You are on page 1of 16

Aliran Linguistik tradisional

‫اللسانيات التقليدية‬
Luluk Farida Andriyani
Rikha Ikke Nuriani
Siti Masithoh
Fase Perkembangan Linguistik

Zaman Yunani Zaman Romawi Zaman Renaisanse Menjelang


Pertengahan modern

• Menjelang
kemunculan
linguistik
modern
Fase perkembangan linguistik
Linguistik Tradisional terkenal dengan linguistik zaman
Yunani pada masa abad ke 2-5 SM. Tokoh pada linguistik ini
yaitu Plato (429 SM-348 SM) dan Aristoteles (384 SM-322
SM). Tata Bahasa mulai diperhatikan pada akhir abad (130
SM) oleh Dyonisius Thrax. Buku tata bahasa yang pertama
disusun itu berjudul “Techne Gramatike”. Buku inilah yang
kemudian menjadi anutan para ahli tata bahasa yang lain yang
kemudian dikenal sebagai penganut aliran tradisionalisme.
Masalah pokok para tokoh aliran
lingustik tradisional

Fisis (alami) dan Analogi (Teratur ) dan

nomos (konvensi) anomali (tidak teratur)


Kaum shopis (abad ke-5 SM)
Kaum shopis adalah sekelompok filsuf
yang hidup sezaman dengan Socrates.
Studi bahasa menurut kaum shopis:
 Mementingkan retorika
 Membedakan tipe-tipe kalimat
berdasarkan isi dan makna
Plato (429-347 SM)
Plato membagi 2 jenis kata:

 Onoma mencakup nama, nomina,


dan subjek.
 Rhemata mencakup ucapan, verba,
predikat.
ARISTOTELES (384-322 SM)
 Menambah satu kelas kata selain onoma
dan rhema, yaitu syndesmoi. Syndesmoi
adalah kata-kata yang bertugas lebih
banyak dalam sintaksis, hampir sama
dengan preposisi dan konjungsi.
 Membedakan 3 jenis kata, maskulin,
feminim, dan neutrum.
Di antara aliran linguistik tradisional yang mencerminkan
pendekatan filosofis adalah ilmu nahwu. Ilmu nahwu memiliki
banyak istilah sehingga banyak yang beranggapan bahwa
rumitnya ilmu nahwu terjadi setelah bersinggungan dengan
filsafat.
Contoh:
 Pembagian kalam dalam bahasa Arab (ism, fi’il, harf) =>
sejalan dengan pembagian jenis kata menurut Aristoteles
(onoma, rhemata, syndesmoi)
 Pembagian isim muzakkar dan muannats
Kaum stoik (abad ke-4 sm)
Kaum Stoik adalah sekelompok filsuf yang menganut

stoikisme, yaitu aliran filsafat yang berpandangan

bahwa manusia harus mampu mengontrol emosinya agar

bisa bersyukur atas apa yang terjadi. Menurut kaum

stoik, bahasa terdiri dari 3 komponen, yaitu:

 Tanda / simbol

 Makna (semainomen)

 Hal-hal di luar bahasa (benda/situasi)


Kaum alexandrian
Menghasilkan buku tata bahasa Dyonisis Thrax.
Menurut kaum alexandrian, ada 8 komponen bahasa,
yaitu:
 Onoma (kata benda)
 Rhema (kata kerja)
 Metosche (partisipal)
 Arthton (kata sandang)
 Antonymia (kata ganti)
 Prosthesis (kata depan)
 Epirhema (kata keterangan)
 Syndesmoi (kata sambung)
CIRI-CIRI ALIRAN LINGUISTIK
• Bertolak dari pola pikir secara filosofis
• Tidak membedakan bahasa ujaran dan bahasa tulis
TRADISIONAL
• Senang bermain dengan definisi
• Pemakaian bahasa berkiblat pada pola/kaidah

• Level-level gramatika belum disusun secara rapi


• Tata bahasa didominasi oleh jenis kata

• Kaidah bahasa bersifat perspektif (benar atau salah)


• Mempertahankan kajian/penemuan sebelumnya
Keunggulan linguistik
tradisional
• Lebih tahan lama karena berdasarkan pola pikir
filsafat.
• Berkiblat pada bahasa tulis baku.
• Menghasilkan generasi yang pandai dalam
menghafal istilah.
• Menjadikan penganutnya memiliki pengetahuan tata
bahasa yang cukup tinggi.
Kelemahan linguistik
tradisional
 Belum bisa membedakan bahasa lisan dan tulisan
 Tidak pernah menyajikan kenyataan bahasa
 Level-level gramatikanya belum rapi
 Menggunakan pola bahasa Latin
 Permasalahan tata bahasa didominasi oleh jenis kata
REFERENSI
• Ubaidillah, 2021. Teori-Teori Linguistik.
Yogyakarta: Prodi Sastra Inggris FAIB UIN SUKA.

• Purnawanti, Felisia, 2023. Pengantar Linguistik


Umum. Global Eksekutif Teknologi.

• Nashoih, Afif. Konsep Aliran Strukturalisme dalam


Gramatika Bahasa Arab.

• https://www.kompasiana.com/
nabilla29990/64781a2f4addee619722ed83/aliran-aliran-
linguistik-sejarah-linguistik-zaman-yunani
DISKUSI
• Ustadz Diki: Apakah Kubu Kuffah dan Basrah
termasuk dalam dua kubu aliran tradisional?

• Ustadz Novel: Manakah yang lebih bagus antara


aliran linguistik tradisional dan modern ?

• Ustadz Carsan:
Terimakasih

You might also like