You are on page 1of 24

JARINGAN SEKRESI

Zat yang disekresikan :

Ion berlebihan : garam, hasil asimilasi. Zat yang disimpan dalam dinding sel atau
dipermukaan : lignin, suberin, kutin, malam.

Senyawa yang merupakan hasil akhir atau bukan merupakan hasil akhir metabolisme
namun dapat digunakan atau hanya separuh yang dapat digunakan secara fisiologis
(alkaloid, tanin, terpen, bermacam-macam kristal)

Zat yang mempunyai fungsi fisiologi sesudah disekresikan (enzim, hormon)

You might also like