You are on page 1of 12

Poltekkes Kemenkes Makassar, 25

Oktober 2023

Dasar Sanitasi Lingkungan


Sanitasi Restoran

Kelompok 3
Pengertian Restoran

Restoran adalah salah satu jenis usaha jasa pangan yang


bertempat di sebagian atau seluruh bangunan yang permanen
dilengkapi dengan peralatan dan perlengkapan untuk proses
pembuatan, penyimpanan, penyajian dan penjualan makanan
dan minuman bagi umum ditempat usahanya (Depkes RI,
2003).
Persyaratan Hygiene Sanitasi Restoran
Unsur restoran diperlukan beberapa persyaratan agar tercapai kondisi hygiene
sanitasi yang memenuhi syarat. Persyaratan hygiene dan sanitasi yang harus
dipenuhi sebagaimana dimaksud meliputi :

• Persyaratan lokasi dan bangunan.


• Persyaratan fasilitas sanitasi.
• Persyaratan dapur, ruang makan dan gudang makanan.
• Persyaratan bahan makanan dan makanan jadi.
• Persyaratan pengolahan makanan.
• Persyaratan penyimpanan bahan makanan dan makanan jadi.
• Persyaratan penyajian makanan jadi.
• Persyaratan peralatan yang digunakan.
Dapur Restoran
Dalam KEPMENKES No. 1098/Menkes/SK/VII/2003, dapur harus memenuhi persyaratan
hygiene dan sanitasi yang harus dipenuhi sebagai berikut

Luas dapur sekurang-kurangnya 40% dari ruang makan atau 27% dari luas bangunan

Permukaan lantai dibuat cukup landai ke arah saluran pembuangan air limbah

Permukaan langit-langit harus menutup seluruh atap ruang dapur, permukaan rata,
berwarna terang dan mudah dibersihkan
Tungku dapur dilengkapi dengan sungkup asap (hood)

Penghawaan dilengkapi dengan alat pengeluaran udara panas

Pintu yang berhubungan dengan halaman luar dibuat rangkap, dengan pintu bagian
luar membuka ke arah luar.

Daun pintu bagian dalam dilengkapi dengan alat pencegah masuknya serangga yang
dapat menutup sendiri.

Tidak boleh berhubungan langsung dengan jamban/WC, peturasan/urinoir kamar


mandi dan tempat tinggal
Ruangan dapur terdiri dari :
·Tempat pencucian peralatan.
·Tempat penyimpanan bahan makanan.
·Tempat pengolahan.
·Tempat persiapan.
·Tempat administrasi.

Intensitas pencahayaan alam maupun buatan minimal 10 foot candle (fc).

Pertukaran udara sekurang-kurangnya 15 kali per jam untuk menjamin kenyamanan


kerja di dapur, menghilangkan asap dan debu.

Tersedia sedikitnya meja peracikan, peralatan, lemari/fasilitas penyimpanan dingin,


rak-rak peralatan, dll
Tingkat Mutu (Grading) Hygiene
Sanitasi Restoran
Unsur penting dalam kegiatan penyehatan makanan dan minuman adalah
peringkat (grading) restoran.
KEPMENKES No. 1098/Menkes/SK/VII/2003, dijelaskan bahwa syarat
bagi restoran untuk mendapatkan surat laik sehat (Hygiene) dari Dinas
Kesehatan adalah mencapai nilai skore 700 dalam penilaian layak
hygiene sanitasi restoran dan rumah makan yang dilakukan oleh Dinas
Kesehatan. Selain Dinas Kesehatan juga menetapkan tingkat mutu
(grading) hygiene sanitasi Restoran dan Rumah Makan berdasarkan
skore yang diperoleh :
• Tingkat mutu A dengan score : 901 – 1000.
• Tingkat mutu B dengan score : 801 – 900.
• Tingkat mutu C dengan score : 700 – 800.
Jenis Tingkat Mutu (Grading) Restoran
Peringkat (Grading) Kelas A Peringkat (Grading) Kelas B
Restoran dengan peringkat (grading) kelas A Restoran dengan peringkat (grading) kelas B merupakan
merupakan restoran yang memenuhi standar restoran yang memenuhi persyaratan cukup baik termasuk
persyaratan yang paling lengkap dan biasanya persyaratan fisik didalam maupun diluar rumah makan dan
dipunyai oleh rumah makan dan restoran yang restoran. Tercukupi pula mengenai kualitas makanan dan
besar. minuman serta fasilitas restoran lain yang diperlukan.

Peringkat (Grading) Kelas C Tanpa Grading (Belum Laik Sehat)


Restoran dengan peringkat (grading) kelas C merupakan restoran Restoran tanpa grading atau belum laik sehat adalah restoran
yang memenuhi persyaratan minimal. Kelas C ini merupakan yang belum memenuhi persyaratan hygiene dan sanitasi
kelas yang terendah namun masih cukup memenuhi persyaratan kesehatan baik persyaratan fisik didalam maupun diluar
higiene dan sanitasi untuk mendapatkan izin pendirian restoran, restoran dan mengenai kualitas makanan dan minuman serta
tidak terkesan mewah dan terkesan sederhana. fasilitas yang diperlukan yang ditetapkan oleh Dinas
Kesehatan kota setempat.
Prinsip Dalam Hygiene Sanitasi Makanan

Faktor-faktor dalam hygiene dan sanitasi makanan


adalah tempat, peralatan, personal (orang) dan
makanan. Dalam upaya untuk mengendalikan faktor
tempat, peralatan, orang dan makanan yang dapat atau
mungkin menimbulkan gangguan kesehatan atau
keracunan makanan, maka perlu dilakukan analisis
terhadap rangkaian dari faktor-faktor tersebut secara
rinci. Adapun ke lima prinsip hygiene sanitasi makanan
tersebut adalah (Depkes RI, 2000) :
Prinsip Dalam Hygiene Sanitasi
Makanan
Upaya Pemilihan Bahan Makanan

Upaya Penyimpanan Bahan Makanan

Upaya Pengolahan Makanan

Upaya Pengangkutan Makanan

Upaya Penyajian Makanan


SESI TANYA JAWAB ?
Terima Kasih
Atas Perhatiannya

You might also like

  • Makalah B.indo KLP 3
    Makalah B.indo KLP 3
    Document6 pages
    Makalah B.indo KLP 3
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • Laprak Gis Ento KLP 3
    Laprak Gis Ento KLP 3
    Document2 pages
    Laprak Gis Ento KLP 3
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • Bindo KLP 3
    Bindo KLP 3
    Document9 pages
    Bindo KLP 3
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • Corona Virus
    Corona Virus
    Document17 pages
    Corona Virus
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • Book 1
    Book 1
    Document4 pages
    Book 1
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • Keterangan Penelitian
    Keterangan Penelitian
    Document1 page
    Keterangan Penelitian
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • A. Latar Belakang
    A. Latar Belakang
    Document5 pages
    A. Latar Belakang
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • Ivasil Cantiksalsa
    Ivasil Cantiksalsa
    Document9 pages
    Ivasil Cantiksalsa
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • KLP 3 D4-1.a (B.indo)
    KLP 3 D4-1.a (B.indo)
    Document3 pages
    KLP 3 D4-1.a (B.indo)
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • English Teks
    English Teks
    Document5 pages
    English Teks
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • TERAPI APEL Utk Batu Empedu
    TERAPI APEL Utk Batu Empedu
    Document1 page
    TERAPI APEL Utk Batu Empedu
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet
  • Form Soal.
    Form Soal.
    Document2 pages
    Form Soal.
    Naurah Rayyani Sadly 21 XI mipa 4
    No ratings yet