You are on page 1of 43

KURIKULUM PERKADERAN DI

PERGURUAN TINGGI
MUHAMMADIYAH -AISYAH

Agus Sumiyanto

1
2
KOMPONEN PERKADERAN
DI PTM DAN PTA
TUJUAN
PERKADERAN

Terbentuknya
JENIS DAN kader
VISI DAN MISI BENTUK PROSES Muhammadiyah
PERKADERAN yang berjiwa
Islam
berkemajuan
serta mempunyai
integritas dan
KURIKULUM kompetensi untuk
berperan
dalamPersyarikat
an,
kehidupan umat
PENGERTIAN
 Kurikulum perkaderan adalah seperangkat rencana dan pengaturan
tentang tujuan,isi,materi,pengelolaan pembelajaran dan evaluasi yang
digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan pelatihan untuk mencapai
tujuan perkaderan Muhammadiyah (curere – tempat berpacu – jarak yang
harus ditempuh oleh pelari )
 Kurikulum perkaderan merupakan pedoman operasional dari SPM
sebagai upaya pengembangan kepribadian kader agar memiliki
kompetensi seperti yang tergambar dalam profil kader
 Desain kurikulum adalah penetapan materi dan struktur kurikulum ,
model dan tata kelola pembelajaran serta sistem evaluasi untuk mengukur
keberhasilan perkaderan
 Kurikulum dilengkapi dengan Panduan Pelaksanaan Perkaderan yang
berupa silabus,pedoman penyelenggaraan,metode pembelajaran dan
evaluasi

4
PROFIL DAN KOMPETENSI
KADER
 Profil Kader adalah gambaran ideal tentang bagaimana wajah dan
perilaku kader Muhammadiyah dalam hidup keseharian
 Kompetensi Kader adalah kemampuan bersikap,berpikir dan bertindak
secara konsisten sebagai perwujudan dari pengetahuan,sikap dan
ketrampilan yang dimiliki oleh kader Muhammadiyah.
 Ada 2 ( dua) jenis kompetensi kader Muhammadiyah
A. Kompetensi Kader Paripurna, yaitu kompetensi yang secara
normatif seharusnya dimiliki oleh kader Muhammadiyah,setelah
mengikuti serangkaian perkaderan dari tingkat BA sampai DA Pusat
B Kompetensi Kader Berjenjang,yaitu kompetensi minimal yang harus
dicapai peserta perkaderan setelah mengikuti proses pelatihan pada
jenjang perkaderan tertentu

5
A. KOMPETENSI KADER
PARIPURNA
 Menurut Tanfidz Kpts Muktamar ke 46 tahun 2010 di
Yogyakarta, ( tentang Revitalisasi Kader dan Anggota
Muhammadiyah ) dirumuskan empat kompetensi kader yang
secara normatif harus dimiliki kader paripurna
Muhammadiyah :
1. Kompetensi Keberagamaan
2. Kompetensi Akademis dan intelektual
3. Kompetensi Sosial – Kemanusiaan dan Kepeloporan
4. Kompetensi Keorganisasian dan Kepemimpinan

6
(Kpts.Muktamar 46 tahun 2010)
PROFIL KADER PARIPURNA
KOMPETENSI NILAI-NILAI INDIKATOR

1.KEBERAGAMAAN  Kemurnian akidah yang membentuk keshalehan


dalam kehidupan
 Ketaatan beribadah yang tahsinah dari ibadah itu
terpantul dalam kehidupan sehari-hari
 Keihlasan dalam hidup dan berjuang menegakkan
ajaran Islam melalui Muhammadiyah
 Shiddiq dalam hati,kata dan tindakan
 Amanah dalam mengemban tugas organisasi
 Berjiwa gerakan

7
PROFIL KADER PARIPURNA

KOMPETENSI NILAI-NILAI INDIKATOR

2. AKADEMIS  Fathonah dalam berpikir,berwawasan,dan


DAN INTELEKTUAL menghasilkan karya pemikiran
 Tajdid dalam mengembangkan kehidupan dan
menggerakkan Persyarikatan sesuai jiwa ajaran
Islam
 Istiqamah dalam lisan,pikiran dan tindakan
 Etos belajar untuk selalu mengembangkan
diri,mencari dan memperkaya ilmu serta
mengamalkan ilmu pengetahuan dalam kehidupan
 Moderat dalam bersikap ,berpikiran dan bertindak

