You are on page 1of 78

Bunga majemuk dan

bagian-bagiannya
Pertemuan ke 9
Tumbuhan menurut jumlah bunganya
bisa dibedakan atas :
*planta uniflora
*planta multiflora. Sedangkan menurut
letaknya bisa dibedakan menjadi:
*flos terminalis
*flos axillaris. Sedangkan ada bunga
yang terpencar (flores sparsi) dan
bunga dalam rangkaian (inflorescentia)
Bunga majemuk=
anthotaxis=inflorescentia ,adalah
suatu bunga yang berkumpul
bersama-sama dalam suatu
rangkaian atau dalam satu tangkai
•Bagian yang bersifat seperti
batang:
1. ibu tangkai daun =
pedunculus=pedunculus
communis=rakhis
2. tangkai daun = pedicellus
3. dasar bunga = receptaculum
Bagian yang bersifat seperti daun:
1. daun pelindung =braktea
2. daun tangkai =brakteola
3. seludang bunga = spatha
4. Daun pembalut = braktea involucris/
involucrum
5. kelopak tambahan= epicalyx
6. daun-daun kelopak = sepalae
7. daun-daun mahkota = petalae
8. daun-daun tenda bunga= tepalae
9. benang sari= stamina
10. daun buah = carpel
Bunga Caesalpinia pulcherrima dan Durantha repens
Spatha pada bunga tongkol
Rafflesia arnoldii= bunga bangkai
tipe-tipe bunga majemuk tak
terbatas = inflorescentia
racemosa= inflorescentia
botryoides= inflorescentia
centripetala
~ibu tangkai tidak bercabang
Berdasarkan pertumbuhan
pucuknya, dikenal adanya
pertumbuhan monopodial dan
simpodial.
•Bunga majemuk tidak terbatas (indeterminate):
pertumbuhan monopodial. Pucuk ibu tangkai bunga
tumbuh terus, dan bunga-bunga mekar dari bawah ke
atas.
•Bunga majemuk terbatas (determinate):
pertumbuhan simpodial. Bunga yang paling
ujung mekar dahulu dan layu, kemudian di
bawahnya, lewat samping, muncul tangkai
bunga yang lebih muda dan mekar. Demikian
seterusnya.
Pada bunga majemuk terbatas,
apabila mekarnya bunga yang
paling ujung (terminal) diikuti
dengan mekarnya bunga-bunga lain
dari bawah ke atas, disebut
akropetal. Apabila mekarnya bunga-
bunga lain itu dari atas ke bawah,
disebut basipetal; dan apabila
mekarnya dari tengah-tengah ibu
tangkai daun, disebut divergen.
Tandan / racemus/botrys
Jika bunga bertangkai nyata,
duduk pada ibu tangkainya
Epilobium angustifolium
Caesalpinia pulcherrima
Bunga bulir/spica
Seperti bunga tandan tapi
bunga tidak bertaangkai
Bunga untai/ lada= amentum
Skema bunga untai
Bunga tongkol=spadix
Seperti bulir, tetapi ibu
tangkai besar dan seringkali
berdaging
Anthurium
Bunga tongkol dan bunga bongkol
Bunga payung= umbella
Bunga majemuk tak
terbatas dan dari ujung
tangkainya mengeluarkan
cabang-cabang yang sama
panjangnya
umbelliferae
Bunga cawan/corymbus/anthodium
Bunga majemuk yang ujung ibu
tangkainya melebar dan merata
sehingga membentuk seperti cawan,
pada bagian tengah tersusun bunga
tabung (fertil) dan bunga pinggir
yang steril yang bentuknya pita
Helianthus annus
Bunga bongkol/capitulum
Suatu bunga majemuk yang
menyerupai bunga cawan,
tetapi tanpa daun-daun
pembalut dan ibu tangkai
biasanya membengkak
Bunga periuk= hypanthodium
Ujung ibu tangkai menebal
berdaging seperti, bunga terdapat
pada bagian yang menebal
Ujung ibu tangkai menebal
berdaging membentuk badan yang
menyerupai periuk, dan bunga
terletak dalam badan seperti
periuk tadi
-ibu tangkai bercabang
malai (panicula)= tandan majemuk
Malai rata/corymbus ramosus
Bunga payung majemuk =
umbella composita
Bunga tongkol majemuk
Echinops ritro
Bunga bulir majemuk
Lolium temulentum
Bunga majemuk berbatas =
inflorescentia cymosa=
inflorescentia centrifuga
Anak payung menggarpu /dichasium
pada ujung ibu tangkai
terdapat satu bunga ,
dibawahnya terdapat dua
cabang yang sama panjangnya,
masing-masing mendukung
bunga pada ujungnya
Dichasium
Dichasium: tampak
atas

Double cyme
Bunga tangga/bunga bercabang seling /
cincinnus
Suatu bunga yang ibu tangkainya
bercabang, dan selanjutnya
cabangnya bercabang lagi, dan
cabangnnya berganti-ganti kearah
kiri dan kanan
Bunga cyathium
Bunga majemuk dengan
susunan yang khas, satu bunga
betina dikelilingi oleh lima
bunga bercabang seling,
masing-masing terdiri atas
empat bunga jantan
Bunga sekrup / bostryx
Ibu tangkai bercabang yang
percabangannnya terbentuk kekiri
atau kekanan dan membentuk
sudut 90 ◦ sehingga bila kita
mengikuti arah percabgan kita
akan berputar seperti spiral
Hypericum perforatum
Bunga sabit/ drepanium
Seperti bunga sekrup, tetapi
semua percabnganya terletak
pada satu bidang seperti
menampakkan bentuk seperti
sabit
Gladiolus imbricatus
Bunga kipas /rhipidium
Seperti bunga bercabang
seling, tapi semua bunga
terletak pada satu bidang dan
cabangnya tidak sama panjang
sehingga seolah-olah bunga
sama tinggi
Iris foetissima
Bunga majemuk campuran/
inflorescentia mixta
Merupakan bunga majemuk
campuran antara bunga majemuk
terbatas dan bunga majemuk tak
terbatas
Gubahan semu/ verticillaster
Lembing/ anthela
Jika cabang ibu tangkai yang
sebelah bawah jauh lebih panjang
daripda ibu tangkai dan cabang
bunga yang diatasnya
Juncus inflexikus
Tukal/ glomerolus
Suatu bunga majemuk yang
bersifat terbatas/ cymosus
terdiri atas bunga-bunga
kecil yang tersusun rapat
pada cabang bunga
majemuknya
Berkas/ fasciculus
Suatu bunga majemuk yang
umumnya bersifat terbatas
dengan ibu tangkai yang pendek,
bunga lebih besar daripada
bunga pada tukal, mempunyai
tangkai yang tidak sama besar

You might also like