You are on page 1of 12

KEWIRAUSAHAAN

MATERI I

OLEH :
IWAN SURYADI, SE, M.Pd
PENGERTIAN, KONSEP, DAN RUANG
LINGKUP KEWIRAUSAHAAN
(Entrepreneurship)
Inti dan Hakikat Kewirausahaan

• Kewirausahaan
Kemampuan Kreatif dan Inovatif yang
dijadikan dasar, kiat dan sumber daya untuk
mencari peluang menuju sukses
• Kreativitas
Kemampuan untuk mengembangkan ide-ide
baru dan cara-cara baru dalam pemecahan
masalah dan menemukan peluang (thinking
new thing)
• Inovasi
Kemampuan untuk menerapkan kreativitas
dalam rangka pemecahan masala
Jiwa dan Sikap Kewirausahaan
Proses kreatif dan inovatif hanya dilakukan oleh
orang-orang yg memiliki jiwa dan sikap
kewirausahaan, yaitu orang-orang yang:
• Percaya diri.
• Berinisiatif
• Memiliki motif berprestasi.
• Memiliki jiwa kepemimpinan.
• Berani mengambil resiko.
Proses Kewirausahaan

Diawali dengan proses:


• Imitasi dan Duplikasi.
• Pengembangan
• Penciptaan sesuatu yg baru (Inovasi).
Tahap Inovasi dipengaruhi Oleh:
- Faktor Pribadi
• Berprestasi
• Komitmen
• Nilai-Nilai Pribadi
• Pendidikan
• Pengalaman
- Faktor Lingkungan
• Peluang
• Model
• Aktivitas
Fungsi dan Peran Wirausaha
Wirausaha memiliki 2 peran:
1. Sebagai Penemu (Inovator)
Wirausaha menemukan dan menciptakan produk baru,
teknologi dan cara baru, ide-ide baru dan organisasi
baru.
2. Sebagai Perencana (Planner)
Wirausaha berperan merancang usaha baru,
merencanakan strategi perusahaan baru,
merencanakan ide-ide dan peluang dalam perusahaan
Ide dan Peluang Kewirausahaan

Ide akan menjadi peluang apabila wirausaha


bersedia melakukan evaluasi terhadap peluang
secara terus menerus melalui proses penciptaan
sesuatu yg baru dan berbeda, mengamati
peluang, menganalisis proses dan
memperhitungkan resiko yang mungkin terjadi.
Bekal Pengetahuan dan Keterampilan
Wirausaha
• Bekal Pengetahuan:
a. Usaha yg akan dirintis & lingkungan usaha yang ada.
b. Peran dan tanggung jawab.
c. Manajemen & organisasi bisnis.

• Bekal Keterampilan:
a. Konseptual dalam mengatur strategi dan memperhitungkan resiko.
b. Kreatif dalam menciptakan Nilai Tambah.
c. Memimpin dan Mengelola.
d. Berkomunikasi dan berinteraksi.
e. Teknik usaha yang akan dilakukan.
Merintis Usaha baru

3 Cara Untuk Memasuki Suatu Usaha Bisnis :


1. Merintis usaha baru sejak awal
2. Membeli perusahaan yang telah ada
3. Kerjasama manajemen (Franchising
Etika Berwirausaha
• Kejujuran.
• Integritas.
• Menepati janji.
• Kesetiaan.
• Kewajaran.
• Suka membantu org lain.
• Baik dan taat hukum.
• Menghormati orang lain.
• Bertanggung jawab.

You might also like