You are on page 1of 14

PEMBEKALAN NERS Rizky Asta Pramestirini

KEPERAWATAN DASAR PROFESI


DESKRIPSI MATA KULIAH
Praktik keperawatan Dasar Profesi (KDP) merupakan bagian
awal dari rangkaian proses pendidikan Ners tahap profesi yang
akan diikuti oleh seluruh mahasiswa pada tatanan klinik di rumah
sakit. Kemampuan yang dicapai selama program ini akan menjadi
dasar kemampuan di mata kuliah tahap profesi selanjutnya.
 Setelah menjalani praktik KDP ini, mahasiswa diharapkan
mampu menentukan gangguan pemenuhan kebutuhan dasar, dan
melaksanakan tindakan keperawatan untuk memenuhi kebutuhan
klien dan keluarga dengan mennggunakan pendekatan proses
keperawatan.
CONT…
 Keperawatan dasar profesi difokuskan untuk mengasah kemampuan
mahasiswa agar mampu bersikap dan bertindak sebagai perawat profesional.
Kemampuan yang dimaksud adalah :
1.Mampu melakukan analaisis gangguan kebutuhan dasar klien dan keluarga
2.Bersikap caring di setiap kesempatan memberikan asuhan keperawatan
3.Membina hubungan interpersonal kepada klien dan keluarganya
4.Memberikan asuhan saat klien dan keluarga menggalami gangguan
pemenuhan kebutuhan dasar
CAPAIAN PEMBELAJARAN
Bila merawat klien dengan gangguan pemenuhan kebutuhan dasar, mahasiswa
mampu :
1.Menyusun rencana asuhan keperawatan sesuai standar profesi keperawatan
a.Melakukan pengkajian yang terkait dengan kebutuhan dasar klien dan keluarga
b.Menegakkan diagnosis keperawatan yang terkait dengan gangguan kebutuhan dasar
c.Menyusun intervensi keperawatan
d.Mengimplementasikan perencanaan keperawatan
e.Melakukan evaluasi keperawatan
2. Mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan profesional dalam
KEGIATAN PRAKTEK PROFESI
1. Beban SKS
Beban SKS Keperawatan Dasar Profesi adalah 2 SKS.
2. Tempat praktek dan waktu
Tempat praktik di Rumah Sakit Muhammadiyah Ahmad Dahlan
Kediri , yang dilaksanakan pada tgl 15 Mei s/d 06 Agustus 2023
3. Peserta praktek
Mahasiswa program studi sarjana keperawatan, Praktek setiap
kelompok 2 minggu
3. Tata Tertib
a. Setiap mahasiwa praktik wajib hadir 100% sesui jadwal (1 minggu bergilir
per kelompok dengan kewajiban praktek 2 hari per mahasiswa)
• Mengganti praktik 2 kali dari hari yang ditinggalkan jika (meninggalkan
praktek tanpa keterangan, ijin karena kepentingan dan tanpa persetujuan
kepala ruang/ pembimbing klinik, dosen pembimbing dan kood praktek).
•Mengganti sesuai hari yang ditinggalkan, jika : ( sakit dengan surat
keterangan dokter yang telah diketahui kepala ruang, pebimbing klinik, dosen
pebimbing dan koord praktek)
b. Saat menjalankan aktifitas profesi wajib menggunakan seragam profesi
beserta atribut lengkap sesuai peraturan isntitusi dan lahan praktik
PENUGASAN
Laporan pendahuluan Asuhan keperawatan
1 Askep selama 2 minggu,
1 laporan pendahuluan dengan minimal 2 diagnosa
selama 2 minggu keperawatan, intervensi,
implementasi dan evaluasi
 LP ditulis (min daftar dilakukan selama 3 hari.
pustaka th 2012)
 Askep ditulis tangan pada
 LP dihubungkan dengan format
kebutuhan dasar manusia
CONT….
RESUME PENYULUHAN (Tugas Kelompok)
 2 Minggu 2 ( tidak boleh kasus dari Penyuluhan 1 minggu 1x
askep)
- SAP
- Media penyuluhan
PENGGUMPULAN TUGAS
Laporan kelompok
Laporan individu

1. Cover Tugas Penyuluhan

2. Lembar pengesahan
3. LP
4. Lembar pengesahan askep
5. Askep
6. Resume
7. Di jilid jadi 1 soft cover warna
KUNING
TERIMA KASIH

You might also like