You are on page 1of 10

MEMBANGUN BISNIS DI MASA PENSIUN

Muhammad Ilhamsyah, ST., MM


Tahapan dalam Memulai Bisnis

1. Tentukan tujuan
2. Tentukan ide usaha yang akan
dijalankan
3. Tentukan model usaha yang akan
dijalankan
4. Tentukan sumberdaya yang dibutuhkan
5. Tentukan strategi
1. Tentukan tujuan

1. Apa alasan anda ingin


membangun bisnis setelah
pensiun?
2. Haruskah anda membangun
bisnis setelah pensiun?

“Lihat kondisi anda saat ini dan


sesuaikan dengan apa tujuan anda”
2. Tentukan ide usaha

Mulailah dari yang dekat


1. Apa keahlian anda?
2. Apa hobi anda?
3. Apa potensi dari orang terdekat anda?
4. Bagaimana kondisi lingkungan sekitar
anda?
3. Tentukan Model Usaha

Produksi Distribusi Retail

Franchise Dropship Consultant


4. Tentukan Sumberdaya

1. Uang/Dana
2. Tenaga kerja
3. Bahan baku
4. Peralatan
5. Metode Kerja
6. Market/Pasar
5. Tentukan Strategi Bisnis

1. Tentukan target pasar


2. Tentukan positioning bisnis
3. Tentukan promosi dan cara penjualan
4. Tentukan layanan yang diberikan
Pola Pikir yang Harus Dibangun

1. Buang rasa takut


2. Berpikir sederhana
3. Sukai apa yang anda kerjakan
4. Setiap masalah ada solusinya
5. Jangan berhutang untuk memulai bisnis
6. Lakukan karena butuh, bukan karena ingin
Pemanfaatan Teknologi dalam Bisnis

1. Sosial Media (Facebook, Instagram, Twitter, Youtube, WhatsApp, dll)


2. Website
3. SEO (Search Engine Optimization)
4. Marketplace
TERIMA KASIH

You might also like