You are on page 1of 22

KLIPING

Table of contents

01 02
PENGERTIAN SUSUNAN
KLIPING KLIPING

03 04
TATA CARA
CONTOH
PEMBUATAN
KLIPING
KLIPING
PENGE
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kliping
diartikan sebagai RTIAN
guntingan atau potongan bagian
tertentu dari surat kabar, majalah, dan sebagainya, yang
kemudian disusun dengan sistem tertentu.

Sri Murtono dalam buku “Seni Budaya Keterampilan”


berpendapat bahwa kliping merupakan kegiatan
mengumpulkan benda atau gambar, mengatur, serta
menempelkannya di atas kertas, buku, atau media lain.
Secara sederhana, kliping dapat dimaknai sebagai
produk atau karya berisi potongan artikel beserta
gambar.
 Kliping biasanya disusun dengan tema yang sama.
 Isi dalam sebuah kliping biasanya saling berkaitan satu dengan
yang lainnya.
 Kliping biasanya disusun pada sebuah bidang. Seperti karton, hvs,
kartu, dan lainnya yang layak dijadikan bahan dokumentasi

Meskipun pembuatan kliping sangat sederhana dan praktis,


tetapi tidak dapat dilakukan dengan sembarangan.
Tata Cara Pembuatan Kliping

1. Menentukan Tema
Tujuan:
Agar pembuatan kliping dapat fokus pada sumber utama yang sesuai dengan
tema. Tema ini pun menjadikan kliping yang dibuat lebih bagus, sistematis,
dan runtut. Tidak ada aturan pasti mengenai tema.
Tema dalam kliping dibebaskan, sesuai dengan bidang keilmuan masing-
masing. Bidang apapun dapat dijadikan sebagai kliping. Misalnya bidang
pertanian, kesehatan, teknologi, industri, jurnalistik, dan lain sebagainya.
Tata Cara Pembuatan Kliping

2. Mengumpulkan Data

Bahan atau data yang akan dijadikan kliping dapat dicari dari berbagai
sumber. Seperti surat kabar, buku, majalah, tabloid, dan media cetak lainnya.
Data juga dapat dicari melalui internet. Tentu dengan menggunakan internet,
proses mengumpulkan data akan jauh lebih mudah dan praktis.
Tata Cara Pembuatan Kliping

3. Menyiapkan Alat dan Bahan Kliping


Alat kliping terdiri dari gunting, penggaris, dan lem.
Bahan Kliping terdiri dari kertas HVS atau folio sebagai medianya
dan data informasi dari surat kabar, majalah, dan atau surat kabar
yang akan dijadikan kliping
Dalam Menyusun kliping, agar lebih menarik dapat menambahkan
hiasan-hiasan untuk ditempel pada kliping, dapat berupa spidol
warna-warni ataupun stiker yang sesuai dengan tema.
Tata Cara Pembuatan Kliping

4. Gunting dan Tempel Bahan Kliping


Bahan-bahan dari berbagai artikel dapat digunting baik tulisan artikel
ataupun gambar pendukung.
Adapun, teknik menggunting biasanya menggunakan garis manual
maupun dengan pola khusus sesuai dengan kreativitas agar lebih menarik
dan tidak monoton. Setelah digunting, data atau gambar dapat
ditempelkan di media kliping.
Perlu diperhatikan bahwa Informasi atau gambar disusun sesuai
dengan waktu terbit agar lebih mudah merunutkan kronologi atau
keperluan lainnya
Tata Cara Pembuatan Kliping

5. Membuat Cover

Tujuan dari pembuatan cover adalah memberikan


gambaran tentang isi kliping sehingga dapat menarik
minat dan perhatian pembaca. Cover sebaiknya dibuat
dengan rapi dan menarik. Tips: Membuat desain cover
yang kekinian sehingga akan lebih segar dan cantik.
Tata Cara Pembuatan Kliping