8
PROFIL KADER PARIPURNA

KOMPETENSI NILAI-NILAI INDIKATOR

3. SOSIAL KEMANUSIAAN  Keshalehan dalam kehidupan pribadi,keluarga


DAN KEPELOPORAN dan masyarakat luas
 Kepedulian sosial
 Suka beramal
 Keteladanan dalam seluruh sikap dan tindakan
 Tabligh
 Inovatif dalam mengembangkan kemajuan
organisasi
 Berpikiran maju dan membawa Muhammadiyah
pada kemajuan di berbagai bidang yang menjadi
misi dan usaha gerakan

9
PROFIL KADER PARIPURNA

KOMPETENSI NILAI-NILAI INDIKATOR

4. KEORGANISASIAN  Pengkhidmatan dan partisipasi aktif dalam peran


DAN KEPEMIMPINAN keumatan,kebangsaan dan kemanusiaan universal
 Menempati posisi apapun dengan semangat
ikhlas,berdedikasi,berprestasi dan menghasilkan hal-hal
terbaik
 Menjadi bagian yang menyatu dengan denyut nadi
kehidupan Persyarikatan,umat dan bangsa sebagai wujud
menjalankan misi organisasi
 Berkomitmen dan menjunjung tinggi ideologi
Muhammadiyah dan mampu bersikap tegas tetapi arif
dalam membela serta menegakkan prinsip dan
kepentingan Persyarikatan
 Mengutamakan misi dan kepentingan Muhammadiyah di
atas lainnya dengan niat ikhlas dan berkhidmat

10
B.KOMPETENSI KADER
BERJENJANG
o Untuk mencapai kualitas kader Paripurna
dibutuhkan perkaderan yng dilakukan secara
berjenjang sesuai hirarkhi kepemimpinan
Persyarikatan :
1. Tingkat Ranting dan Cabang
2. Tingkat Daerah
3. Tingkat Wilayah
4. Tingkat Pusat

11
PENGEMBANGAN MATERI
PERKADERAN (1)
 Materi perkaderan merupakan bahan penting dari struktur kurikulum
yang harus dipilih untuk membentuk pengetahuan,sikap dan ketrampilan
kader dalam rangka membentuk kompetensi kader
 Dalam pengembangan materi ,ada 4 aspek yang harus diperhatikan ;
1. Aspek Kedalaman ,yakni pembinaan keyakinan,nilai dan karakter
kepribadian kader berdasar nilai-nilai Islam yang dipahami oleh
Muhammadiyah.Aspek ini meliputi nilai-nilai prinsip ajaran Islam yang
menjadi dasar ideologi Muhammadiyah.Aspek ini direpresentasikan
dalam Kelompok Materi Ideologi Muhammadiyah
2. Aspek Keluasan,yakni penguatan kemampuan berpikir kritis dan
pengembangan wawasan kader.Aspek ini meliputi kerangka berpikir
secara metodologis dan paham akan dinamika perkembangan
Muhammadiyah, umat Islam,bangsa dan kehidupan global.Dalam
struktur kurikulum dimanifestasikan dalam Kelompok Materi
Pengembangan Wawasan
12
PENGEMBANGAN MATERI
PERKADERAN (2)
3. Aspek Keluwesan,yaitu pembentukan sikap,peningkatan kecakapan manajerial
dan kepemimpinan dalam berorganisasi serta pembentukan sikap dan
pengembangan perilaku sosial dalam perspektif global.Aspek ini meliputi
kemampuan menjalin interaksi ,mengelola organisasi dan praksis
bermuhammadiyah . Aspek ini juga meliputi pengembangan sikap proaktif ,
mampu mengorganisir diri dan kelompok serta membangun jejaring,memberikan
keteladanan ,meningkatkan inovasi dalam kepedulian sosial dalam perspektif
kemanusiaan global Dalam struktur kurikulum aspek ini direperesentasikan dalam
Kelompok Materi Kepemimpinan Organisasi dan Kelompok Materi Sosial
Kemanusiaan
5. Aspek Kelokalan, yaitu pembentukan pengetahuan dan sikap yang diperlukan
untuk pengembangan kompetensi yang sesuai dengan ciri khas,potensi segmentasi
kader berdasarkan hirarki,geografis,jenis amal usaha dan ortom .Dalam struktur
kurikulum aspek ini direpresentasikan dalam Kelompok Materi Muatan Lokal

