You are on page 1of 12

ELEKTROLISIS

Elektrolisis Lelehan NaCl


 Lelehan NaCl akan mengalami ionisasi, sehingga
diperoleh
NaCl (l) → Na+ (aq) + Cl- (aq)

 Di sekitar anode terdapat ion Cl- yang akan teroksidasi.


2Cl- (l) → Cl2 (g) + 2e-

 Di sekitar katode terdapat ion Na+ yang akan mengalami


reduksi.
Na+ (l) + e- → Na (s)
Elektrolisis Lelehan NaCl
 Jadi pada elektrolisis lelehan NaCl dengan elektrode Pt,
reaksi yang terjadi adalah
Anode : 2Cl- (l) → Cl2 (g) + 2e-
Katode : 2Na+(l) + 2e- → 2Na (s)
Reaksi total : 2Na+(l) + 2Cl- (l) → 2Na (s) + Cl2 (g)
Elektrolisis Larutan KI

 Larutan KI akan mengalami ionisasi, sehingga diperoleh


KI (aq) → K+(aq) + I-(aq)
 Selain itu, di dalam larutan KI juga terdapat molekul H2O,
sehingga diperoleh
2H2O (l) → H+(aq) + OH-(aq)

 Di sekitar anode terdapat H2O dan ion I- sehingga ion I-


yang akan teroksidasi.
2H2O (l) → 4H+(aq) + O2(g) + 4e- E0 = +1,23 V
2I- (aq) → I2(aq) + 2e- E0 = +0,54 V
Elektrolisis Larutan KI
 Di sekitar katode terdapat ion K+ dan H2O sehingga yang
lebih mudah mengalami reduksi adalah H2O
2H2O (l) + 2e- → H2(g) + 2OH-(aq) E0 = -0,83 V
K+ (aq) + e- → K (s) E0 = -2,92 V

 Jadi pada elektrolisis larutan KI dengan elektrode grafit,


reaksi yang terjadi adalah
Anode : 2I- (aq) → I2(aq) + 2e-
Katode : 2H2O (l) + 2e- → 2H2(g) + 2OH-(aq)
Reaksi total : 2I-(aq)+2H2O (l)→ I2(aq)+ H2(g)+ 2OH-(aq)
Elektrolisis Larutan FeSO4
 Larutan FeSO4 akan mengalami ionisasi, sehingga diperoleh
FeSO4 (aq) → Fe2+(aq) + SO42-(aq)

 Selain itu, di dalam larutan FeSO4 juga terdapat molekul H2O,


sehingga diperoleh
2H2O (l) →H+(aq) + OH-(aq)

 Di sekitar anode terdapat H2O dan ion SO42-. Ion SO42-


merupakan sisa asam oksi, sehingga yang mengalami oksidasi
adalah H2O
2H2O (l) → 4H+(aq) + O2(g) + 4e-
Elektrolisis Larutan FeSO4
 Di sekitar katode terdapat ion Fe2+ dan H2O sehingga yang
lebih mudah mengalami reduksi adalah Fe2+.
2H2O (l) +2e- → H2(g) + 2OH-(aq) E0 = -0,83 V
Fe2+ (aq) +2e- → Fe (s) E0 = -0,409 V

 Jadi pada elektrolisis larutan FeSO4 dengan elektrode


grafit, reaksi yang terjadi adalah
Anode : 2H2O(l) → 4H+(aq)+O2(g)+4e-
Katode : 2Fe2+(aq) +4e- → 2Fe (s)
Reaksi total : 2Fe2+(aq)+2H2O(l)→ 2Fe (s) 4H+(aq)+O2(g)
Reaksi di katoda (larutan)

Di sekitar katode ada ion positif dari:

H+ dari asam, reaksinya: Logam lain, reaksinya:


2H+ (aq) + 2e- → H2 (g) Ln+(aq) +ne- → L(s)

Logam golongan Ia, IIA, dan IIIA, yang


tereduksi H pada air:
2H2O (l) + 2e- → H2(g) + 2OH-(aq)
Reaksi di anoda
Anode terbuat dari

Grafit atau platina Logam lain

Di sekitar anode terdapat Anodenya teroksidasi:


L(s) → Ln+(aq) + ne-
ion negatif dari

OH- dari suatu basa, reaksinya: X- (X = Cl, Br, I) reaksinya:


4OH-(aq) → 2O2 (g) + 2H2 (g) + 4e- 2X-(aq) → X2(g) + 2e-

Sisa asam oksi ROnx- tidak teroksidasi,


tetapi yang teroksidasi adalah H2O dari
pelarut. Reaksinya:
2H2O (l) → O2 (g) + 4H+ + 4e-
THANK YOU!

ANY QUESTIONS?

You might also like