You are on page 1of 9

PELAKSANAAN PROGRAM

BUDAYA KERJA

Oleh :
M.Joffy Mahardhika

Materi Buadaya Kerja/M.Joffy Mahardhika


DEFINISI PROGRAM
BUDAYA KERJA

• Program Budaya kerja adalah rencana


kegiatan-kegiatan untuk membentuk serta
membangun sikap dan perilaku SDM suatu
organisasi yang sesuai untuk mendukung
tercapainya tujuan organisasi.

Materi Buadaya Kerja/M.Joffy Mahardhika


TUJUAN PROGRAM BUDAYA KERJA
• Membentuk SDM yang berkualitas semangat dan
penampilan kerja yang prima
• Menjamin hasil kerja baik kuantitas maupun
kualitas
• Membuka komunikasi timbal-balik sehingga
meminimalisir terjadinya kesalahan kerja
• Mengikutsertakan para pegawai secara
partisipasi turut bertanggungjawab atas laporan
hasil kerja yang baik dan benar
Materi Buadaya Kerja/M.Joffy Mahardhika
TUJUAN PROGRAM BUDAYA
KERJA TERCAPAI

1 Komitmen dari
seluruh Stekholder

2 Pelatihan Budaya
Kerja

Materi Buadaya Kerja/M.Joffy Mahardhika


PELATIHAN BUDAYA KERJA
• Pelatihan merupakan tanggung jawab penting
bagi tiap pemimpin organisasi terutama untuk
para pegawai baru yang memerlukan latihan
permulaan. Sedangkan untuk pegawai lama
pelatihan diperlukan untuk tambahan
pengetahuan dan tanggung jawab.
• Pelatihan pegawai yang baik dan berkelanjutan
akan menghasilkan mutu kinerja pegawai yang
meningkat.
Materi Buadaya Kerja/M.Joffy Mahardhika
TUJUAN UMUM PELATIHAN
• Mengembangkan keahlian sehingga pekerjaan
dapat diselesaikan dengan lebih efektif dan
efisien
• Mengembangkan pengetahuan sehingga
pekerjaan dapat diselesaikan secara rasional
• Mengembangkan sikap, sehingga
menimbulkan kemauan kerja sama.

Materi Buadaya Kerja/M.Joffy Mahardhika


Mengapa Pelatihan Dibutuhkan ?
• Pengadaan Pegawai-pegawai baru
• Meminimalisir kendala dan kesulitan kerja
• Semakin ketatnya persaingan
• Semakin berkembangnya sumber daya
• Untuk meningkatkan keahlian dan
keterampilan
• Meningkatkan dan memelihara motivasi kerja

Materi Buadaya Kerja/M.Joffy Mahardhika


Macam Pelatihan Budaya Kerja
1. Pelatihan Induksi : Pelatihan dengan tujuan membantu pegawai
menyelesaikan pekerjaannya yang baru dan memberi beberapa ide
kepadanya mengenai perusahaan dan latar belakang pekerjaannya.
2. Pelatihan dalam Pekerjaannya : Merupakan pelatihan berupa instruksi
khusus untuk melaksanakan tugas-tugas dari suatu pekerjaan tertentu
3. Pelatihan Pengawas : Pelatihan untuk mengajar pegawai-pegawai
bagaimana memeriksa dan mengawasi serta melatih pegawai-pegawai
lainnya
4. Pelatihan Manajemen : Pelatihan untuk melatih pegawai-pegawai yang
memiliki jabatan dalam manajemen perusahaan, seperti sekretaris
perusahaan, akuntan dll
5. Pengembangan Manajemen Pucak : Pelatihan untuk mengembangkan dan
menambah kemampuan manajemen puncak, seperti pelatihan tata kelola
perusahaan untuk para manajer.

Materi Buadaya Kerja/M.Joffy Mahardhika


TERIMA KASIH

Materi Buadaya Kerja/M.Joffy Mahardhika

You might also like