13
STANDAR KOMPETENSI KEBERAGAMAAN
PENGEMBANGAN MATERI

NILAI MATERI

1. Kemurnian akidah yang  Hakekat Islam : peran Tauhid dalam


membentuk keshalehan dalam kehidupan
kehidupan  Mukadimah AD Muhammadiyah

2. Ketaatan beribadah yang tahsinah  Hakekat Islam : Makna Ibadah


dari ibadah itu terpantul dalam  Tuntunan Ibadah menurut Tarjih
kehidupan sehari-hari
 Ibadah Mahdhah dan Nafilah
STANDAR KOMPETENSI KEBERAGAMAAN
PENGEMBANGAN MATERI

NILAI MATERI

3. Keihlasan dalam hidup dan  Hakekat Islam : Ahlak


berjuang menegakkan ajaran  Matan Keyakinan dan Cita-2
Islam melalui Muhammadiyah Hidup Muhammadiyah
(MKCH)

4. Shiddiq dalam hati,kata dan  Risalah Akhlak


tindakan Muhammadiyah
STANDAR KOMPETENSI KEBERAGAMAAN
PENGEMBANGAN MATERI

NILAI MATERI

5. Amanah dalam mengemban  Kepribadian Muhammadiyah


tugas organisasi

6. Berjiwa gerakan
 Khittah Perjuangan Muhammadiyah
INTELEKTUAL
STANDAR KOMPETENSI AKADEMIS &
PENGEMBANGAN MATERI
NILAI MATERI

1. Fathonah dalam  Metodologi Pemahaman Agama Islam


berpikir,berwawasan,dan
menghasilkan karya pemikiran  Manhaj Tarjih Muhammadiyah

2. Tajdid dalam mengembangkan


 Pernyataan Pikiran Muhammadiyah
kehidupan dan menggerakkan
Persyarikatan sesuai jiwa Abad Kedua
 Implementasi Tarjih dan Tajdid dalam
ajaran Islam
Muhammadiyah
INTELEKTUAL
STANDAR KOMPETENSI AKADEMIS &
PENGEMBANGAN MATERI
NILAI MATERI

3. Istiqamah (konsisten)  Tafsir 12 Langkah


dalam lisan, pikiran, dan Muhammadiyah
tindakan.
 Muhammadiyah sebagai
4. Etos belajar (semangat dan Gerakan Ilmu-Amaliah
kemauan keras) untuk untuk Amal-Ilmiah.
selalu mengembangkan diri, 
mencari dan memperkaya
Jihad Intelektual
ilmu, serta mengamalkan
ilmu pengetahuan dalam
kehidupan.
INTELEKTUAL
STANDAR KOMPETENSI AKADEMIS &
PENGEMBANGAN MATERI
NILAI MATERI

5. Moderat (arif dan  Fiqhul Ikhtilaf


mengambil posisi di  Dinamika Gerakan
tengah) dalam bersikap, Pembaharuan Islam era klasik,
berpikiran, dan bertindak. Pertengahan & Kontemporer
 Fiqh Prioritas
KEPELOPORAN
STANDAR KOMPETENSI SOSIAL KEMANUSIAAN &
PENGEMBANGAN MATERI
NILAI MATERI

1. Keshalehan dalam kehidupan  Pedoman Hidup Islami Warga


pribadi,keluarga dan masyarakat luas Muhammadiyah (PHIWM)
 Tauhid Sosial
2. Kepedulian sosial
 Hak Asasi Manusia dan advokasi
kaum dhuafa
 Teologi Al Ma’un

 Strategi aktivisme Sosial


3. Suka beramal Muhammadiyah

 Profil kader dan teladan para kader


4. Keteladanan dalam seluruh sikap dan utama
tindakan
KEPELOPORAN
STANDAR KOMPETENSI SOSIAL KEMANUSIAAN &
PENGEMBANGAN MATERI
NILAI MATERI

