You are on page 1of 24

PENYULUHAN

DETEKSI DINI
KANKER LEHER RAHIM
DAN
KANKER PAYUDARA

dr. Grace Tanamal


Organ Kandungan
GAMBARAN KANKER LEHER RAHIM
HPV
• Virus papilloma relatif kecil—hanya ada dua
strand DNA dalam satu sel bundar, atau
amplop, yang menyerupai bola golf ketika
diperbesar dengan mikroskop elektron
Faktor Risiko
Kanker Leher Rahim :

merokok
Sistem imun menurun

Berganti-ganti
Pasangan seksual

Ibu & saudara perempuan


terkena kanker leher rahim

Usia hub sex <20 tahun

Penyakit menular Riwayat papsmear sblmnya abN


seksual
PENCEGAHAN
PENCEGAHAN SEKUNDER
PENCEGAHAN PRIMER  PEMERIKSAAN IVA / PAP SMEAR
 PEMBERIAN VAKSIN
HPV

Tersedia :
Vaksin Bivalent (HPV
16, 18)

Vaksin Quadrivalent
(HPV 6, 11, 16, 18)
TES IVA
UNTUK SIAPA? OLEH SIAPA?

Dokter atau Bidan


WANITA USIA 30-50 TAHUN
Di Puskemas atau RS

KAPAN DILAKUKAN?
-SETIAP SAAT
-MINIMAL 5 TAHUN SEKALI
Bila ditemukan IVA positif ?

Krioterapi Operasi
TINDAK LANJUT

Bila IVA Negatif maka pemeriksaan IVA


diulangi 5 tahun kemudian

Bila IVA Positif dan telah mendapatkan


pengobatan krioterapi:
-Kontrol pasca tindakan 2 minggu
-pemeriksaan ulang IVA 3 bulan
PAYUDARA DAN STRUKTURNYA
PERUBAHAN PADA KULIT
– Kemerahan
– Cekungan seperti lesung pipi
(dimpling)
– Tampak seperti kulit jeruk
PERUBAHAN PADA PUTING
– Luka di puting tidak sembuh > 6 bulan
– Keluar cairan merah atau kecoklatan
– Puting tertarik ke dalam
– Kulit puting menebal
FAKTOR RISIKO KANKER PAYUDARA
 Haid pertama pada usia < 10 tahun
 Berhenti haid (menopause) pada usia > 50 tahun
 Kehamilan pertama pada usia > 35 tahun
 Riwayat keluarga
 Tidak mempunyai anak
 Tidak menyusui
 Riwayat tumor jinak sebelumnya
 Berat badan berlebih
 Kebiasaan makan tinggi lemak dan kurang serat
 Perokok aktif dan pasif
 Konsumsi alkohol
 Pemakaian obat hormonal dalam waktu lama
 Penekanan pada pydr terus menerus dlm wkt lama
PEMERIKSAAN PAYUDARA OLEH TENAGA KESEHATAN
LANGKAH PEMERIKSAAN
Kuadran atas luar

Kuadran atas dalam

Kuadran bawah dalam

Kuadran bawah luar


PEMERIKSAAN LANJUTAN
1. Ultra Sono Graphy Mammae
2. Mammography
Kesimpulan
• Kanker leher rahim dan payudara dapat dideteksi
secara dini untuk meningkatkan angka kesembuhan.

• Cara deteksi dini untuk kanker leher rahim adalah


Pemeriksaan IVA (Inspeksi Visual Asam asetat

• Cara deteksi dini sederhana untuk kanker payudara


adalah Pemeriksaan Klinis Payudara dan
Pemeriksaan Payudara sendiri
TERIMA KASIH
MAMOGRAFI

USG
HASIL PEMERIKSAAN
• Normal
• Benigna (jinak)
• Dicurigai benigna • Follow up 6 bulan
• Dicurigai maligna • Biopsi
(ganas)
• Sangat dicurigai • Biopsi
maligna

You might also like