You are on page 1of 23

SUHU DAN KALOR

Oleh:
Indira Muetia Khairunnisa
Tujuan Pembelajaran

1 siswa mampu menganalisis pengaruh kalor pada


suatu benda

Siswa diharapkan mampu menjelaskan defenisi suhu


2 dan kalor dengan baik dan benar

mampu menjelaskan peristiwa perpindahan kalor


3 dalam kehidupan sehari-hari.
Pertemuan 1

Definisi Suhu dan Kalor


1. Apa yang terjadi pada gelas yang berisi es batu
itu ?

2. Mengapa permukaan gelas menjadi basah ?


APA ITU SUHU ?

Suhu adalah derajat


panas dinginnya suatu
benda
Macam – Macam Skala Termometer
Skala Titik Terendah Titik Tertinggi Rentang Perbandingan Satuan
Skala Skala Celcius

Celcius 0 oC 100 oC 100 -

Fahrenheit 32 oF 212 oF 180

Reamur 0 oR 80 oR 80

Kelvin 273 K 373 K 100 atuan Skala K


Rumus Konversi Suhu dari Semua Skala
KALOR

Adalah bentuk energi yang


berpindah dari benda yang
suhunya tinggi ke benda yang
suhunya rendah ketika kedua
benda bersentuhan
Jumlah kalor (Q) yang diserap atau dilepaskan oleh suatu zat adalah sebagai
berikut :

Dengan :
Q =Jumlah kalor ( J atau kal)
m = massa benda (kg)
c = kalor jenis zat (J/kg oC)
= suhu akhir – suhu awal ( T – T o )
Pertemuan 2

Pengaruh kalor pada


suatu benda
Pengaruh kalor pada suatu benda

01 Perubahan suhu benda


01

02 pemuaian

03 Perubahan wujud benda


Perubahan wujud benda

membeku mencair menguap

02
mengembun menyublim mengkristal
1. Menyublim
2. Mengembun
03
3. Membeku
4. Mengkristal
5. Menguap
6. mencair
Pertemuan 3

PRINSIP ASAS
BLACK
Asas Black
●Asas Black dikemukakan oleh Joseph Black, di mana asas ini
merupakan suatu prinsip dalam termodinamika yang berbunyi: “pada
pencampuran dua zat, banyaknya kalor yang dilepas oleh zat yang
suhunya lebih tinggi sama dengan banyaknya kalor yang diterima
oleh zat yang suhunya lebih rendah.”
Secara matematis, asas Black dapat dituliskan sebagai:
Pertemuan 4

Perpindahan Kalor
Perpindahan Kalor

Perpindahan kalor adalah perpindahan energi akibat adanya


perbedaan suhu di antara dua tempat yang berbeda.
Perpindahan kalor meliputi proses pemasukan dan
pengeluaran panas.
Radiasi

Radiasi adalah proses perpindahan kalor


yang terjadi dalam bentuk
perambatan gelombang
elektromagnetik tanpa memerlukan adanya
zat perantara (medium).6
Konveksi

Konveksi adalah proses perpindahan kalor yang


terjadi pada suatu zat dengan disertai perpindahan
partikel-partikel dari zat tersebut. Konveksi
umumnya terjadi pada fluida (zat cair dan gas).
Konduksi

Konduksi merupakan perpindahan panas


melalui zat padat yang tidak ikut mengalami
perpindahan.
Artinya, perpindahan kalor pada suatu zat
tersebut tidak disertai dengan perpindahan
partikel-partikelnya.
Terimakasih

You might also like