 Dakwah di tengah gelombang


5. Tabligh
informasi dan ideologi
 Dakwah Kultural
 Gerakan Jama’ah dan Dakwah jama’ah

6. Inovatif dalam mengembangkan kemajuan


Muhammadiyah ,demokrasi dan civil
organisasi
society
 Strategi Pengembangan organisasi
7. Berpikiran maju dan membawa
 Paradigma Tajdid Muhammadiyah
Muhammadiyah pada kemajuan di
berbagai bidang yang menjadi misi dan  Muhammadiyah dan isu-isu strategis
usaha gerakan keumatan, kebangsaan dan
kemanusiaan universal
DAN KEPEMIMPINAN
STANDAR KOMPETENSI KEORGANISASIAN
PENGEMBANGAN MATERI
NILAI MATERI

1. Pengkhidmatan dan partisipasi aktif  Akhlak Kepemimpinan


dalam peran keumatan,kebangsaan Muhammadiyah
dan kemanusiaan universal  Revitalisasi Kader
Muhammadiyah

 Etos Kerja Kader


2. Menempati posisi apapun dengan
semangat ikhlas, berdedikasi, Muhammadiyah
 Pengembangan jaringan dan
berprestasi dan menghasilkan hal-hal
terbaik negosiasi
KEPEMIMPINAN
STANDAR KOMPETENSI KEORGANISASIAN
PENGEMBANGAN MATERI
NILAI MATERI

3. Menjadi bagian yang menyatu  Manjemen organisasi dan Ahlak


dengan denyut nadi kehidupan bermuhammadiyah
Persyarikatan,umat dan bangsa  Hirarki dan Tata Aturan dalam
Muhammadiyah
sebagai wujud menjalankan misi  Politik dan Kebijakan Publik
organisasi
4. Berkomitmen dan menjunjung
tinggi ideologi Muhammadiyah
dan mampu bersikap tegas tetapi
arif dalam membela serta  Revitalisasi Ideologi Muhammadiyah
menegakkan prinsip dan  Revitalisasi Cabang dan Ranting
kepentingan Persyarikatan  Revitalisasi Pendidikan Muhammadiyah
DAN KEPEMIMPINAN
STANDAR KOMPETENSI KEORGANISASIAN
PENGEMBANGAN MATERI
NILAI MATERI

5. Mengutamakan misi dan  Studi Banding ke amal


kepentingan usaha Muhammadiyah
Muhammadiyah di atas  Outbond
lainnya dengan niat ikhlas
dan berkhidmat
5 KELOMPOK MATERI PEMBENTUK
KOMPETENSI KADER PARIPURNA:

1. Hakekat Islam (1): Peran Tauhid dalam


1.KELOMPOK kehidupan
MATERI 2. Mukadimah Anggaran Dasar Muhammadiyah
3. Hakekat Islam (2): Makna Ibadah
4. Tuntunan Ibadah Sesuai Putusan Tarjih
IDEOLOGI 5. Ibadah Mahdhah dan Nafilah
MUHAMMADIYAH 6. Hakekat Islam (3): Akhlak .
7. Matan Keyakinan dan Cita-cita Hidup
Muhammadiyah
8. Risalah Akhlak Muhammadiyah
9 .Kepribadian Muhammadiyah
10.Khittah Perjuangan Muhammadiyah
1. Metode Pemahaman Agama Islam ,
2. Manhaj Tarjih ,
3. Pernyataan Pikiran Muhammadiyah Abad
2. KELOMPOK Kedua
MATERI 4. Implementasi Tarjih dan Tajdid dalam
Muhammadiyah
5. Tafsir 12 Langkah Muhammadiyah
PENGEMBANGAN 6. Muhammadiyah sebagai Gerakan Ilmu
WAWASAN Amaliah, Amal ilmiah
7. Jihad Intelektual
8. Fiqhul Ikhtilaf
9. Dinamika Pembaharuan Islam Era
Klasik,Pertengahan dan Kontemporer
10.Fiqh Prioritas