6. Menyusun Daftar Pustaka


Kliping biasanya terdiri dari berbagai sumber informasi/data.
Sumber bahan klipping tersebut harus dimasukkan ke dalam daftar
pustaka. Hal ini akan membantu pembuatan kliping menjadi lebih
baik dan memiliki nilai yang tinggi. Agar tidak monoton, pada
bagian daftar pustaka, dapat menempelkan stiker, gambar, atau
menghias dengan pensil atau spidol warna.
7. Penjilidan
Susunan Kliping

1. Sampul (Cover)
2. Kata Pengantar
3. Daftar Isi
4. Isi
5. Kesimpulan dan Saran
6. Daftar Pustaka
Cara Menulis Daftar Pustaka dari Website

Penulis halaman tersebut, baik orang maupun organisasi. Tahun. Judul.


Tanggal diaksesnya, bulan hari, tahun, dari halaman web.
1. Cara menulis daftar pustaka dari Website dengan nama penulis
Contoh:
Atherton, J. 2005. Behaviour Modification. Diakses pada 5 Februari 2018, dari
http://www.learningandteaching.info/learning/behaviour_mod.html
2. Contoh cara menulis daftar pustaka dari Website dengan nama institusi
Contoh:
Queensland health. 2008. Health Starts in life. Diakses pada 1 Maret 2017 dari
http://www.health.qld.gov.au/ph/documents/saphs/hsil_ful_doc.pdf.
Cara Menulis Daftar Pustaka dari Koran dan Majalah Beserta
Contoh
1. Cara menulis daftar pustaka dari Koran:
Nama penulis. Tahun terbit, Tanggal Terbit. Judul Tulisan. Nama koran, Halaman.
Contoh:
Cook, D. 2001, Mei 5. Making of the Perfectionist . The Courier Mail, hlm. 18.
2. Contoh cara menulis daftar pustaka dari majalah:
Contoh:
Marano, H.E. 2008, Maret-April. Making of the Perfectionist. Psychology Today, hlm.
90-91.
Jika artikel diakses dari majalah online, maka penulisannya menjadi:
Sandy, A. 2009, January 22. Cheaper to Fly than hire a car in Brisbane. The Courier
mail. Diakses pada 2 Januari 2023 dari
http://www.news.com.au/couriermail/story/0,23739,24949645- 952,00.html
Cara Menulis Daftar Pustaka dari Artikel Jurnal

1. Cara menulis daftar pustaka dari artikel jurnal:


Nama belakang penulis dan inisial, baik satu atau lebih dari satu penulis.
Tahun terbit. Judul artikel jurnal. Nama Jurnal ditulis italic, volume jurnal
ditulis italic (Issue atau Nomor), Halaman.
Contoh:
Xie, W. 2015. Japanese “Idols” in Trans-Cultural Reception: the case of
Idol Group AKB48. Visual Post: a Journal for the Study of Past Visual
Cultures, 2(1), 40-50.
Xie, W & Willmott, W. 2015. Japanese “Idols” in Trans-Cultural
Reception: the case of Idol Group AKB48. Visual Post: a Journal for the
Study of Past Visual Cultures, 2(1), 40-50.
PENUGASAN INDIVIDU
Buatlah kliping semenarik mungkin dengan memilih satu tema tertentu.
Ketentuan:
a. Media kliping: HVS/folio/asturo/kertas lainnya
b. Artikel terdiri dari minimal 10 judul dalam tema yg sama
c. Sistematika Kliping
1. Sampul (Cover)
2. Kata Pengantar
3. Daftar Isi
4. Isi
5. Kesimpulan dan Saran
6. Daftar Pustaka
d. Kliping dijilid rapi
e. Deadline: Paling lambat 15 Februari 2023
KLIPING tentang olahraga
KLIPING lingkungan hidup
KLIPING Sosial masyarakat
KLIPING Sosial masyarakat
KLIPINGtentang pemerintahan
KLIPING tentang kesehatan
KLIPING HUT-RI

You might also like