You are on page 1of 9

CAPAIAN LANSIA

BULAN JANUARI
TAHUN 2023
LANSIA YANG DISKRINING
KESEHATAN (USIA >60TH)= (90%)
100.0 92.2
90.0
80.0
70.0
60.0 51.9
50.0 47.5 45.3
39.1 40.8 40.9
40.0 33.3
30.0 30.3
30.0 24.8
20.0
10.0
0.0
ea ng i h la k a a r re u n ng a k AS
k o i r le u s e l a r
Lo hay n
S
B a nt B e ol i ba a l
nt a
E SM
Lo ho a ra tai L ew Wa aw ka S K
P o L n m M o PU
Pa La
JUMLAH SASARAN SCREANING :
DESA/KEL SASARAN DATANG
LOKEA 138 46
LOHAYONG 60 18
POHON SIRIH 61 29
BALELA 119 36
LARANTUKA 117 53
PANTAI B. 151 59
LEWOLERE 359 89
WAIBALUN 309 126
LAMAWALANG 77 40
MOKANTARAK 141 130
TOTAL 1532 626
ISA
AL H
N
A SAL A
MA
 Data Sasaran Lansia Tahun 2023 masih
mengikuti data Lama. Akan di konfirmasi
kembali data terbaru
 Target capaian Lansia adalah sasaran Lansia
Usia 60th keatas yang di screaning baik di
posyandu lansia, PTM, KR atau di Pelayanan Poli
 Target Capaian Satu Tahun adalah 90 %
sedangkan Capaian Sampai dengan januari ini
40,9 %. Capaian Ini akan terbawa sampai
dengan Desember.
ANALISA
MASALAH
 Jumlah posyandu lansia ditahun 2023
berjumlah 16 posyandu lansia dgn rincian :
 Pustu Lokea 6 posyandu lansia/PTM
 Pustu Lewolere 7 Posyandu Lansia
 Lamawalang 1 Posyandu Lansia
 Mokantarak 2 Posyandu Lansia
 Pembiayaan posyandu lansia sebanyak 12
posyandu dari total 16 posyandu dengan
petugas 1 tenaga
 Dalam kegiatan posyandu diawali senam dan
terpenting Lansia di screaning, TB,BB, LP,
IMT, Kategori Kemandirian (ABC) dan Lab Bila
memungkinkan.
EVALUASI KEGIATAN LANSIA DI
BULAN JANUARI
 Deteksi Dini/Sreaning Faktor Resiko Lanjut
Usia di Masyarakat di laksanakan di 12
Posyandu Lansia(sudah laksanakan. ST dan
LPT Lengkap)

 Pelaksanaan Intervensi Lansia atau


Kunjungan Lansia Beresiko tidak ada.
SOLUSI/PEMECAHAN MASALAH:
 Pelaporan lansia tetap di rekap untuk semua
wilayah 10 desa/kelurahan dengan
mengambil data Lain yakni PTM dan
kunjungan Faskes.
 Akan di laksanakan sweping atau kunjungan
lansia dengan ttp memperhatikan target
capaian tanpa di biayai sehingga untuk
petugas yg turun tetap bertanggung jawab
terhadap capaian target
RPK LANSIA BULAN FEBRUARI
 Deteksi Faktor Resiko Lanjut Usia di Posyandu
Lansia di 12 Posyandu Lansia

 Akan di lakukan pendekatan untuk screaning


lansia pada kelompok tertentu.
TERIMA KASIH

You might also like