You are on page 1of 18

LAPORAN

PERTANGGUngjaw
aban Senat lapangan
(polisi taruna)
PERIODE 2020/2021
KEPENGURUSAN POLISI TARUNA

KOMANDAN POLISI TARUNA (DANPOLTAR)

FEGI ARIF WINARKO (VII/TPI)


KEDISIPLINAN ADALAH CERMINAN
KAMI
PROGRAM KERJA POLISI TARUNA #1
APEL BESAR TARUNA/I ANGKATAN 56
Deskripsi Kegiatan:

Kegiatan ini dilakukan kegiatan rutin seminggu sekali oleh Taruna/I Politeknik Ahli Usaha Perikanan
Jakrta, meliputi pengecekan personil dan performance selama daring.

Tujuan kegiatan menjadikan Taruna/i Politeknik Ahli Usaha Perikanan disiplin, taat pada aturan serta
selalu menjaga penampilan selama perkuliahan secara Daring

Kegiatan berjalan dengan lancar. Namun, ada beberapa kendala yang dialami saat kegiatan berlangsung
yaitu gangguan jaringan.
dokumentasi

Kegiatan Apel Besar Taruna/i


Angkatan 56 (07 Februari
2021-Agustus 2021)
PROGRAM KERJA POLISI TARUNA #2
PENGECEKAN KERAPIAN
TARUNI MADYA
Deskripsi Kegiatan:

Merupakan kegiatan pengecekan rutin khusus taruni yang dilaksanakan secara daring melalui zoom
meeting

Kegiatan bertujuan untuk mengecek kerapian madya dari kerapian (Rambut, atribut dan
Performance) dan kehadiran perkuliahan selama daring berlangsung.

Kegiatan berjalan dengan lancar. Namun, ada beberapa kendala yang dialami saat kegiatan
berlangsung yaitu gangguan jaringan.
dokumentasi

Kegiatan Kerapian Khusus


Taruni Madya (13 Maret 2021)
PROGRAM KERJA POLISI TARUNA #3
PENGECEKAN KERAPIAN TARUNI REMAJA

Deskripsi Kegiatan:

Kegiatan dilakukan dengan tujuan mengecek performance Taruni Poltek AUP serta dapat
menjadikan Taruni Poltek AUP memiliki sikap disiplin, taat pada aturan, dan selalu menjaga
penampilan selama perkuliahan secara daring. Kegiatan dilakukan melalui Zoom Meeting dan
dilakukan secara terpisah dengan Taruna.

Kegiatan pengecekan dihadiri oleh seluruh Taruni Prodi TPH Poltek AUP, Pembina Taruni dan Polisi
Taruni.

Kegiatan berjalan dengan lancar. Namun, ada beberapa kendala yang dialami saat kegiatan
berlangsung yaitu gangguan jaringan.
dokumentasi

Kegiatan Pengecekan KerapianTaruni


Angkatan 56 (28 Maret 2021)
PROGRAM KERJA POLISI TARUNA #4
PENDIDIKAN PROVOST RESIMEN
MAHASISWA
Deskripsi Kegiatan: JAYAKARTA

Merupakan kegiatan Pendidikan Provost ini diselenggarakan oleh Komando Resimen Mahasiswa
Jayakarta yang diikuti 50 siswa perwakilan masing-masing batalyon dan satuan Resimen Mahasiswa
Jayakarta. Yang dilaksanakan di Bumi Perkemehan Cimanadala, Bogor

Kegiatan ini bertujuan supaya terbentuknya anggota provosr yang berjiwa mulia, tanggap, disiplin,
loyal dan tertib di masing-masing Satuan atau Batalyon.

Kegiatan Pendidikan tersebut berjalan dengan lancer. Dari pihak batalyon barracuda 07(Poltek AUP)
mengirimkan 4 personil anggota dan mendapatakn penghargaan siswa terbaik Pendidikan Provost
Resimen Mahasiswa Jayakarta Tahun 2021.
dokumentasi
Kegiatan Pendidikan Provost Resimen Mahasiswa Jayakarta (31 Maret –
04 April 2021)
PROGRAM KERJA POLISI TARUNA #5
PENGIBARAN dan PENURUNAN BENDERA DI
KAMPUS JAKARTA
Deskripsi Kegiatan:

Merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh Taruna/i Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta setiap
Pagi dan Sore

Kegiatan tersebut di awasi oleh Polisi Taruna/I dan Pembina.

Kegiatan berjalan dengan lancar sesuai yang diharapkan..


dokumentasi

Kegiatan Pengibaran Bendera


(Juni-Juli 2021)
PROGRAM KERJA POLISI TARUNA #6
Clearing tarunai/i remaja dan madya politeknik ahli
usaha perikanan jakarta
Deskripsi Kegiatan:

Merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh Taruna/I Politeknik Ahli Usaha Perikanan Jakarta
sebelum melaksanakan Ujian Akhir Semester meliputi pengecekan personil dan performance

Tujuan dari kegiatan ini untuk mengecek personil, performance dan kesiapan seluruh Taruna/I Remaja
dan Madya Kampus Jakarta Sebelum melaksanakan UAS yang dilaksanakan melalui zoom meeting

Kegiatan dihadiri oleh Pembina Remaja dan Pembina Madya serta Taruna/I Prodi MP,PI dan TPH

Kegiatan clearing berjalan dengan lancar dan kondusif dan sesuai yang diharapkan.
dokumentasi

Kegiatan Clearing Taruna/I Kampus


Jakrta (24 Juli 2021)
PROGRAM KERJA POLISI TARUNA #7
PENGAWASAN SOSIAL MEDIA

Deskripsi Kegiatan:

Kegiatan clearing merupakan pengawasan dalam penggunaan Sosial Media Taruna/i Politeknik Ahli
Usaha Perikanan selama kegiatan kuliah daring.

Tujuan dari kegiatan pengawasan ini yaitu mencegah adanya penyalahgunaan yang dapat merusak
nama baik Politeknik Ahli Usaha Perikanan.

Kegiatan pengawasan Sosial Media berjalan dengan baik dan lancar.


dokumentasi

Punishment dalam
Penyalahgunaan Sosial
Media
TERIMA KASIH

You might also like