26
1. Pedoman Hidup Islami warga
Muhammadiyah (PHIWM)
2 Tauhid Sosial
3.KELOMPOK
3. Hak asasi manusia dan advokasi kaum
MATERI dhuafa
4. Teologi Al Ma’un
5. Strategi Aktivisme Sosial
SOSIAL
Muhammadiyah
KEMANUSIAAN 6. Profil Kader dan Teladan para
DAN Kader Utama
KEPELOPORAN 7. Dakwah di tengah gelombang
informasi dan ideologi
8. Dakwah Kultural
9. Gerakan Jama’ah dan Dakwah
Jama’ah
10. Islam, demokrasi dan Civil Society
11. Strategi Pengembangan Organisasi
12. Paradigma Tajdid Muhammadiyah
13. Muhammadiyah dan isu-isu strategis
8 keumatan, kebangsaan dan 27
1.Akhlak Kepemimpinan Muhammadiyah
2.Revitalisasi Kader Muhammadiyah
4. KELOMPOK MATERI 3.Etos Kerja Kader Muhammadiyah
4.Pengembangan jaringan dan negosiasi
5.Manajemen Organisasi dan Akhlak
Bermuhammadiyah,
KEORGANISASIAN 6. Hirarki dan Tata Aturan dalam Muhammadiyah
DAN 7.Politik dan Kebijakan Publik
KEPEMIMPINAN 8. Revitalisasi Ideologi Muhammadiyah
9.Revitalisasi Cabang dan Ranting Muhammadiyah
10.Revitalisasi Pendidikan Muhammadiyah
11.Studi Banding ke Amal Usaha Muhammadiyah
12.Outbond

5. KELOMPOK MATERI 1.Enterpreneurship


MUATAN LOKAL 2.Service Excelence,
3.Guru profesional
(PILIHAN) 4.Sales Negosiation
5.Pendidikan Karakter di Perguruan Muhammadiyah,
6.Regenerasi dalam Muhammadiyah
7.Dan lain-lain
KOMPETENSI KADER
KMPETNSI KOMPETENSI
JENJANG
PARIPURNA

KELOMPOK MATERI
HARAPAN VISI, MISI
TUJUAN PERKADERAN
MASYARKT MUHAMMADIYAH

MATERI PERKADERAN
PROFIL
KADER
MODEL & STRATEGI
PEMBELAJARAN
KURIKULUM Perkaderan Utama
STRUKTUR DAN MUATAN
DARUL ARQAM BAITUL ARQAM

 Materi DA Pusat terdiri dari 4 kelompok  Materi BA Daerah dan


materi : 30 materi selama 58 jam Cabang/Ranting terdiri dari 8
pembelajaran di kelas + 2 jam praktik materi (7 wajib dan satu
selama 7 hari 6 malam
pilihan/Mulok)
 Materi DA Wilayah terdiri dari 5 kelompok  Jumlah 12 jam pembelajaran di
materi : 21 materi selama 40 jam
pembelajaran di kelas + 2 jam praktik kelas + 2 jam praktik,selama 2 hari
selama 5 hari 4 malam 1 malam
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45  1 jam pembelajaran ekuivalen
menit dengan 45 menit
 Kedalaman dan cakupan materi dirinci  Kedalaman dan cakupan materi
dalam silabus dirinci dalam silabus

30
STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM
Perkaderan Fungsional

 Beban belajar Perkaderan Fungsional tergantung tujuan,waktu dan segmentasi Perkaderan


Fungsional
 Materi Perkaderan Fungsional meliputi 4 materi wajib , berjumlah 4 jam pembelajaran
di kelas ditambah 2 materi praktek maksimal 30 % dari jumlah keseluruhan materi yang
diterima peserta
 Materi wajib bersifat fleksibel bisa memilih satu diantara kelompok materi
Ideologi,Pengembangan Wawasan,Sosial Kemanusiaan atau Kepemimpinan Organisasi
disesuaikan dengan waktu yang tersedia .Materi wajib bisa diberi judul yang relevan
dengan tujuan perkaderan
 Materi pilihan disesuaikan dengan waktu,jenis perkaderan (spt PI ), segmentasi (Majelis
atau Ortom tertentu) ,jenjang (Daerah atau Wilayah ) kualifikasi
(simpatisan,kader,anggota) atau bersifat pengembangan profesi seperti AUM
 I (satu) jam mata pembelajaran 45 menit
 Kedalaman dan cakupan materi wajib dirinci dalam silabus

31
Materi Minimal dan
Tingkat Kompetensi Minimal,
untuk Mencapai Kompetensi
KADER Minimal
MAHASISWA
KURIKULUM PERKADERAN
KETENTUAN KURIKULUM

