You are on page 1of 27

SISTEM INDERA

INDERA PENGLIHATAN
INDERA PENDENGARAN
INDERA PENCIUMAN
INDERA PENGECAP
INDERA PERABA
INDERA PENGLIHATAN

Indera penglihatan  MATA

Organ yang peka terhadap Cahaya


(Fotoreseptor)
BAGIAN-BAGIAN MATA
 Kornea: transparan, banyak neuron sensorik,
tak ada pembuluh darah, dilindungi oleh
selaput pelindung (konjungtiva)

 Iris (selaput pelangi): mempunyai pigmen


sehingga mata jadi berwarna, otot lingkar
yang dapat berkontraksi sehingga lubang
pupil dapat mengecil. Iris berfungsi mengatur
banyak sedikit cahaya yang masuk ke mata.

 Pupil: celah atau lubang yang dibentuk oleh


otot lingkar iris. Pupil berwarna hitam karena
menyerap cahaya.
 Lensa mata: bersifat bikonkaf dan daya elastisitas
sangat tinggi. Daya elastisitas dipengaruhi usia.
Fungsinya untuk mengatur jatuhnya bayangan ke
retina.

 Lapisan Bola Mata


a. Sklera: lapisan terluar warna putih & tak ada
pembuluh darah
b. Koroid: kaya pembuluh darah & pigmen melanosit
sehingga berwarna hitam
c. Retina: sangat sensitif terhadap cahaya, bagian
paling sensitif disebut bintik kuning, Sangat kaya
dengan sel kerucut yang peka terhadap warna.
Daerah tempat keluarnya syaraf mata & tidak dapat
menerima rangsang cahaya disebut bintik buta.
RETINA VERTEBRATA
Cahaya harus melewati beberapa lapisan sel
yang relatif transparan sebelum mencapai sel
batang dan sel kerucut.

Fotoreseptor ini berkomunikasi dengan sel-sel


ganglion melalui sel bipolar.

Pengolahan informasi visual dimulai di retina


itu sendiri. Akson sel batang dan sel kerucut
bersinapsis dengan neuron yang disebut sel
bipolar, yang selanjutnya bersinapsis dengan
sel ganglion.
BAGAIMANA KITA BISA MELIHAT?

 Cahaya Kornea  Aqueous humor


 Pupil  Lensa  Vitreous humor
Retina  Saraf optik di otak 
Persepsi visual
KELAINAN PADA MATA
A. Miopi :
- lensa mata > cembung
-tidak bisa melihat jauh
- ditolong dgn lensa cekung
B. Hipermetropi :
- lensa mata > pipih
-tidak bisa melihat dekat
-ditolong dgn lensa cembung
C. Astigmatis :
-lensa mata tidak rata
-lensa silindris
D.Presbiopi :
-lensa hilang elastisitasnya karena
bertambah umur dan tidak bisa
berakomodasi baik
E. Glaukoma
Penyumbatan saluran yang mengalirkan
cairan pada Aqueous humor
INDERA PERABA
 Indera peraba  kulit

Fungsi kulit :
 Pelindung tubuh
 Pengatur suhu tubuh
 Tempat keluarnya keringat
 Mencegah masuknya kotoran atau

bibit penyakit ke dalam tubuh


INDERA PERABA (MEKANORESEPTOR)
RESEPTOR DI KULIT
 Korpus Meissner: Menanggapi SENTUHAN

 Korpus Ruffini: Menanggapi PANAS

 Korpus Krause: Menanggapi DINGIN

 Korpus Paccini: Menanggapi TEKANAN

 Ujung saraf bebas/ Nosiseptor: NYERI


SARAF PENERIMA PADA KULIT
Korpus Meissner Korpus Ruffini
terletak di dekat Terletak hampir ke
permukaan kulit lapisan hipodermis.
menanggapi Menanggapi PANAS
SENTUHAN.
Korpus Krause.
Menanggapi dingin.
Letaknya agak ke dalam
Korpus Pacini
Terletak hampir ke
lapisan hipodermis.
Menanggapi
TEKANAN Ujung saraf tanpa selaput
didalam kulit atau didalam
organ internal peka
terhadap rasa sakit atau
nyeri.
INDERA PENDENGARAN

Telinga mempunyai reseptor


khusus untuk mengenali
getaran bunyi (Fonoreseptor)
dan untuk keseimbangan
(Statoreseptor).
TELINGA LUAR

 Telinga luar terdiri dari daun telinga, lubang


telinga luar, dan selaput pendengaran.

 Fungsi telinga luar untuk menerima dan


mengetahui arah datangnya gelombang suara
TELINGA TENGAH

Telinga tengah terdiri dari :


 Membran timpani  menerima dan

mengubah getaran suara menjadi getaran


benda padat.
 Saluran Eustachius  Bagian ini merupakan

rongga yang berisi udara untuk menjaga


tekanan udara agar seimbang
 Tulang-tulang pendengaran : Maleus (martil),

incus (landasan), stapes ( sanggurdi)


TELINGA DALAM
Telinga dalam terdiri dari:
1. Vestibular berupa 3 saluran setengah
linkaran: sebagai organ keseimbangan
2. Koklea atau rumah siput: sebagai reseptor
pendengaran
BAGAIMANA KITA BISA MENDENGAR?

 Bunyi Lubang telinga  Gendang


telinga  Tulang MaLaS  Koklea 
Saraf Auditori  Persepsi mendengar
Gangguan Indra Pendengaran

Gangguan indra pendengaran disebut juga TULI.


Tuli dibagi 2 yaitu Tuli Konduktif dan Tuli saraf.

 Tuli Konduktif yaitu tuli karena gangguan


penghantaran getaran suara

 Tuli Saraf terjadi jika organon korti, saraf VIII,


atau korteks otak derah pendengaran rusak.
INDERA PENGECAP
Indera pengecap/perasa  LIDAH

Peka terhadap rangsang zat kimia


(Kemoreseptor) berupa cairan/larutan

Fungsi lidah :
 Pengecap berbagai rasa makanan
 Membantu menelan makanan
 Membantu berbicara
Bagian-bagian lidah :
 Papilla yaitu tonjolan di
permukaan lidah yg
mengandung reseptor:

 Pangkal lidah: pahit


 Ujung lidah: manis
 Tepi depan: asin
 Tepi belakang: asam
INDERA PENCIUMAN

Bagian-bagian hidung :

 SarafOlfaktori/pembau
 Selaput lendir
 Rambut hidung
TERIMA KASIH

You might also like