersama mata kuliah Pancasila, pendidikan agama


dan Bahasa Indonesia masuk dalam disiplin ilmu yg
bersifat PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN.

 Tujuannya utk mengembangkan sikap, perilaku,


tindakan dan disiplin
Obyek pendidikan kewarganegaraan :

 Obyek material : bidang sasaran yg dibahas dan


dikaji, yaitu segala hal yg berkaitan dg WN, yg
meliputi wawasan, sikap dan perilaku WN dlm
kesatuan Bangsa dan Negara
 Obyek Formal: sudut pandang tertentu yg dipilih utk
membahas obyek material, yaitu :
1. Segi hubungan antar WN dan antara WN dan negara
2. Segi pembelaan negara.
Landasan / Dasar Hukum.

 Landasan idiil ; Pancasila


 Landasan Konstitusional : UUD 1945
Psl 31 ayat 5 amandemen ke-4 : pemerintah memajukan ilmu
pengetahuan dan tehnologi dg menjunjung tinggi nilai agama
dan persatuan bangsa untuk kemajuan peradaban serta
kesejahteraan umat manusia
 Landasan operasional :
 UU no 20/2003 ttg sisdiknas.
Psl 37 ayat 1 : kurikulum PT wajib memuat pendidikan agama,
kewarganegaraan dan Bahasa Indonesia
 UU no 12/2012 ttg Dikti
psl 35 ayat 3 : (ditambah Pancasila)
Pokok-pokok Bahasan :

 Filsafat Pancasila
 Identitas Nasional
 Politik dan strategi
 Demokrasi Indonesia
 HAM dan Rule of Law
 Hak dan Kewajiban WN
 Geopolitik Indonesia
 Geostrategi Indonesia
Pre Test
 Mengapa kewarganegaraan perlu dipelajari di
Perguruan Tinggi di Indonesia.
 Bangsa Indonesia sebagai Bangsa yang besar
dan kuat dalam menghadapi gempuran dari
manapun dan dari segi apapun. Hal ini sudah
teruji di berbagai peristiwa. Apa yang
menyebabkan bisa demikian?
 Mempelajari tentang apa saja kewarganegaraan
itu.

You might also like