 Materi BA Mahasiswa terdiri dari 4 A.Kelompok Materi Ideologi


kelompok materi : 8 materi ( 7 wajib dan 1. MKCH
satu Mulok) selama 12 jam pembelajaran di 2. Tuntunan Ibadah sesuai Tarjih
kelas jam + 2 jam praktik selama 2 hari 1
3. Ibadah mahdhah dan nawafil
malam

B.Kelompok Materi Pngb.Wawasan
Kompetensi dalam ranah
kognitif,Afektif,Psikomotorik setara dengan 4. Muh.sbg gerakan ilmu amaliah dan
BA Daerah amal ilmiah
 Bersifat Wajib dengan pertimbangan : C. Kelompok Materi Soskem & Kplp
Syarat mengikuti kuliah AIK,Syarat 5. Profil Kader dan Nilai Perjuangan
mengikuti KKN,Kondisi tertentu dapat Tokoh Muh
bernilai SKS D. Kelompok Materi Kpp & Keorgns
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45 6. Etos Kerja Kader Muh
menit 7. Outbound
 Kedalaman dan cakupan materi dirinci E. Kelompok Materi Mulok 33
dalam silabus
MAHASISWA ASRAMA 1
KURIKULUM PERKADERAN
KETENTUAN KURIKULUM

 Mahasiswa Asrama mendapat Perkaderan A.Kelompok Materi Ideologi


Utama 2 x dan Fungsional 1. Hakekat Islam : Makna Ibadah
 Materi BA Mahasiswa Asrama 1 terdiri 2. Tuntunan Ibadah sesuai Tarjih
dari 4 kelompok materi : 8 materi ( 7 wajib
3. Ibadah mahdhah dan nawafil
dan satu Mulok) selama 12 jam
pembelajaran di kelas jam + 2 jam praktik B.Kelompok Materi Pngb.Wawasan
selama 2 hari 1 malam 4. Metode Pemahaman Agama Islam
 Kompetensi dalam ranah kognitif,Afektif, C. Kelompok Materi Soskem & Kplp
Psikomotorik setara dengan BA Cabang/ 5. Dakwah Jamaah /Komunitas.
Ranting D.Kelompok Materi Kpp & Keorgns
 Bersifat Wajib dengan pertimbangan lama 6. Manajemen Orgnss & Akhlak
di asrama ( 1 minggu sd 4 tahun)
Bermuhammadiyah
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45
7. Outbound
menit
 E. Kelompok Materi Mulok
Kedalaman dan cakupan materi dirinci 34
8. Menyesuaikan
MAHASISWA ASRAMA 2
KURIKULUM PERKADERAN
KETENTUAN KURIKULUM

 Mahasiswa Asrama mendapat Perkaderan A.Kelompok Materi Ideologi


Utama 2 x dan Fungsional 1. Hakekat Islam : Makna Akhlak
 Materi BA Mahasiswa Asrama 2 terdiri 2. Tuntunan Ibadah sesuai Tarjih
dari 4 kelompok materi : 8 materi ( 7 wajib
3. Ibadah mahdhah dan nawafil
dan satu Mulok) selama 12 jam
pembelajaran di kelas jam + 2 jam praktik B.Kelompok Materi Pngb.Wawasan
selama 2 hari 1 malam 4. Manhaj Tarjih Muh
 Kompetensi dalam ranah kognitif,Afektif, C. Kelompok Materi Soskem & Kplp
Psikomotorik setara dengan BA Daerah 5. PHIWM : Profesi
 Bersifat Wajib dengan pertimbangan lama D.Kelompok Materi Kpp & Keorgns
di asrama ( 1 minggu sd 4 tahun)
6. Pengembangan Jaringan dan
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45 Negosiasi
menit

7. Outbound
Kedalaman dan cakupan materi dirinci
dalam silabus E. Kelompok Materi Mulok
35
FUNGSIONAL MAHASISWA ASRAMA
KURIKULUM PERKADERAN

