You are on page 1of 9

EVALUASI &

TUNJANGAN
KINERJA
Oleh : SDM RSPHM
TUNJANGAN KINERJA
EVALUASI KINERJA
No Proporsi Indikator Metode Score
A 100 Penilaian Umum
1 50 Perilaku
a Disiplin
1 20 Waktu kerja Datang tepat waktu Finger print 20
Terlambat <10% 10
Terlambat >10% 0
2 20 Kehadiran Selalu masuk Finger print 20
Ijin pulang cepat > 1 kali 10
Alpa 0
b Tanggung Jawab
3 10 Patuh terhadap jadwal yang telah dibuat Tidak pernah tukar jadwal Finger print 10
Tukar jadwal 1 - 3 kali 5
Tukar jadwal > 3 kali 0
2 10 Pengembangan Diri
4 10 Diklat Internal Menghadiri diklat sampai akhir Tarik data (absensi diklat)
10
Datang di awal dan keluar dipertengahan diklat 5
Tidak datang 0
3 40 Kinerja
5 20 Mengikuti rapat rutin unit Mengikuti rapat rutin unit setiap bulan Absensi 20
Tidak menghadiri rapat rutin unit karena sakit / tugas, tetapi mengikuti via
zoom 10
Tidak mengikuti rapat rutin unit tanpa alasan 0
6 10 Kejadian KTD, Sentinel Tidak pernah ada kejadian 10
1 kali kejadian 5
>1 kali kejadian 0
7 10 Masa kerja >9 tahun 10
4 - 8 tahun 11 bulan 5
0 - 3 tahun 11 bulan 0
Instrumen Penilaian Kinerja :
• Instrumen diklat disesuaikan dengan program diklat, bisa on/off.
• Penilaian yang diberlakukan adalah penilaian umum, yang dilakukan oleh SDM.
• Penilaian khusus yg dilakukan oleh kepala ruang tidak dimasukkan dalam kategori, sehingga
kepala ruang hanya melakukan tugas pelayanan dan supervisi terkait UTW pelaksana saja.
• OPPE tetap dikerjakan oleh para jajaran yang berwenang sesuai standart akreditasi Rumah
Sakit dan dikumpulkan setiap bulan di gdrive (info menyusul)
Metode Penilaian Kinerja :
• SDM melakukan penarikan data dari finger print kehadiran, finger print diklat , data IKP, file
kepegawaian SIMRS.
• Rekap data dilakukan setiap periode ( 1 periode = 6 hari).
SKOR EVALUASI
Jumlah Skor Evaluasi Kriteria Tunjangan Kinerja yang Didapat
Kinerja
81 – 100 Sangat Baik Rp 389.239,-
61 – 80 Baik Rp 259.493,-
41 – 60 Cukup / Standar Rp 129.746,-
21 – 40 Kurang Rp 0,-
0 – 20 Sangat Kurang Rp -
Keterangan Tambahan :
• Karena itu silahkan disampaikan ke seluruh staf di setiap unit terkait komponen indikator evaluasi
kinerja sesuai tabel slide sebelumnya.
• Seluruh Karu memiliki tanggungjawab menyampaikan ke seluruh staf yang ada di unit masing-masing
agar memahami komponen indicator penilaian evaluasi kinerja, agar tidak ada miss understanding
(kesalahpahaman) jika sewaktu-waktu SDM atau pihak PT melakukan supervise ke setiap staf.
• Dibuktikan dengan dokumentasi sosialisasi bisa offline / online dari Karu ke staf dikumpulkan max
tanggal 19 Desember 2023 pukul 12.00 WIB ke SDM. Format terlampir.
FORMAT LAPORAN
If you all get some problems about our presentation, please contact us :

SDM RS Prima Husada Malang

Rikhy Gitalia Puspita, S. E


Susan Rahmawati, S. Sos

Thank You 

You might also like