KETENTUAN KURIKULUM

 Mahasiswa Asrama mendapat Perkaderan A.Kelompok Materi Wajib


Utama 2 x dan Fungsional 1. MKCH
 Perkaderan Fungsional Mahasiswa
2. Tuntunan Ibadah sesuai Tarjih
Asrama terdiri dari materi Wajib dan
Pilihan 3. Ibadah mahdhah dan nawafil
 Bersifat tentatif dengan pertimbangan lama 4. PHIWM
di asrama ( 1 minggu sd 4 tahun) 7. Outbound
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45 E. Kelompok Materi Mulok
menit
 8. Menyesuaikan Pengelolaan
Kedalaman dan cakupan materi dirinci
dalam silabus Asrama PTM/PTA
a.Bhs Inggris
b. Bhs Arab
c. Tahfidz dll
36
KARYAWAN 1
KURIKULUM PERKADERAN
KETENTUAN KURIKULUM

 Karyawan mendapat Perkaderan Utama 2 x A.Kelompok Materi Ideologi


(Prajabatan,Karyawan Tetap,Refreshing 4 1. Hakekat Islam : Peran Tauhid
tahun sekali) dalam Kehidupan
 Materi BA Karyawan I terdiri dari 4 2. Tuntunan Ibadah sesuai Tarjih
kelompok materi : 8 materi ( 7 wajib dan 3. Ibadah mahdhah dan nawafil
satu Mulok) selama 12 jam pembelajaran di
kelas jam + 2 jam praktik selama 2 hari 1 4. Tahsin Al Qur’an
malam B.Kelompok Materi Pngb.Wawasan
 Kompetensi dalam ranah kognitif, Afektif, 4. Metode Pemahaman Agama Islam
Psikomotorik setara dengan BA Cabang/ C. Kelompok Materi Soskem & Kplp
Ranting 5. PHIWM : Mengelola AUM
 Bersifat Wajib D.Kelompok Materi Kpp & Keorgns
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45 7. Outbound
menit

E. Kelompok Materi Mulok
Kedalaman dan cakupan materi dirinci 37
8. Service Exellent
KARYAWAN 2
KURIKULUM PERKADERAN
KETENTUAN KURIKULUM

 Karyawan mendapat Perkaderan Utama 2 x A.Kelompok Materi Ideologi


dan refreshing setiap 4 tahun 1. Muqadimah ADM
 Materi BA Karyawan 2 terdiri dari 4 2. Tuntunan Ibadah sesuai Tarjih
kelompok materi : 8 materi ( 7 wajib dan 3. Ibadah mahdhah dan nawafil
satu Mulok) selama 12 jam pembelajaran di B.Kelompok Materi Pngb.Wawasan
kelas jam + 2 jam praktik selama 2 hari 1
4. Manhaj Tarjih Muh
malam
 C. Kelompok Materi Soskem & Kplp
Kompetensi dalam ranah kognitif, Afektif ,
Psikomotorik setara dengan BA Daerah 5. Profil kader & Nilai Perjuangan
 Tokoh Muhammadiyah
Bersifat Wajib
 D.Kelompok Materi Kpp & Keorgns
1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45
menit 6. Etos Kerja Kader Muhammadiyah
 Kedalaman dan cakupan materi dirinci 7. Outbound
dalam silabus E. Kelompok Materi Mulok
8. PTM sebagai Media Dakwah 38
dan
DOSEN 1
KURIKULUM PERKADERAN
KETENTUAN KURIKULUM

 Dosen mendapat Perkaderan Utama 2 x A.Kelompok Materi Ideologi


(Prajabatan,Karyawan Tetap,Refreshing 4 1. Hakekat Islam : Peran Tauhid dalam
tahun sekali) Kehidupan
 Materi BA Dosen 1 terdiri dari 4 2. Tuntunan Ibadah sesuai Tarjih
kelompok materi : 8 materi ( 7 wajib dan 3. Ibadah mahdhah dan nawafil
satu Mulok) selama 12 jam pembelajaran di B.Kelompok Materi Pngb.Wawasan
kelas jam + 2 jam praktik selama 2 hari 1 4. Metode Pemahaman Agama Islam
malam C. Kelompok Materi Soskem & Kplp
 Kompetensi dalam ranah kognitif, Afektif, 5. PHIWM : Mengelola AUM
Psikomotorik setara dengan BA Cabang/ D.Kelompok Materi Kpp & Keorgns
Ranting 6. Manajemen Orgnisasi dan Akhlak
 Bersifat Wajib Bermuhammadiyah
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45 7. Outbound
menit E. Kelompok Materi Mulok
 Kedalaman dan cakupan materi dirinci 8. PTM sebagai media Dakwah39dan
DOSEN 2
KURIKULUM PERKADERAN
KETENTUAN KURIKULUM

 Dosen mendapat Perkaderan Utama 2 x A.Kelompok Materi Ideologi


dan refreshing setiap 4 tahun 1. Muqadimah ADM
 Materi BA Dosen 2 terdiri dari 4 2. Tuntunan Ibadah sesuai Tarjih
kelompok materi : 8 materi ( 7 wajib dan
3. Ibadah mahdhah dan nawafil
satu Mulok) selama 12 jam pembelajaran di
kelas jam + 2 jam praktik selama 2 hari 1 B.Kelompok Materi Pngb.Wawasan
malam 4. Manhaj Tarjih Muh
 Kompetensi dalam ranah kognitif, Afektif , C. Kelompok Materi Soskem & Kplp
Psikomotorik setara dengan BA Daerah 5. Profil kader & Nilai Perjuangan
 Bersifat Wajib Tokoh Muhammadiyah
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45 6. PHIWM : Profesi
menit D.Kelompok Materi Kpp & Keorgns
 Kedalaman dan cakupan materi dirinci 7. Outbound
dalam silabus
E. Kelompok Materi Mulok
40
BA MIDLE MANAGER
KURIKULUM PERKADERAN
KETENTUAN KURIKULUM

A.Kelompok Materi Ideologi


 1. Hakekat Islam : Peran Tauhid dalam Kehidupan
Midle Manajer terdiri dari Kaprodi ,Kabag,
2.Risalah Akhlak Muhammadiyah
Wakil Dekan
3.Ibadah sesuai Tarjih
 Materi BA terdiri dari 4 kelompok materi : 4. Ibadah mahdhah dan nawafil
selama 3 hari 2 malam B.Kelompok Materi Pngb.Wawasan
 Kompetensi dalam ranah kognitif, Afektif, 5. Manhaj Tarjih Muhammadiyah
Psikomotorik setara dengan DA Wilayah 6. Fiqhul Ikhtilaf
 C. Kelompok Materi Soskem & Kplp
Bersifat Wajib
7. PHIWM : Mengelola AUM
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45 8. Dakwah di tengah Gelombang Informasi dan
menit Ideologi
 Kedalaman dan cakupan materi dirinci D.Kelompok Materi Kpp & Keorgns
dalam silabus 9. Revitalisasi Kader Muhammadiyah
10.Pengembangan Jaringan dan Negosiasi
11. Outbound
E. Kelompok Materi Mulok
12. PTM sebagai media Dakwah dan Perkaderan
41
DA TOP MANAGER
KURIKULUM PERKADERAN
KURIKULUM
KETENTUAN

A.Kelompok Materi Ideologi


1. Hakekat Islam : Peran Tauhid dalam Kehidupan
 Top Manajer terdiri dari Dekan keatas 2. Hakekat Islam : Makna Ibadah
3. Hakekat Islam : Akhlak
 Materi DA terdiri dari 4 kelompok materi : 4. Khitah Perjuangan Muhammadiyah
15 materi ( 14 wajib dan satu Mulok) B.Kelompok Materi Pngb.Wawasan
selama 4 hari 3 malam 5. Manhaj Tarjih Muhammadiyah
 Kompetensi dalam ranah kognitif, Afektif, 6. Fiqhul Prioritas
Psikomotorik setara dengan DA Pusat 7. Jihad Intelektual
 C. Kelompok Materi Soskem & Kplp
Bersifat Wajib
8. PHIWM : Berbangsa dan Bernegara
 1 Jam pembelajaran ekuivalen dengan 45 9. Tauhid Sosial
menit 10. Islam,Demokrasi dan Civil Society
 Kedalaman dan cakupan materi dirinci D.Kelompok Materi Kpp & Keorgns
dalam silabus 11. Politik dan Kebijakan Publik
12. Akhlak Kepemimpinan Muhammadiyah
13. Etos kerja Kader Muhammadiyah
14. Outbound
E. Kelompok Materi Mulok
15. PTM sebagai media Dakwah dan 42 Perkaderan
Sekian
dan
Terima Kasih

‫نصر من هللا و فتح قريب‬

43

You might also like